Pandemi Covid-19, Pelayanan Transportasi Ke Kepulauan Sumenep Ditutup

- Jurnalis

Kamis, 30 April 2020 - 20:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Terlihat beberapa penumpang menaiki kapal di Pelabuhan Kalianget Sumenep Madura,  (dokumentasi sebelum pandemi covid-19).

Terlihat beberapa penumpang menaiki kapal di Pelabuhan Kalianget Sumenep Madura, (dokumentasi sebelum pandemi covid-19).

Sumenep, (regamedianews.com) – Beberapa pekan lalu Kabupaten Sumenep Madura beralih status dari zona hijau menjadi zona merah, pasca 4 warga Sumenep dinyatakan positif Covid-19. Akibatnya seluruh rute ke kepulauan Sumenep ditutup, terkecuali pulau terdekat seperti Talango dan Giligenting.

“Penutupan pelayanan transportasi ke kepulauan tersebut guna mencegah penyebaran Covid-19,” ujar Kepala Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Kalianget Sumenep, Supriyanto, Kamis (30/4/20).

Ia menyebutkan, penutupan pelayanan transportasi berlaku sejak tanggal 27 April 2020 kemarin. Pihaknya juga telah menyampaikan ketentuan penghentian layanan transportasi laut tersebut kepada masing-masing pengusaha angkutan.

Baca Juga :  Gua Putih Jaddih Bangkalan, Berawal Dari Bekas Tambang, Kini Menjadi Destinasi Wisata Yang Mengagumkan

“Ada dua rute transportasi laut yang tidak ditutup, yakni ke kepulauan Talango dan Giligenting. Tapi meski dibuka, penumpang dan ABK-nya harus mematuhi protokol kesehatan yang telah ditetapkan pemerintah,” tandas Supriyanto.

Disisi lain, jika nantinya masih ada transportasi laut yang memaksa, secara tegas pihaknya akan memberikan sanksi, bahkan izin operasionalnya akan dicabut. Dan tidak semua jenis transportasi laut dilarang beroperasi. Melainkan, ada pengecualian untuk transpotasi tertentu yang diperbolehkan.

Baca Juga :  BPJS Ketenagakerjaan Madura Gandeng RSUD Syamrabu

“Seperti mengangkut warga sakit yang membutuhkan pelayanan di daratan Sumenep, aparat pemerintahan hendak menjalankan tugas negara, melakukan pemantauan di kepulauan dan transportasi untuk mengangkut kebutuhan bahan pokok bagi warga kepulauan,” pungkasnya. (gs)

Berita Terkait

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terkait

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:37 WIB

Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi, (sumber foto. Tribratanews Polri).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Sabtu, 17 Jan 2026 - 14:21 WIB

Caption: Dandim 0826 Pamekasan Letkol Kav Agus Wibowo Hendratmoko menyampaikan sambutannya, saat acara coffe morning bersama insan pers, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Jumat, 16 Jan 2026 - 14:23 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB