Kepala Bank BTN Sampang Mengucapkan Selamat Hari Pers Nasional 2019 Ke-73

- Jurnalis

Sabtu, 9 Februari 2019 - 15:55 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala Bank BTN Sampang (Farah Wedimansyah).

Kepala Bank BTN Sampang (Farah Wedimansyah).

Sampang, (regamedianews.com) – Dalam peringatan Hari Pers Nasional (HPN) tahun 2019 mengangkat tema Pers Menguatkan Ekonomi Kerakyatan Berbasis Digital.

Kepala Bank BTN Sampang Farah Wedimansyah beserta Staf mengucapkan selamat Hari Pers Nasional (HPN) 2019 yang ke 73 dan ucapan terima kasih kepada rekan-rekan media yang selama ini menjadi mitra kerja.

Dengan peringatan HPN yang jatuh pada tanggal (09/02) ini. Diharapkan insan media ke depan lebih profesional dan sukses.

Baca juga Tak Merasa Transaksi, Saldo Rekening Guru Penerima Tunjangan Fungsional di Sampang Raib

“Selamat Hari Pers Nasional, semoga kedepan teman-teman wartawan lebih profesional, jaya dan sukses”, kata Farah Wedimansyah, Sabtu (09/02/2019).

Baca Juga :  Kuasa Hukum Korpri Gorut Minta IN Buktikan Tuduhannya Yang Mengarah Ke Sekda Gorut

Lebih lanjut Farah mengatakan, kerja sama dan komunikasi yang telah dibangun dengan awak media selama ini sudah bagus, dan bisa tetap dilanjutkan agar bisa lebih bagus lagi ke depannya.

“Semoga dengan peringatan HPN 2019 ini, Pers semakin luas menginformasikan terkait pembangunan program pemerintah baik BUMD, BUMN demi pemerataan pembangunan dan keadilan serta kesejahteraan bagi masyarakat”, tandasnya.

Baca Juga :  9 Pelaku Judi Online Diringkus Polres Sampang

Selain itu, Farah juga menambahkan, bahwa Bank BTN Sampang ikut serta mensukseskan Menpora dan program rumah murah untuk rakyat.

Baca juga Bank BTN Sampang: Saldo Fungsional Milik Guru Madrasah Tak Hilang, Hanya Tertukar

“Di HPN 2019 ini, kami ucapkan terimakasih kepada masyarakat terkait kepercayaan pelayanan yang diberikan ke Bank BTN Sampang,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 20:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terbaru

Caption: jaket hitam, Ketua DPRD Pamekasan Ali Masykur saat meninjau rumah warga Sana Daja yang rusak akibat fenomena tanah gerak, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Senin, 19 Jan 2026 - 10:49 WIB

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB