Tunjukkan Kekompakan, Jarkom Baraya dan KNPI Bersih-Bersih Sampah

- Jurnalis

Sabtu, 6 Oktober 2018 - 23:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cimahi, (regamedianews.com) – Kesadaran untuk menjaga kebersihan adalah tanggung jawab bersama. Semestinya masyarakat mengerti untuk tidak membuang sampah sembarangan. Tidak seperti sampah menumpuk dan dibiarkan yang terjadi di daerah RT 06 RW 15 Kelurahan Cipageran, Kecamatan Cimahi Utara, Kota Cimahi.

“Hal ini yang mendorong Jaringan Komunikasi (Jarkom) Baraya Kodim Cimahi beserta Gab Kodim & Koramil, BPBD Kota Cimahi, Karang Taruna Cimahi, KNPI Cimahi, KSB,Kecebong, Zarambah, LH Cimahi, AABI Cimahi dan Warga, untuk melakukan kerja bakti membersihkan sampah yang sudah menumpuk,” terang Ketua Jarkom Baraya, Agus Rahmat, Sabtu (06/10/2018).

Menurutnya, jika hal ini dibiarkan terlalu lama di khawatirkan akan menimbulkan dampak yang kurang baik bagi lingkungan. Hal ini sudah dirasakan warga Rt 01/15 block H Cipageran yang selalu selalu mengalami banjir saat musim hujan.

Baca juga Dapat Air Bersih, Warga Padasuka Cimahi Ucapkan Terima Kasih Untuk Jarkom Baraya Kodim 0609 Bandung

“Masih ada hal lain selain sampah, tanah sudah mulai terkikis hampir ketepi jalan yang sering digunakan warga untuk melintas. Jika tidak cepat di tanggulangi di khawatirkan akan mengakibatkan longsor. Kami berharap kedepannya sampah sudah tidak lagi menumpuk, tanah yang sudah mulai terkikis cepat ditanggulangi dan tidak kalah penting kegiatan ini juga sebagai bentuk ucapan selamat HUT TNI ke 73,” tandasnya.

Baca Juga :  Polres Sampang Tunjukkan Sinergitas dan Soliditas Dimomen HUT TNI Ke-79

Sementara Ketua KNPI Kota Cimahi, Yusup Handriyana disela-sela kegiatan kerja bakti mengatakan, pihaknya mengapresiasi kegiatan yang di pelopori Baraya Kodim, KNPI sebagai organisasi pemuda akan selalu mendukung setiap ada kegiatan seperti itu.

Baca juga Kodim 0828 Sampang Gelar Upacara HUT TNI Ke 73

“Semoga kegiatan seperti ini tidak berhenti sampai disini, selalu menjadi garis terdepan disaat masyarakat membutuhkan uluran tangan kita. KNPI Kota Cimahi akan selalu mendukung dan siap membantu serta bekerja sama dengan Jarkom Baraya,” ucapnya. (agil)

Berita Terkait

SDN di Sokobanah Disegel, Disdik Diminta Turun Tangan
Lapas Narkotika Pamekasan Sumbang Darah
Markazul Lughah Sabilillah: Pusat Pembelajaran Bahasa Terbaik
Bupati Pamekasan Siapkan Wadah Untuk Lahirkan Pengusaha Pesantren
PKDI Diharapkan Jadi Wadah Kolaborasi Membangun Bangkalan
BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan JKM Kepada Ahli Waris di Sumenep
Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat
Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan

Berita Terkait

Kamis, 13 November 2025 - 19:39 WIB

SDN di Sokobanah Disegel, Disdik Diminta Turun Tangan

Kamis, 13 November 2025 - 08:18 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Sumbang Darah

Rabu, 12 November 2025 - 19:43 WIB

Bupati Pamekasan Siapkan Wadah Untuk Lahirkan Pengusaha Pesantren

Rabu, 12 November 2025 - 17:36 WIB

PKDI Diharapkan Jadi Wadah Kolaborasi Membangun Bangkalan

Rabu, 12 November 2025 - 16:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Santunan JKM Kepada Ahli Waris di Sumenep

Berita Terbaru

Caption: para pelaku kasus pengeroyokan viral di media sosial tampak memakai baju tahanan Polres Pamekasan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Lagi !, Polres Pamekasan Tangkap 5 Pelaku Pengeroyokan

Kamis, 13 Nov 2025 - 23:14 WIB

Caption: Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang menemui langsung saat audiensi aktivis HMI, (dok. regamedianews).

Daerah

SDN di Sokobanah Disegel, Disdik Diminta Turun Tangan

Kamis, 13 Nov 2025 - 19:39 WIB

Caption: penyidik Satreskrim Polres Sampang memeriksa dua pelaku kasus pencurian di Balai Desa Panyepen, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Ungkap Kasus Pembobolan Balai Desa

Kamis, 13 Nov 2025 - 18:12 WIB

Caption: pelaku pencurian helm inisial M saat ditangkap polisi, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Warga Barisan Sampang Ditangkap Polisi

Kamis, 13 Nov 2025 - 14:03 WIB

Caption: pegawai Lapas Narkotika Pamekasan tengah mendonorkan darahnya, (dok. foto istimewa).

Daerah

Lapas Narkotika Pamekasan Sumbang Darah

Kamis, 13 Nov 2025 - 08:18 WIB