Ketua PC GP Ansor Pamekasan: Semangat Revolusi Jihad Adalah Bukti Nyata Perjuangan Para Ulama NU

- Jurnalis

Jumat, 23 Oktober 2020 - 06:56 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Ansor Pamekasan (tengah)

Ketua Ansor Pamekasan (tengah)

Pamekasan || Rega Media News

Ketua Pimpinan Cabang (PC) Gerakan Pemuda (GP) Ansor Pamekasan, Syafiuddin menggelorakan Resolusi Jihad Kiai Hasyim Asy’ari untuk melawan ketidakadilan yang berada di Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI).

Semangat tersebut untuk terus tertanam dalam jiwa para pemuda Indonesia utamanya pemuda yang tergabung dalam Gerakan Pemuda (GP) Ansor untuk memperjuangan agama dan mempertahankan keutuhan Indonesia sebagai mana perjuangan para ulama Nahdatul Ulama (NU) terlebih dahulu.

“Semangat revolusi jihad adalah bukti nyata perjuangan para ulama NU dalam memperjuangan agama dan mempertahankan keutuhan Indonesia,” katanya saat memperingati hari santri. Kamis, (22/10/2020).

Semangat itu sudah semestinya ditanamkan di jiwa Pemuda Nahdlatul ulama untuk terus melawan dan membongkar para ketidakadilan dan penindasan yang ada di bumi Pertiwi Indonesia. Hal tersebut untuk mendorong kemandirian ditubuh pemuda NU.

Baca Juga :  KPU: Maju Pilkada Pamekasan Jalur Independent Harus Ada 51 Ribu KTP

“Semangat melawan segala ketidakadilan, kemiskinan dan kebodohan serta menciptakan kemandirian dalam tubuh anak muda,” ujar mantan aktivis PMII UIM Pamekasan ini.

Dikatakannya, semangat kemandirian tentu akan menguatkan perjuangan dalam menjaga perpecahan anak bangsa ditengah keberagaman bangsa Indonesia.

“Semangat kemandirian akan menguatkan semangat menjaga keutuhan NKRI, santri sehat Indonesia kuat,” tandasnya. (is)

Berita Terkait

Inspektorat Bangkalan Buka Klinik Konsultasi Akuntabilitas
4862 Guru Ngaji di Bangkalan Kini Terlindungi Jamsos Ketenagakerjaan
Pemdes Angsokah Prioritaskan Pembangunan Infrastruktur
DPRD Pamekasan Berharap 2026 UHC Jadi Program Prioritas
Pemkab Pamekasan Terapkan UHC Non Prioritas
Program PTSL Desa Pajeruan Mangkrak
TNI Gotong Royong Bantu Warga Pamekasan
Dukung Ketahanan Energi Jawa Timur, PETRONAS Indonesia Perkuat Kemitraan Strategis Dengan BUMD

Berita Terkait

Jumat, 10 Oktober 2025 - 14:05 WIB

Inspektorat Bangkalan Buka Klinik Konsultasi Akuntabilitas

Jumat, 10 Oktober 2025 - 10:19 WIB

4862 Guru Ngaji di Bangkalan Kini Terlindungi Jamsos Ketenagakerjaan

Kamis, 9 Oktober 2025 - 19:05 WIB

DPRD Pamekasan Berharap 2026 UHC Jadi Program Prioritas

Kamis, 9 Oktober 2025 - 17:32 WIB

Pemkab Pamekasan Terapkan UHC Non Prioritas

Kamis, 9 Oktober 2025 - 14:28 WIB

Program PTSL Desa Pajeruan Mangkrak

Berita Terbaru

Caption: Wakil Ketua DPRD Bangkalan H. Fatkhurrahman tampak merangkul Ma'ruf, usai penyelesaian laporan di Mapolres Bangkalan, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kasus Dugaan Penganiayaan Wakil Ketua DPRD Bangkalan Berujung Damai

Jumat, 10 Okt 2025 - 18:21 WIB

Caption: Inspektorat Kabupaten Bangkalan saat peluncuran dan pemaparan, tentang aplikasi KLIK AKU, (dok. foto istimewa).

Daerah

Inspektorat Bangkalan Buka Klinik Konsultasi Akuntabilitas

Jumat, 10 Okt 2025 - 14:05 WIB

Caption: sejumlah petugas dan warga saat mengevakuasi mayat yang ditemukan di bibir pantai Desa Brenta Pamekasan, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Penemuan Mayat Gegerkan Warga Branta Pesisir

Jumat, 10 Okt 2025 - 12:57 WIB

Caption: ilustrasi, Tim Jatanras Satreskrim Polres Sampang menangkap pelaku tindak pidana persetubuhan anak dibawah umur, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Jatanras Sampang Babat Habis Pelaku Rudapaksa

Jumat, 10 Okt 2025 - 08:07 WIB