Selama PSBB, UPT Pasar Kota Cimahi Pastikan Stock Bahan Pangan Aman Sampai Lebaran

- Jurnalis

Rabu, 15 April 2020 - 21:16 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepala UPT Pasar Kota Cimahi (Dedi Gunadi).

Kepala UPT Pasar Kota Cimahi (Dedi Gunadi).

Cimahi, (regamedianews.com) – Mendengar rencana akan diberlakukannya Pembatasan Sosial Berskala Besar (PSBB) untuk wilayah Bandung Raya, Kepala UPT Pasar Kota Cimahi Dedi Gunadi memastikan stock bahan pangan untuk kebutuhan masyarakat Cimahi aman.

Diperkirakan stock bahan pangan tersebut bisa mencukupi sampai Hari Raya Idul Fitri 1441 H. Hal itu disampaikan Dedi dikantornya, dipasar Atas Baru, Jl. Kolonel Masturi, Rabu (15/04/2020).

“Kalaupun PSBB jadi diberlakukan di Kota Cimahi, kami pastikan stock bahan pangannya aman,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Sebagai bentuk partisipasi pencegahan pandemi Covid-19, pihaknya kini sudah melakukan pembatasan waktu kegiatan di pasar sampai jam 12.00 siang.

Baca Juga :  Ratusan TKI Ilegal Asal Sampang Dipulangkan

Kegiatan itu dilakukan menyusul Surat Edaran (SE) yang dikeluarkan Walikota Cimahi nomor 18 tahun 2020, beberapa waktu yang lalu.

“Begitu SE itu keluar, kami langsung sosialisasikan kepada para pedagang agar mengikuti anjuran bapak Walikota Cimahi,” tandasnya.

Namun diakuinya, setelah pembatasan itu diberlakukan, pedagang mengalami penurunan omset sekitar 30%. Menyadari hal itu, kata Dedi, pihaknya mencoba menawarkan penjualan secara online kepada para pedagang.

Hal tersebut dibenarkan Hanna Subiarti ketua paguyuban para pedagang pasar Atas Baru di kantor pelayanan penjualan onlinenya. Ia juga mengakui jika penjualan online yang dikoordinator UPT pasar sangat membantu.

Baca Juga :  PBSI Sampang Komitmen Cetak Atlet Berprestasi

“Sejauh ini onlinenya berjalan lancar, walau dianggap sebagian pedagang baru tapi ini sangat membantu. Malah sebelumnya, sebagian pedagang sudah punya pelanggan tetap via online,” ungkap Hanna.

Dijelaskannya, mekanisme penjualannya sudah di desain sedemikian rupa oleh pihak UPT pasar. Namun begitu, pihaknya juga mempunyai tim khusus. Seperti, tim yang belanjanya, mengemasnya, sampai pengantaran ke tempat tujuan.

“Insha Alloh, selama situasi seperti ini kami siap melayani masyarakat. Kita siap melayani berbagai kebutuhan bahan pokok,” ucapnya.

Walaupun kalau pada akhirnya Covid-19 berakhir, pihaknya akan terus melanjutkan penjualan online. “Mudah-mudahan wabah ini segera berlalun,” harap Hanna. (agil)

Berita Terkait

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat
LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga
DPMD Pamekasan Siapkan PAW dan Pilkades 9 Desa
Badko HMI Jatim Kecam Perilaku Gus Elham ‘Cium Anak Kecil’
Pengerjaan Refitalisasi SMKN Model Gorontalo Lamban
Akhir Tahun 2025, PAD Pamekasan Tembus 81,76%
65 Pejabat Pemkab Sampang Dirotasi, Berikut Namanya !

Berita Terkait

Sabtu, 15 November 2025 - 23:08 WIB

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Sabtu, 15 November 2025 - 20:56 WIB

LSM Walihua Soroti Proyek Refitalisasi SMKN Model Gorontalo

Sabtu, 15 November 2025 - 11:34 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Polusi Udara Ancam Warga

Sabtu, 15 November 2025 - 09:05 WIB

DPMD Pamekasan Siapkan PAW dan Pilkades 9 Desa

Jumat, 14 November 2025 - 22:18 WIB

Badko HMI Jatim Kecam Perilaku Gus Elham ‘Cium Anak Kecil’

Berita Terbaru

Caption: anggota Polres Sampang saat berada di lokasi ditemukannya Moh Ghibran, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Polisi Datangi TKP Tewasnya Bocah Sampang

Minggu, 16 Nov 2025 - 21:35 WIB

Caption: warga mengevakuasi korban dari sungai Dusun Tase'an Desa Paseyan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Bocah Sampang Ditemukan Meninggal di Sungai

Minggu, 16 Nov 2025 - 16:24 WIB

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan Kusnan, memberikan arahan kepada para narapidana yang resmi bebas, (dok. foto istimewa).

Daerah

64 Napi Narkotika Pamekasan Bebas Bersyarat

Sabtu, 15 Nov 2025 - 23:08 WIB

Caption: Ketua DPW Partai NasDem Jatim Lita Machfud Arifin, sampaikan sambutannya saat konsolidasi dengan DPD Partai NasDem Sampang, (dok. regamedianews).

Politik

DPW NasDem Jatim Perkuat Basis Partai di Daerah

Sabtu, 15 Nov 2025 - 19:47 WIB