Paripurna PAW Ketua DPRD Sampang, Imam Ubaidillah Resmi Diganti Juhari

- Jurnalis

Senin, 6 Mei 2019 - 21:41 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Juhari saat melakukan penandatangan usai dilantik sebagai PAW Ketua DPRD Sampang.

Juhari saat melakukan penandatangan usai dilantik sebagai PAW Ketua DPRD Sampang.

Sampang, (regamedianews.com) – Rapat paripurna pergantian ketua pimpinan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Sampang H. Imam Ubaidillah mulai saat ini diganti dengan Pergantian Antar Waktu (PAW) Juhari yang sebelumnya menjabat anggota Komisi I DPRD setempat.

Hadir di paripurna tersebut, Bupati Sampang H. Slamet Junaidi, Wabup H. Abdullah Hidayat, Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda), Kepala Organisasi Perangkat Daerah (KOPD), Camat se Kabupaten Sampang.

Baca Juga :  Warga Sampang Antusias Manfaatkan Layanan CKG

Sekretaris DPRD Kabupaten Sampang H. Moh. Anwari Abdullah menyampaikan, PAW Ketua DPRD telah selesai dan penggantinya Juhari sisa masa jabatan 2014 – 2019. Senin (06/05/2019).

“Rapat paripurna ini terkait PAW Ketua DPRD yang sebelumnya dijabat H. Imam Ubaidillah dan mulai saat ini diganti Juhari yang sebelumnya menjadi anggota Komisi I DPRD Sampang,” ujar Moh. Anwari

Baca Juga :  Satlantas Polres Sampang Akan Tindak Tegas Bentor Mokong
Pose bersama PAW Ketua DPRD Sampang (Juhari) didampingi istri dan Forkopimda Sampang.

Lebih lanjut Moh. Anwari mengatakan, PAW ini dilakukan dikarenakan Ketua DPRD sebelumnya H. Imam Ubaidillah kesehatannya terganggu. Dan Juhari sama-sama kader PKB serta merupakan suara terbayak kedua.

“Jabatan PAW Ketua DPRD ini hingga dilaksanakan pelantikan pimpinan dan anggota DPRD yang baru hasil pemilu 2019”, pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”
IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura
Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga
Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH
Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:25 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Kamis, 22 Januari 2026 - 10:09 WIB

SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Kamis, 22 Januari 2026 - 08:34 WIB

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Berita Terbaru

Caption: tengah, Wakil Bupati Bangkalan Moh Fauzan Ja'far, hadir dalam kegiatan pemberian arahan kepada ASN Pendidikan, (sumber foto. laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Jan 2026 - 17:23 WIB

Caption: Plt Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang, Nur Alam, saat diwawancara awak media, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Kamis, 22 Jan 2026 - 10:09 WIB

Caption: Ketua Ikatan Wartawan Online Kabupaten Pamekasan, Dyah Heny Andrianty, (dok. Redaksi Rega Media).

Daerah

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Kamis, 22 Jan 2026 - 08:34 WIB