DPUPR Respon Jalan Poros Desa Torjunan Yang Rusak

- Jurnalis

Jumat, 15 November 2019 - 09:52 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Terlihat beberapa pengendara melintasi jalan poros Desa Torjunan yang rusak.

Terlihat beberapa pengendara melintasi jalan poros Desa Torjunan yang rusak.

Sampang, (regamedianews.com) – Jalan poros Desa Torjunan- Batuporo Barat, Dusun Laok Leke, Desa Torjunan, Kecamatan Robatal, Kabupaten Sampang yang dikeluhkan warga setempat dan pengguna jalan direspon Dinas terkait.

Dengan adanya keluhan warga tersebut, langsung mendapatkan respon positif dari Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (PUPR) Kabupaten Sampang, melihat kondisi jalan yang rusak parah.

Baca Juga :  Polisi Grebek dan Bongkar Tempat Sabung Ayam di Lumajang

“Ruas jalan poros Desa Torjunan – Batuporo Barat tersebut masuk salah satu program prioritas PUPR”, ujar Pelaksana Tugas (Plt) Kepala Dinas PUPR Kabupaten Sampang Ach. Hafi, Kamis (14/11/2019).

Sampai saat ini, lanjut Hafi, termasuk ruas yang masih masuk dalam penanganan perioritas PUPR. Pada tahun 2017 dan tahun 2018 sudah dikerjakan.

Baca Juga :  Polres Bangkalan Sweeping Massa People Power Tolak Ke Jakarta

“Tapi, panjang penanganan masih dibatasi anggaran yang ada, dan DPUPR tetap akan memperhatikan ruas jalan itu, agar bisa dikerjakan tanpa mengabaikan prioritas jalan yang lain”, pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”
IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura
Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga
Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH
Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:25 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Kamis, 22 Januari 2026 - 08:34 WIB

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:25 WIB

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardiyanto didampingi Kasat Resnarkoba dalam press conference, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gagalkan Peredaran 1 Ons Sabu

Kamis, 22 Jan 2026 - 21:08 WIB

Caption: tengah, Wakil Bupati Bangkalan Moh Fauzan Ja'far, hadir dalam kegiatan pemberian arahan kepada ASN Pendidikan, (sumber foto. laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Jan 2026 - 17:23 WIB