Oknum Kades di Sumenep Diduga Terlibat Curanmor dan Penadah

- Jurnalis

Senin, 3 Juni 2019 - 17:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gambar ilustrasi Ranmor

Gambar ilustrasi Ranmor

Sumenep, (regamedianews.com) –
Seorang oknum Kepala Desa di Sumenep diamankan Satreskrim Polres Sumenep, pada Senin (3/6/19) siang.

Pengamanan terhadap Oknum Kades tersebut diduga terlibat dan dalam aksi pencurian sepeda motor dan penadahan dari tiga lokasi.

Tak bisa dipungkiri lagi dirinya harus menikmati hari raya di balik jeruji besi, untuk mengikuti proses hukum lebih lanjut.

Baca Juga :  Pasar Antri Baru Dibuka, Pedagang Optimis Berjalan Seperti Sediakala

Penangkapan itupun dibenarkan Kasatreskrim Polres Sumenep AKP. Tego S Marwoto, dirinya tak menampik bahwa anak buahnya telah meringkus oknum Kades tersebut tepat sekitar pukul 2 siang.

Baca Juga :  Polisi Bekuk Satu Wanita & Dua Pria Pelaku Jual Beli SS Asal Sumenep

“Benar, anggota kami telah melakukan penangkapan Kades Kecer di rumahnya, Kecamatan Dasuk, Sumenep, sekitar pukul 14.00. Wib”, tuturnya.

Hingga kini proses penanganan perkara tersebut masih dilakukan oleh pihak kepolisian setempat. (gus/rd)

Berita Terkait

Cek Disini…! Daftar Motor Hasil Ungkap Polres Sampang
Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus
Pencurian Dominasi Kriminalitas di Sumenep
Polres Bangkalan Amankan Pelaku Penganiayaan Pasutri di Galis
Aktor 23 TKP Pencurian Motor di Sampang-Bangkalan Tertangkap
Hilang Lagi!, Polisi Usut Pencuri Mesin Traktor Disperta-KP Sampang
Kriminalitas di Sumenep, Kejahatan Siber Melonjak Tajam
Polres Sumenep Gaspol, 82% Kasus Kriminal Diselesaikan

Berita Terkait

Rabu, 7 Januari 2026 - 08:08 WIB

Satu Persatu Bandit Motor Sampang Diringkus

Selasa, 6 Januari 2026 - 16:07 WIB

Pencurian Dominasi Kriminalitas di Sumenep

Senin, 5 Januari 2026 - 23:12 WIB

Polres Bangkalan Amankan Pelaku Penganiayaan Pasutri di Galis

Senin, 5 Januari 2026 - 21:02 WIB

Aktor 23 TKP Pencurian Motor di Sampang-Bangkalan Tertangkap

Senin, 5 Januari 2026 - 16:06 WIB

Hilang Lagi!, Polisi Usut Pencuri Mesin Traktor Disperta-KP Sampang

Berita Terbaru

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi meresmikan PJU baru di Jalan Lingkar Selatan, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Kamis, 8 Jan 2026 - 21:21 WIB