Sekretariat DPRD Sampang Anggarkan Jasa Cleaning Service

- Jurnalis

Senin, 16 Maret 2020 - 10:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kantor DPRD Kabupaten Sampang.

Kantor DPRD Kabupaten Sampang.

Sampang, (regamedianews.com) – Pemerintah Kabupaten Sampang, Madura melalui Sekretariat Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) setempat mengalokasikan anggaran Jasa Cleaning Service senilai ratusan juta rupiah.

Sekretaris DPRD Sampang Moh. Anwari Abdullah menyebutkan, anggaran jasa Cleaning Service selama tahun 2020 sebesar Rp 229.877.450 melalui Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) tahun anggaran 2020.

“Saat ini sudah proses tender di Layanan Pengadaan Secara Elektronik (LPSE) atau penyelenggara sistem elektronik pengadaan barang/jasa Pemerintah Kabupaten Sampang,” kata Anwari, Sabtu (16/03/2020) kemarin.

Baca Juga :  Kolaborasi dengan 7 Negara, Prodi Manajemen UTM Gelar Internasional Conference

Lanjut Awari menuturkan, kalau Jasa Cleaning Service memang dipihak ketigakan, di tender dan pemenangnya yang bertanggung jawab. Pihaknya juga berharap kalau bisa bulan maret harus selesai, sehingga jangan sampai ada karyawan tidak terima honor atas kegiatan itu.

“Jasa Cleaning Service ini bukan karyawan kami, Itu di pihak ketigakan. Tapi, yang jelas pekerjaannya harus sesuai asas manfaatnya,” tuturnya.

Baca Juga :  Di Demo ARBHES, KPUD Sampang Siap di Audit Jika Ditemukan Ketidak Sesuaian

Anwari menambahkan, pihaknya juga menganggarkan pemeliharaan rutin. Yakni, gedung induk, gedung sekretariat, tempat parkir dan normalisasi jaringan listrik di ruang pimpinan dewan serta taman DPRD setempat.

“Untuk anggaran pemeliharaan gedung itu akan di mulai Juli atau pada Agustus mendatang,” pungkasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga
Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH
Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa
PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103
Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak
BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:25 WIB

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga

Rabu, 21 Januari 2026 - 22:40 WIB

Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH

Selasa, 20 Januari 2026 - 18:29 WIB

Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Selasa, 20 Januari 2026 - 16:51 WIB

PCNU Sampang Matangkan Persiapan Harlah NU Ke-103

Selasa, 20 Januari 2026 - 13:43 WIB

Skandal Siswa Fiktif SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terkuak

Berita Terbaru

Caption: realisasi program perbaikan RTLH ditandai dengan penyerahan secara simbolis Bupati Sumenep kepada warga penerima manfaat di Desa Gelugur, (sumber foto. Media Center Sumenep).

Daerah

Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH

Rabu, 21 Jan 2026 - 22:40 WIB

Caption: Jakfar Sodiq kuasa hukum Bupati Sampang H.Slamet Junaidi, pose di depan Gedung Mahkamah Konstitusi, (dok. Harry Rega Media).

Nasional

Isu Bupati Sampang Diperiksa Kejati Dipastikan Hoaks

Rabu, 21 Jan 2026 - 19:59 WIB

Caption: anggota kepolisian hendak mengevakuasi tengkorak manusia yang ditemukan di Dusun Gayam Desa Tambaan Camplong, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Polres Sampang Ungkap Ciri-Ciri Temuan Tengkorak Manusia

Rabu, 21 Jan 2026 - 17:11 WIB