Kapolda Jabar Cek Logistik Pemilu di Wilayah Polres Cimahi

- Jurnalis

Kamis, 25 April 2019 - 21:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolda Jawa Barat (Irjen Pol Agung Budi Maryoto) saat meninjau dan cek logistik Pemilu di PPK GOR Desa Sukajaya, Cimahi.

Kapolda Jawa Barat (Irjen Pol Agung Budi Maryoto) saat meninjau dan cek logistik Pemilu di PPK GOR Desa Sukajaya, Cimahi.

Cimahi, (regamedianews.com) – Kapolda Jawa Barat Irjen Pol Agung Budi Maryoto bersama Wakapolda Jabar melaksanakan peninjauan dan pengecekan pengamanan logistik Pemilu serentak 2019.

Pengecekan tersebut dilakukan di beberapa PPK (Panitia Pemilihan Kecamatan) yang ada di Wilayah hukum Polres Cimahi, bertempat di PPK GOR Desa Sukajaya, Cimahi (25/4/2019) siang tadi.

Baca Juga :  Ajay Klaim PSBB Di Cimahi Alami Penurunan Aktifitas

“Kami menjamin situasi keamanan tahap rapat pleno, proses penghitungan atau rekapitulasi suara serta perpindahan kotak suara pemilu 2019 di Jawa Barat”, tegas Agung.

Baca Juga :  Pembawa Kabur Kotak Suara Dijerat Pasal 517 Undang-Undang Pemilu

Menurutnya, kegiatan ini juga bertujuan mengkontrol kesiapsiagaan personel pengamanan guna memastikan kondusifitas di PPK agar perpindahan Kotak Suara  dalam keadaan aman dan dapat tersimpan dengan baik sesuai SOP. (agil)

Berita Terkait

Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal
“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu
Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas
Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat
Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial
Belasan Perwira Polres Sumenep Dimutasi

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 22:36 WIB

Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025

Selasa, 27 Januari 2026 - 10:02 WIB

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif

Selasa, 27 Januari 2026 - 07:07 WIB

Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Senin, 26 Januari 2026 - 22:26 WIB

“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu

Senin, 26 Januari 2026 - 17:28 WIB

Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas

Berita Terbaru

Caption: Kantor PLN Unit Layanan Pelanggan Pamekasan, Jl.Kesehatan, Barurambat Kota, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam

Selasa, 27 Jan 2026 - 20:43 WIB

Caption: Pengurus SMSI Sampang saat menyambangi kaum dhuafa, (dok. foto istimewa).

Sosial

Jelang HPN 2026, SMSI Sampang Berbagi Kepada Dhuafa

Selasa, 27 Jan 2026 - 19:47 WIB

Caption: ilustrasi, seorang santriwati duduk termenung di bawah pohon mangga di sekitar masjid didekat jembatan tol Suramadu, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sempat Hilang, Santriwati Korban Pencabulan Ditemukan di Suramadu

Selasa, 27 Jan 2026 - 18:31 WIB