PLN Jadwalkan Pemadaman Hari Ini, Masyarakat Harap Bersabar

- Jurnalis

Sabtu, 22 Agustus 2020 - 11:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi

Ilustrasi

Cimahi || Rega Media News

Dalam upayanya, Perusahaan Listrik Negara (PLN) ingin berusaha terus melakukan peningkatan pelayanan maupun menjaga, dan meninkatkan pasokan.

Agar bisa melakukan itu semua, pihak PLN harus melakukan pemadaman listrik yang sifatnya bergulir di unit pelaksana pelayanan pelanggan Kota Cimahi pada Sabtu, 22 Agustus 2020.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sehubungan dengan kegiatan tersebut, demi menjaga keamanan dan keselamatan bersama listrik di sekitaran lokasi yang terlampir untuk sementara tidak dapat digunakan,” di unggahan akun Instagram terbaru resmi PLN Cimahi.

Baca Juga :  13 Warga Sumatera Utara Masuk Islam, Ini Kesan Bupati Aceh Selatan

Disampaikan pula, jika pemadaman listrik akan berlangsung sejak pagi hingga sore hari, seperti dalam surat edaran yang dibagikan oleh akun Instagram resmi milik PLN Cimahi @pln_cimahi, dan berikut jadwal pemadaman listrik Kota Cimahi.

Pada pukul 10.00-15.00 WIB, pemadaman listrik meliputi sebagian wilayah Sindang Palay, Perumahan Taman Rahayu, Jalan Mahmud, dan sekitarnya.

Baca Juga :  Ini Cara KKN Mahasiswa UTM Berbagi Pengetahuan Kepada Warga Desa

Untuk diketahui, apabila masyarakat masih mengalami pemadaman listrik di luar jadwal yang sudah ditentukan, tiada lain akibat terjadinya gangguan kelistrikan.

Dari itu, PLN mengimbau kepada masyarakat untuk segera menghubungi kontak PLN di 123 atau melalui PLN Mobile. PLN meminta masyarakat untuk bersabar dan kerjasamanya. (agil)

Berita Terkait

Narkoba Menghancurkan Generasi Penerus Bangsa
Pelajar Sampang Dicekoki Edukasi Tentang Narkoba
Ops Patuh, Polres Bangkalan Incar Pelat Nomor Palsu
Catat !, Operasi Patuh di Sampang Dimulai
Rutan Sampang Siapkan Program Keagamaan
Senam Sehat Bersama PIPAS Jawa Timur
100 Pecandu Narkoba Ikut Program Rehabilitasi
Kuatkan Kredibilitas Jurnalis, Songsong Pamekasan Maju

Berita Terkait

Selasa, 15 Juli 2025 - 22:46 WIB

Narkoba Menghancurkan Generasi Penerus Bangsa

Selasa, 15 Juli 2025 - 20:35 WIB

Pelajar Sampang Dicekoki Edukasi Tentang Narkoba

Senin, 14 Juli 2025 - 16:06 WIB

Ops Patuh, Polres Bangkalan Incar Pelat Nomor Palsu

Minggu, 13 Juli 2025 - 19:17 WIB

Rutan Sampang Siapkan Program Keagamaan

Sabtu, 12 Juli 2025 - 22:18 WIB

Senam Sehat Bersama PIPAS Jawa Timur

Berita Terbaru

Caption: Muhamad Sulistiyo, sosialisasikan bahaya narkoba kepada siswa baru SMKN 3 Pamekasan yang mengikuti kegiatan MPLS.

Daerah

Narkoba Menghancurkan Generasi Penerus Bangsa

Selasa, 15 Jul 2025 - 22:46 WIB

Caption: berlangsungnya sosialisasi P4GN kepada pelajar SMAN 3 Sampang saat MPLS, (dok. regamedianews).

Daerah

Pelajar Sampang Dicekoki Edukasi Tentang Narkoba

Selasa, 15 Jul 2025 - 20:35 WIB

Caption: terlihat semangat pelajar mengikuti TechnoFest 2025, dilaksanakan di Aula Sirojuddin Universitas Islam Madura (UIM).

Ragam

TechnoFest 2025 Jadi Wadah Literasi Digital

Selasa, 15 Jul 2025 - 08:43 WIB

Caption: penerima bantuan becak listrik dari Presiden RI Prabowo, hendak keluar dari halaman Kantor Pemkab Sampang, (dok. regamedianews).

Nasional

Warga Sampang Dapat Becak Listrik Dari Prabowo

Senin, 14 Jul 2025 - 20:47 WIB

Caption: Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono, pasang pita tanda dimulainya Operasi Patuh Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Bangkalan).

Daerah

Ops Patuh, Polres Bangkalan Incar Pelat Nomor Palsu

Senin, 14 Jul 2025 - 16:06 WIB