Seorang Siswa SD di Pamekasan Tewas Tersengat Listrik

- Jurnalis

Rabu, 4 November 2020 - 15:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pihak kepolisian saat mendatangi TKP dan memasang police line.

Pihak kepolisian saat mendatangi TKP dan memasang police line.

Pamekasan || Rega Media News

FA (10 th) siswa kelas IV SD Larangan Luar III Pamekasan, Madura, Jawa Timur tewas tersengat listrik.

FA tersengat aliran listrik saat korban bermain sepak bola bersama teman-teman di sekolahnya, Rabu (04/11/2020).

Kapolsek Larangan, AKP. Iptu Tamsil Efendy mengatakan, peristiwa itu terjadi sekira pukul 09.00 WIB.

Baca Juga :  Oknum Guru di Sampang di Vonis 10 Tahun Penjara

“Peristiwa ini terjadi pada saat korban hendak mengambil bola, tanpa sengaja menyentuh kabel listrik milik warga sekitar”, tuturnya.

Korban sempat dilarikan ke Puskesmas Larangan untuk mendapatkan pertolongan medis, namun jiwanya tidak tertolong.

Baca Juga :  Koperasi Mewujudkan Kesejahteraan Bersama

“Petugas sudah memanggil beberapa saksi dan guru di sekolah tersebut untuk dimintai keterangan dan kami sudah memasang police line di TKP”, pungkasnya.

Atas peristiwa tersebut, keluarga korban menerima kejadian tersebut sebagai musibah. (heb/iz)

Berita Terkait

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja
Waspada Longsor Susulan, Puluhan Warga Sana Daya Pamekasan Mengungsi
Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri
Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah
Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang
Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid
Nelayan Sampang Meninggal Saat Melaut
Puting Beliung Sapu Wilayah Tlagah Sampang

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 10:49 WIB

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Kamis, 15 Januari 2026 - 13:03 WIB

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Jumat, 9 Januari 2026 - 10:05 WIB

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Sabtu, 3 Januari 2026 - 12:11 WIB

Dua Truk Adu Banteng di Jalan Raya Camplong Sampang

Jumat, 2 Januari 2026 - 11:17 WIB

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Berita Terbaru

Caption: jaket hitam, Ketua DPRD Pamekasan Ali Masykur saat meninjau rumah warga Sana Daja yang rusak akibat fenomena tanah gerak, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Senin, 19 Jan 2026 - 10:49 WIB

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB