Truman: Siap Menjalankan Roda Organisasi Secara Baik

- Jurnalis

Selasa, 25 Desember 2018 - 14:37 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Saat berlangsungnya musyawarah besar (mubes) di basecamp Trunojoyo Mania (Truman).

Saat berlangsungnya musyawarah besar (mubes) di basecamp Trunojoyo Mania (Truman).

Sampang, (regamedianews.com) – Dewan Pengurus Pusat (DPP) Trunojoyo Mania (Truman) menggelar pra mubes bersama Pengurus Korwil Truman Dalam rangka persiapan Musyawarah Besar (Mubes) yang dilaksanakan di Basecamp Truman, Selasa (25/12/2018).

Turut dihadiri pada rapat tersebut oleh Dewan Pembina Truman Hernandi Kusumahadi dan Mutamtamur Rizki

Ketua DPP Truman Husaini menyampaikan, bahwa seiring berjalannya waktu perlunya ada perubahan, dalam menjalankan roda organisasi agar menuju tata kesempurnaan.

Baca juga Peduli Sesama, Truman Adakan Aksi Galang Dana Buat Korban Gempa di Sumenep

“Kita perlu banyak belajar agar tidak hanya bergerak di Stadion dan sejenisnya supaya menuju tata kelola organisasi yang baik,” ujarnya.

Rapat yang dipimpin langsung oleh Jawat menghasilkan ditetapkannya pelaksanaan Mubes II Trunojoyo Mania pada 20 Januari 2019 dan ditetapkan pula panitia khusus pencalonan ketua umum Truman periode 2019-2021.

Baca Juga :  Sampang Banjir, Warga Diimbau Tak Bermain Dibantaran Sungai

Baca juga Aksi Bersih-Bersih Oleh Truman Diapresiasi Kodim 0828 Sampang

Adapun panitia pencalonan yang terpilih dari masing-masing korwil diantaranya adalah Imam Mawardi dari Korwil Kedungdung, Rouf Furrohim Korwil Omben, R. Ach Baha’uddin Korwil Loros, Umam Korwil Torjun, Fara Korwil Liar, Sofi Korwil Pangarengan. (hsn/adi)

Berita Terkait

Masyarakat Ramaikan Jalan Sehat Dies Natalis UTM
Wabup Sampang: Koperasi Penggerak Ekonomi lokal
BEM Unira Kecewa Ke Bupati Pamekasan
Rutan Sampang Gaet Pemerintah Daerah
UTM Berkomitmen Jadi Lokomotif Inovasi
Pemkab Sampang Dorong Transformasi ‘Pemerintah Digital’
Momen HAN 2025: Anak Binaan Punya Hak Sama
Didemo PMII, Bupati Bangkalan Sebut Lakukan Pembenahan

Berita Terkait

Minggu, 27 Juli 2025 - 17:03 WIB

Masyarakat Ramaikan Jalan Sehat Dies Natalis UTM

Minggu, 27 Juli 2025 - 09:49 WIB

Wabup Sampang: Koperasi Penggerak Ekonomi lokal

Jumat, 25 Juli 2025 - 14:18 WIB

BEM Unira Kecewa Ke Bupati Pamekasan

Jumat, 25 Juli 2025 - 09:25 WIB

Rutan Sampang Gaet Pemerintah Daerah

Kamis, 24 Juli 2025 - 08:57 WIB

Pemkab Sampang Dorong Transformasi ‘Pemerintah Digital’

Berita Terbaru

Caption: Rektor Universitas Trunojoyo Madura (Prof. Dr. Safi') saat membuka acara 'Jalan Sehat' dalam rangka Dies Natalis ke-24, (dok. Pemkab Bangkalan).

Daerah

Masyarakat Ramaikan Jalan Sehat Dies Natalis UTM

Minggu, 27 Jul 2025 - 17:03 WIB

Caption: bersama Kapolres Sampang, Wabup H.Ahmad Mahfud saat meninjau sembako murah di Alun-Alun Trunojoyo, (sumber foto. Diskominfo Sampang).

Daerah

Wabup Sampang: Koperasi Penggerak Ekonomi lokal

Minggu, 27 Jul 2025 - 09:49 WIB

Caption: Pengurus BEM Unira saat menyatakan sikap kekecewaannya terhadap Bupati Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

BEM Unira Kecewa Ke Bupati Pamekasan

Jumat, 25 Jul 2025 - 14:18 WIB

Caption: Kepala Rutan Sampang Kamesworo, memberikan buku karya warga binaan kepada Sekdakab Sampang, Yuliadi Setiyawan, (dok. regamedianews).

Daerah

Rutan Sampang Gaet Pemerintah Daerah

Jumat, 25 Jul 2025 - 09:25 WIB

Caption: Tim Inafis Polres Pamekasan  melakukan pemeriksaan terhadap korban pembunuhan di Desa Ambeder, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pembunuhan Pria Ambeder Pamekasan

Kamis, 24 Jul 2025 - 23:20 WIB