Jamu Mantan Klubnya, Fabiano Baltrame Optimis Madura United Menang

- Jurnalis

Sabtu, 8 Desember 2018 - 17:11 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemain Madura United (Fabiano Baltrame).

Pemain Madura United (Fabiano Baltrame).

Madura, (regaedianews.com) – Pekan terakhir lag lanjutan Liga 1 2018, Madura United bakan menjamu tim tamunya Persela Lamongan di Stadion Gelora Ratu Pamelingan (SGRP) Pamekasan, Sabtu (08/12/2018) malam.

Fabiano Baltrame, Captain tim yang berjuluk Laskar Sapeh Kerap ini bakal menjalani laga yang cukup emosional bagi pemain berdarah Brazil ini., Pasalnya Persela adalah klub pertama yang diperkuatnya di Indonesia.

Baca Juga :  Hasil Imbang Madura United Vs Bali Dapat Pujian Taretan Dhibi'

Baca juga Berlaga di Sumenep, Madura United Tundukan Madura FC Dengan Skor 4-1

“Saya sangat semangat menghadapi tim saya dulu. Tim itu yang sudah membesarkan nama saya di Indonesia dan para pemain serta suporter masih respek sama saya,” ujar Fabiano, seperti dikutip laman resmi Madura United.

Fabiano juga menegaskan, dirinya tidak akan main setengah hati pada laga tersebut. Bahkan, dia terlihat sangat antusias untuk memberikan yang terbaik bagi Madura United pada pertandingan itu.

Baca Juga :  Sisa Satu Laga, Persesa Sampang Pastikan Lolos 16 Besar

Baca juga Hadapi Perseru Serui, Engelberd: Madura United Optimis Menang

“Kami bermain di rumah sendiri, ini akan menjadi hadiah terakhir bagi fans Madura United yang memenuhi stadion. Mari semuanya berjuang buat tiga poin di akhir kompetisi,” pungkasnya. (*)

Berita Terkait

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025
Lapas Narkotika Pamekasan ‘Jalan Sehat’
Buka Pekan Olahraga Peringati HUT RI Ke-80
Bangkalan Kokoh di 10 Besar Porprov Jatim 2025
Porprov 2025, Kontingen Sumenep Catat Sejarah Baru
Merasa Dicurangi, KONI Sampang Protes Ke PB Porprov
Atlet Sambo Asal Bangkalan Meninggal Dunia
Bupati Sampang Akan Beri Bonus Atlet Berprestasi

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 12:12 WIB

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025

Rabu, 13 Agustus 2025 - 11:38 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan ‘Jalan Sehat’

Selasa, 12 Agustus 2025 - 15:23 WIB

Buka Pekan Olahraga Peringati HUT RI Ke-80

Kamis, 10 Juli 2025 - 10:36 WIB

Bangkalan Kokoh di 10 Besar Porprov Jatim 2025

Senin, 7 Juli 2025 - 21:42 WIB

Porprov 2025, Kontingen Sumenep Catat Sejarah Baru

Berita Terbaru

Caption: prosesi pengukuhan pengurus Jurnalis Muda Pamekasan di area Monumen Arek Lancor, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat

Senin, 26 Jan 2026 - 08:29 WIB

Caption: Ketua MUI Sampang KH.Itqan Bushiri menyampaikan sambutannya dalam agenda ta'aruf dan konsolidasi pengurus, (dok. foto istimewa).

Daerah

Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Minggu, 25 Jan 2026 - 18:30 WIB

Caption: Fitrih Anisah mantan Ketua Umum Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Kabupaten Sampang, (dok. foto istimewa).

Opini

Membaca Kasus Kajari Sampang Tanpa Romantisme Kekuasaan

Sabtu, 24 Jan 2026 - 23:18 WIB

Caption: ilustrasi pemeriksaan medis resmi dari tim inafis dan tim dokter forensik terhadap kerangka manusia, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Beberkan Hasil Identifikasi Kerangka Mr.X di Sampang

Sabtu, 24 Jan 2026 - 12:12 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardianto bersama Ketua Bhayangkari berjabat tangan dengan sejumlah perwira yang dimutasi usai gelar sertijab, (sumber foto: Media Center Sumenep).

Daerah

Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Jumat, 23 Jan 2026 - 22:22 WIB