Betonisasi Jalan Gunung Rancak – Tobai Timur Dianggarkan Rp 10 Miliar

- Jurnalis

Rabu, 21 April 2021 - 12:51 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Jalan rusak dan berlubang di Desa Gunung Rancak - Tobai Timur.

Jalan rusak dan berlubang di Desa Gunung Rancak - Tobai Timur.

Sampang || Rega Media News

Pemerintah Kabupaten Sampang melalui Dinas Pekerjaan Umum dan Penataan Ruang (DPUPR) setempat, menggelontorkan anggaran peningkatan struktur Jl. Gunung Rancak – Tobai Timur senilai Rp 10 miliar.

Peningkatan struktur jalan kabupaten ini akan dibangun menggunakan betonisasi bertulang sepanjang 2,2 Kilo Meter (Km).

Plt Kepala DPUPR setempat R. Moh. Zis melalui Kabid Jalan dan Jembatan, Hasan Mustofa mengatakan, pihaknya mengalokasikan anggaran betonisasi bertulang untuk peningkatan struktur jalan Kabupaten.

Baca Juga :  Hadiri Resepsi Satu Abad NU, H. Her : Ini Adalah Bukti Sejarah Betapa Besar Peran NU

Yakni, sebut Hasan, Gunung Rancak – Tobai Timur senilai Rp 10 miliar, melalui Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) Kabupaten Sampang TA 2021.

“Titik peningkatan struktur jalan tersebut nanti akan dimulai dari ruas jalan Gunung Rancak – Tobai Timur sepanjang 2,2 km dengan lebar 4 meter. Tapi, untuk pengerjaan mega proyek ini masih menunggu proses lelang,” ungkap Hasan, Rabu (21/04/21).

Sementara pantauan di laman LPSE Kabupaten Sampang, Pemerintah setempat juga mengalokasikan anggaran peningkatan struktur Jl. Rapa Laok – Karang Penang senilai Rp 1,9 M.

Baca Juga :  Aktivis Omben Pelototi Kinerja PDAM Sampang

Jl. Panggung – Pangelen senilai Rp 3,8 M, Jl. Robatal – Karang Penang senilai Rp 2 M, Jl. Karang Penang – Tamberu Rp. 2 M, dan Rehabilitasi Jaringan Irigasi di DAM Toroan Rp. 899,9 Jt.

Selain itu ada peningkatan struktur Jl. Angsokah – Jrangoan senilai Rp 496,2 jt serta Jl. Tambelangan – Banyuates Rp. 6,7 M.

Berita Terkait

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo
Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah
Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG
Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Berita Terkait

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Rabu, 14 Januari 2026 - 14:24 WIB

Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Rabu, 14 Januari 2026 - 13:03 WIB

Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Selasa, 13 Januari 2026 - 12:49 WIB

Dua Lansia di Sampang Menanti Perhatian Prioritas Pemerintah

Berita Terbaru

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Jumat, 16 Jan 2026 - 10:15 WIB

Caption: tiang trafo lampu penerangan jalan umum di JLS yang menjadi sasaran pelaku pencurian, (sumber foto: PLN ULP Sampang).

Peristiwa

Baru Diresmikan, Kabel Trafo PJU JLS Sampang Dicuri

Kamis, 15 Jan 2026 - 13:03 WIB

Caption: Kapolres Pamekasan AKBP Hendra Eko Triyulianto berjabat tangan dengan Kasat Reskrim AKP Doni Setiawan, usai memberikan piagam penghargaan, (dok. Kurdi Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward

Rabu, 14 Jan 2026 - 18:40 WIB