Polisi Kerahkan Anjing Pelacak Saat Pelantikan Kades di Sampang

- Jurnalis

Kamis, 23 Januari 2020 - 09:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pengamanan ketat,  tampak sejumlah personel dari kepolisian mengerahkan anjing pelacak didepan Pendopo Bupati Sampang.

Pengamanan ketat, tampak sejumlah personel dari kepolisian mengerahkan anjing pelacak didepan Pendopo Bupati Sampang.

Sampang, (regamedianews.com) – Jelang detik-detik pelaksanaan pelantikan 38 Calon Kepala Desa (Cakades) terpilih di Kabupaten Sampang, Polres Sampang mengerahkan sejumlah anjing pelacak di sekitar area Pendopo Agung Bupati Sampang, Kamis (23/1/2020).

Kasubbag Humas Polres Sampang Aipda Yoyok mengatakan, pengerahan anjing pelacak tersebut bertujuan untuk menjaga keamanan selama mejelang dan saat pelantikan Kepala Desa terpilih.

Baca Juga :  Mahasiswa UTM Buat Handsenitizer Dari Bahan Tradisional

“Sebanyak enam ekor anjing pelacak yang dikerahkan. Tujuannya untuk mensterilkan dari benda berbahaya, seperti bahan peledak atau benda-benda lain yang dianggap membahayakan,” ujar Yoyok kepada regamedianews.com.

Yoyok juga mengatakan, anjing tersebut dikerahkan untuk mengantisipasi huru-hara dan memberikan keamanan, serta kenyamanan kepada Kepala Desa yang akan dilantik maupun tamu undangan.

Baca Juga :  Nonaktifkan Ribuan PBID, Warga Datangi Dinkes Bangkalan

“Sementara untuk penutupan jalan disekitar akses masuknya pendopo sekitar pukul 05.00 Wib pagi tadi, hal itu agar steril dari pihak yang tidak berkepentingan. Tentunya demi terciptanya situasi aman dan kondusif”, pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103
Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak
BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terkait

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:29 WIB

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:51 WIB

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:43 WIB

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Berita Terbaru

Caption: kedatangan Ketua Ormas Gaib Perjuangan Habib Yusuf ke Kantor Kejari Sampang, ditemui Kasi Intelijen dan Kasi Pidsus, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka

Selasa, 20 Jan 2026 - 20:04 WIB

Caption: saat berlangsungnya rakor PCNU Sampang ihwal serangkaian kegiatan persiapan puncak peringatan Harlah NU ke-103, (sumber foto: NU Sampang).

Daerah

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Jan 2026 - 16:51 WIB

Caption: potongan video amatir, tampak oknum guru SDN Batuporo Timur 1 tengah santai mendengarkan musik dangdut, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Selasa, 20 Jan 2026 - 13:43 WIB