Akan Dibangun 2 Lantai, Pelayanan Puskesmas Kedungdung Sampang Dipindah

- Jurnalis

Minggu, 14 Maret 2021 - 18:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Puskesmas Kedungdung sebelum dilakukan pembongkaran.

Puskesmas Kedungdung sebelum dilakukan pembongkaran.

Sampang || Rega Media News

Bangunan UPTD Puskesmas Kedungdung berencana dibongkar. Pasalnya, Pemerintah Kabupaten Sampang melalui Dinas Kesehatan dan Keluarga Berencana (Dinkes dan KB) setempat akan membangun fasilitas gedung baru, untuk meningkatkan pelayanan yang baik kepada masyarakat.

Pembangunan gedung baru Puskesmas tersebut dianggarkan dari Dana Alokasi Khusus (DAK) afirmasi tahun anggaran 2021 senilai Rp 7 milyar.

Plt Kepala Dinkes dan KB Kabupaten Sampang, Agus Mulyadi mengatakan, pihaknya dari tahun ke tahun terus melakukan perbaikan gedung Puskesmas secara bergiliran, namun untuk tahun 2021 ini ada dua Puskesmas yang akan dibangun yakni, Kedungdung dan Sreseh.

Baca Juga :  Pekan Ekonomi Syariah, Himaesya UTM Angkat Tema Halal Life Style

“Untuk Puskesmas Kedungdung nantinya akan dibangun dua lantai dan rencana pengerjaannya di mulai antara bulan April dan Mei mendatang. Namun, semuanya masih belum ada kepastian karena sekarang ini masa refocusing,” singkat Agus, Minggu (14/03/2021).

Baca Juga :  Renovasi 10 Rutilahu Sasaran TMMD Kodim Sampang Capai 40%

Sementara itu, Kepala Puskesmas Kedungdung Zahruddin mengatakan, terkait dengan rencana tersebut pihaknya sudah memindahkan semua fasilitas pelayanan ke Balai Desa Kedungdung.

“Pelayanan di Puskesmas saat ini di kosongkan sejak awal Maret kemarin. Tujuan kami memindahkan pelayanan ke Balai Desa Kedungdung itu untuk mempermudah proses pelaksanaan pengerjaan nanti,” pungkasnya.

Berita Terkait

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan
Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif
BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang
SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”
IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura
Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga
Pemkab Sumenep Alokasikan Rp3,1 Miliar Perbaiki 125 RTLH
Wabup Pamekasan Dorong Aspirasi Warga Dituntaskan di Tingkat Desa

Berita Terkait

Kamis, 22 Januari 2026 - 17:23 WIB

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Januari 2026 - 15:03 WIB

Disfungsi SDN Batuporo Timur 1, DPRD Sampang Siapkan Pansus dan Audit Investigatif

Kamis, 22 Januari 2026 - 12:25 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Sasar Tenaga Pendidik Madrasah di Sampang

Kamis, 22 Januari 2026 - 10:09 WIB

SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Rabu, 21 Januari 2026 - 23:25 WIB

Wabup Pamekasan Minta Kades “Sat-Set” Eksekusi Keluhan Warga

Berita Terbaru

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Anang Hardiyanto didampingi Kasat Resnarkoba dalam press conference, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gagalkan Peredaran 1 Ons Sabu

Kamis, 22 Jan 2026 - 21:08 WIB

Caption: tengah, Wakil Bupati Bangkalan Moh Fauzan Ja'far, hadir dalam kegiatan pemberian arahan kepada ASN Pendidikan, (sumber foto. laman resmi Pemkab Bangkalan).

Daerah

Wabup Bangkalan Tekankan Profesionalisme ASN Pendidikan

Kamis, 22 Jan 2026 - 17:23 WIB

Caption: Plt Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang, Nur Alam, saat diwawancara awak media, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Kamis, 22 Jan 2026 - 10:09 WIB