BSI Tapaktuan Siapkan Stok Penukaran Uang THR 2,5 Milyar

- Jurnalis

Jumat, 30 April 2021 - 18:20 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tempat penyimpanan uang Bank Syariah Indonesia (BSI) Cabang Tapaktuan, Aceh Selatan.

Tempat penyimpanan uang Bank Syariah Indonesia (BSI) Cabang Tapaktuan, Aceh Selatan.

Aceh Selatan || Rega Media News

Hari raya idul fitri hanya tinggal dua minggu lagi, kebiasaan warga Aceh Selatan dan seputaran selalu menukar uang di Bank baik pecahan nominal kecil.

Mulai dari seribuan, dua ribu, lima ribu, sepuluh ribu dan dua puluh ribu untuk dijadikan Tunjangan Hari Raya (THR) buat tamu yang datang berlebaran ke tempat family.

Hal itu memang sudah tradisi orang tua zaman dahulu, hingga turun menurun sampai sekarang baik itu di wilayah Kabupaten Aceh Selatan maupun diseluruh wilayah Propinsi Aceh.

Baca Juga :  Tim Penyelam Barat Selatan Aceh Kibarkan Bendera Merah Putih di Dasar Laut

Tradisi itu masih melekat terhadap para orang tua selalu mempersiapkan uang THR, buat tamu yang berkunjung dan bersilaturahmi ke tempat saudara yang dituju.

Dalam hal ini Bank Syariah Indonesia (BSI) cabang Tapaktuan sejak memasuki bulan suci ramadhan tahun ini, telah mempersiapkan uang pecahan nominal kecil.

“Mulai dari seribu, dua ribu, lima ribu, sepuluh ribu hingga dua puluh ribu sebanyak 2.5 milyar,” ujar Pimpinan BSI Cabang Tapaktuan Muchlis Ilyas, Jum’at (30/04/21).

Baca Juga :  Basarnas Turun Tangan Cari Jasad Nelayan Sampang

Hal itu, kata Muchlis, agar memudahkan warga yang ingin menukarkan uangnya. Menurutnya, Bank BSI selalu siap melayani nasabah ataupun masyarakat yang hendak menukar uang pecahan THR.

“Kita selalu siap melayani dan dipersilakan datang ke BSI Tapaktuan atau di Bank lainya,” ucap Muchlis kepada regamedianews.com.

Ia juga berharap kepada warga, jika dalam melakukan penukaran uang THR hendaknya tetap mematuhi protokol kesehatan (prokes) selalu waspada dengan covid-19.

“Kesehatan harus dijaga dan jangan dianggap sepele,” pungkasnya.

Berita Terkait

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang
Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025
Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif
Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal
“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu
Musrenbang RKPD 2027, Bupati Sampang: UHC Tetap Prioritas
Luthfiadi Nahkodai JMP: Tekankan Pers Bermartabat
Arah Baru MUI Sampang: Jadi Pelayan Umat dan Benteng Sosial

Berita Terkait

Selasa, 27 Januari 2026 - 23:42 WIB

Ra Mahfudz Proyeksikan Torjun Jadi Jantung Pemerintahan Sampang

Selasa, 27 Januari 2026 - 22:36 WIB

Forkot Pamekasan Endus Aroma ‘Titipan’ Proyek di APBD 2025

Selasa, 27 Januari 2026 - 10:02 WIB

Musrenbang Kedungdung, Alan Kaisan Tekankan Pemerintah Desa Kreatif dan Inovatif

Selasa, 27 Januari 2026 - 07:07 WIB

Tepis Isu Negatif, Bupati Sampang Fokus Pembangunan Nyata di Robatal

Senin, 26 Januari 2026 - 22:26 WIB

“Gulung Tikar” SDN Batuporo Timur 1 Sampang Tinggal Menunggu Waktu

Berita Terbaru

Caption: Kantor PLN Unit Layanan Pelanggan Pamekasan, Jl.Kesehatan, Barurambat Kota, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

PLN Pamekasan Beberkan Penyebab Listrik Padam

Selasa, 27 Jan 2026 - 20:43 WIB

Caption: Pengurus SMSI Sampang saat menyambangi kaum dhuafa, (dok. foto istimewa).

Sosial

Jelang HPN 2026, SMSI Sampang Berbagi Kepada Dhuafa

Selasa, 27 Jan 2026 - 19:47 WIB

Caption: ilustrasi, seorang santriwati duduk termenung di bawah pohon mangga di sekitar masjid didekat jembatan tol Suramadu, (dok. Syafin Rega Media).

Hukum&Kriminal

Sempat Hilang, Santriwati Korban Pencabulan Ditemukan di Suramadu

Selasa, 27 Jan 2026 - 18:31 WIB