Pasca Bom Bunuh Diri di Medan, Kapolda Gorontalo Imbau Masyarakat Tidak Perlu Hawatir

- Jurnalis

Rabu, 13 November 2019 - 14:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beberapa personel polisi saat memeriksa dengan ketat para tamu yang berkunjung ke Markas Polda Gorontalo.

Beberapa personel polisi saat memeriksa dengan ketat para tamu yang berkunjung ke Markas Polda Gorontalo.

Gorontalo, (regamedianews.com) – Kejadian Bom bunuh diri kembali terjadi di Wilayah Sumatera Utara, tepatnya di Polrestabes Medan. Menanggapi hal ini, Kapolda Gorontalo Brigadir Jenderal Polisi Drs. Wahyu Widada, M.Phil melalui Kabid Humas Polda Gorontalo AKBP Wahyu Tri Cahyono, SIK menghimbau kepada masyarakat Provinsi Gorontalo agar kiranya tidak perlu cemas dan khawatir pasca bom bunuh diri, Rabu (13/11/2019).

“Kepada masyarakat diharapkan agar tidak perlu takut dan khawatir, pasca bom bunuh diri yang terjadi di Polrestabes Medan, karena saat ini pihak kepolisian sudah melakukan penyelidikan atas kejadian yang tadi pagi terjadi”, ujarnya.

Baca Juga :  Kades Nagrog Bandung Sambut Hangat Kedatangan Rombongan Studi Banding AKD Sampang

Lebih lanjut mantan Kapolres Bone Bolango ini juga menyampaikan, saat ini Kapolda Gorontalo sudah memerintahkan kepada personel Polda dan Polres jajaran agar lebih memperketat pengawasan dan penjagaan Mako, agar tidak terjadi kejadian serupa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pola pengamanan di jajaran Polda Gorontalo pastinya kami tingkatkan. Kami juga mengimbau agar masyarakat Gorontalo untuk tidak cemas dengan aksi itu. Terciptanya suasana aman dan kondusif ini tidak terlepas dari peran serta masyarakat”, imbau Alumni Akpol 98.

Baca Juga :  "Parade & Kirab Kebangsaan" Personel Marching Band Kesurupan

Diharapkan juga ada peran serta masyarakat untuk memberikan informasi, apabila ada aktifitas seseorang atau kelompok dilingkungan tempat tinggalnya yang mencurigakan untuk segera memberikan informasi kepada Bhabinkamtibmas ataupun Kantor Kepolisian terdekat.

“Artinya tingkatkan kepedulian terhadap lingkungan sekitar, agar sedini mungkin kita bisa cegah hal-hal yang tidak diinginkan”, tambah Kabid Humas tersebut. (onal)

Berita Terkait

Kejari Sampang Musnahkan BB Rokok Ilegal
Melanggar, Napi Lapas Pamekasan Dimutasi
Pelepasan Terduga Pelaku Sabu di Bangkalan ‘Disorot’
Skandal Kasus BUMD Bangkalan Makin Memanas
Polisi Ajak Warga Sokobanah Sampang Berantas Judi
Diduga Lepas Pelaku Sabu, Polres Bangkalan: Laporkan Propam
Penganiaya Kurir JNT Viral, Ternyata PNS Sampang
Polres Bangkalan Temukan Motor Warga Surabaya

Berita Terkait

Kamis, 17 Juli 2025 - 13:43 WIB

Kejari Sampang Musnahkan BB Rokok Ilegal

Kamis, 10 Juli 2025 - 23:42 WIB

Pelepasan Terduga Pelaku Sabu di Bangkalan ‘Disorot’

Kamis, 10 Juli 2025 - 20:22 WIB

Skandal Kasus BUMD Bangkalan Makin Memanas

Kamis, 10 Juli 2025 - 18:50 WIB

Polisi Ajak Warga Sokobanah Sampang Berantas Judi

Rabu, 9 Juli 2025 - 14:06 WIB

Diduga Lepas Pelaku Sabu, Polres Bangkalan: Laporkan Propam

Berita Terbaru

Caption: ahli waris dari tukang becak menerima santunan JKM dari BPJS Ketenagakerjaan dan pose bersama Bupati Sumenep, (dok. BPJS Ketenagakerjaan Sumenep).

Daerah

Ahli Waris Pebecak Sumenep Dapat Santunan JKM

Kamis, 17 Jul 2025 - 20:48 WIB

Caption: Wakil Bupati Sumenep KH.Imam Hasyim, saat sambutan dalam acara forum group discussion, (sumber foto: Sumenep.go.id).

Daerah

Pemkab Sumenep Dorong Legalitas Usaha Rokok

Kamis, 17 Jul 2025 - 16:48 WIB

Caption: terlihat, Kajari bersama Dandim, Kapolres, Bupati, Ketua DPRD, Karutan dan Ketua Pangadilan membakar BB rokok ilegal, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kejari Sampang Musnahkan BB Rokok Ilegal

Kamis, 17 Jul 2025 - 13:43 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono, berjabat tangan dengan Kapolsek Ketapang yang baru, Iptu Muhammad Ari Nuzul Aulia, (dok. Humas Polres Sampang).

Daerah

Satu Perwira Polres Sampang Dimutasi

Kamis, 17 Jul 2025 - 10:45 WIB

Caption: anggota Polantas Sampang, memberikan sanksi tilang kepada pengendara R4 yang melanggar peraturan berlalulintas, (dok. Satlantas Polres Sampang).

Daerah

Hampir 100 Pengendara di Sampang ‘Kena Tilang’

Rabu, 16 Jul 2025 - 18:21 WIB