Pemkab Bangkalan Ungkap Penyebaran Covid-19 Di Bangkalan Nihil

- Jurnalis

Sabtu, 21 Maret 2020 - 09:07 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi

Ilustrasi

Bangkalan, (regamedianews.com) – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Bangkalan melalui Dinas Komunikasi dan Informatika (Diskominfo) merilis kondisi penyebaran Virus Corona di Kabupaten Bangkalan, Jumat (20/3/2020).

Dari data yang direlease pemerintah setempat menunjukkan jumlah kasus Covid 19 di Bangkalan masih belum ada yang terinfeksi.

Kepala Dinas Kominfo Agus Zain menyampaikan, kehadiran Pemerintah secara konsisten akan terus diupayakan dalam penanganan dan pencegahan Virus tersebut, tak terkecuali tentang penyebaran informasi dan berita.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Pemerintah Daerah melalui Dinas komunikasi dan informatika (Kominfo) telah menyatakan akan terus melakukan identifikasi dan menangkal setiap informasi yang tidak benar atau hoaks yang beredar di dalam Daerah maupun diluar Bangkalan,” ujarnya.

Baca Juga :  Bupati sampang Lepas 24 peserta Parade Combodug

Ia juga menyampaikan akan selalu melakukan konfirmasi kebenaran isu yang menjadi perhatian masyarakat di medsos.

“Demi melindungi masyarakat dari dampak negatif informasi yang tidak benar terkait dengan Covid-19. Itukan bahaya, apabila masyarakat mengikuti informasi yang tidak benar itu,” terangnya.

Lebih lanjut ia mengatakan, Kominfo telah merilis setiap tindakan penanganan dan pencegahan yang dilakukan oleh Tim Satgas penanganan Virus Covid-19, mulai dari tindakan preventif dan yang lainya.

Baca Juga :  Dua Pecabul Modus Cekoki Minuman Diringkus Polres Sampang

“Hal itu tak lebih untuk memberikan informasi kepada masyarakat bahwa pemerintah sudah siap dengan segala kemungkinan, maka dari itu masyarakat tak perlu panik atau ketakutan,” ujarnya.

Bagi masyarakat yang mengalami gejala terindikasi Virus Korona, pemerintah Kabupaten Bangkalan melalui Dinas Kominfo telah menyediakan Layanan tanggap Covid-19 melalu Call Center 082140028026 – 081936520806 – 087834571719. (sfn/tfk)

Berita Terkait

Napi Narkotika Pamekasan Dibekali Keterampilan
Employee Volunteering ‘Go Green’ BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Tempat Sampah Ke SMKN 1 Sumenep dan Yayasan Annuqayah
Satreskrim Polres Bangkalan Sidak Sejumlah SPBU
Iptu Nur Fajri Jabat Kasat Reskrim Polres Sampang
Icha Lovers Kecam Pengrusakan Fasilitas Alun-Alun Sampang
Aksi Demo DPRD Sampang Anarkis
Mahasiswa Pantura Geruduk Disdikbud Pamekasan
Komisi II DPRD Pamekasan Sidak Pembangunan SIHT

Berita Terkait

Kamis, 30 Oktober 2025 - 21:37 WIB

Napi Narkotika Pamekasan Dibekali Keterampilan

Kamis, 30 Oktober 2025 - 09:39 WIB

Employee Volunteering ‘Go Green’ BPJS Ketenagakerjaan Serahkan Tempat Sampah Ke SMKN 1 Sumenep dan Yayasan Annuqayah

Kamis, 30 Oktober 2025 - 07:46 WIB

Satreskrim Polres Bangkalan Sidak Sejumlah SPBU

Rabu, 29 Oktober 2025 - 15:20 WIB

Iptu Nur Fajri Jabat Kasat Reskrim Polres Sampang

Rabu, 29 Oktober 2025 - 11:03 WIB

Icha Lovers Kecam Pengrusakan Fasilitas Alun-Alun Sampang

Berita Terbaru

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan Kusnan, memberikan sertifikat pelatihan kepada warga binaan, (dok. foto istimewa).

Daerah

Napi Narkotika Pamekasan Dibekali Keterampilan

Kamis, 30 Okt 2025 - 21:37 WIB

Caption: perwakilan pemuda dan tokoh masyarakat memberikan keterangan, usai melaporkan pengrusakan fasilitas umum ke Polres Sampang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Diminta Tangkap Perusak Fasum Saat Demo Anarkis

Kamis, 30 Okt 2025 - 14:49 WIB

Caption: Satreskrim Polres Bangkalan tengah mengecek tempat penyimpanan BBM di SPBU, (dok. regamedianews).

Daerah

Satreskrim Polres Bangkalan Sidak Sejumlah SPBU

Kamis, 30 Okt 2025 - 07:46 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono didampingi Kasat Reskrim dan Kasi Propam, saat diwawancara para awak media, (dok. regamedinews).

Hukum&Kriminal

Polisi Akan Proses Pelaku Pengrusakan Fasilitas Alun-Alun Sampang

Rabu, 29 Okt 2025 - 21:15 WIB