Kapolsek Asemrowo Apresiasi Bhakti Sosial Comunitas Pengusaha Perduli NKRI

- Jurnalis

Selasa, 4 Mei 2021 - 18:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolsek Asemrowo (Kompol Hari Kurniawan) saat memberikan bantuan sembako kepada masyarakat.

Kapolsek Asemrowo (Kompol Hari Kurniawan) saat memberikan bantuan sembako kepada masyarakat.

Surabaya || Rega Media News

Jalin kedekatan dengan masyarakat gencar dilakukan oleh Kepolisian Sektor (Polsek) Asemrowo, Surabaya, hal itu sebagai wujud keharmonisan antara Polri dengan masyarakat.

Seperti yang dilakukan Kapolsek Asemrowo Kompol Hari Kurniawan dengan menghadiri acara pembagian sembako yang diselenggarakan Comunitas Pengusaha Peduli NKRI di Jl. Asem Raya, Surabaya, Selasa (04/05/21).

Selain Kapolsek Asemrowo, acara bhakti sosial yang diselenggarakan comunitas tersebut juga dihadiri Kasi Trantib Kecamatan Asemrowo Supangat, Babinsa Kormil Tandes.

“Alhamdulillah, ada sebanyak 25 sak sembako yang dibagikan kepada masyarakat terdampak Covid-19,” ujar Kapolsek Asemrowo Kompol Hari Kurniawan, kepada regamedianews.com.

Oleh karena itu, lanjut Hari, untuk mewakili masyarakat, dirinya sangat berterimakasih kepada Comunitas Pengusaha Perduli NKRI, khususnya kepada Irwanto Sukardi yang telah memberikan bantuan.

Baca Juga :  TMMD Kodim 0828 Sampang, Tingkatkan Wawasan Kebangsaan & Bela Negara

“Semoga bantuan yang diberikan Comunitas Pengusaha Perduli NKRI mi, bisa bermanfaat untuk masyarakat kami,” ucapnya.

Terpisah, Ketua Comunitas Pengusaha Peduli NKRI Irwanto Sukardi mengatakan, tujuan memberikan sembako supaya bisa mengurangi beban masyarakat dikala Indonesia masih mengalami Pandemi Covid-19.

“Pembagian sembako ini dilakukan, merupakan sebuah bentuk keperdulian antara sesama,” ungkapnya.

Berita Terkait

Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG
Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong
Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol
Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran
Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik
14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025
Lapas Narkotika Pamekasan Geber Baksos
Kejati dan BPK Didesak Periksa Proyek SMKN Model Gorontalo

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 16:20 WIB

Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Selasa, 18 November 2025 - 13:59 WIB

Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Selasa, 18 November 2025 - 08:59 WIB

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol

Senin, 17 November 2025 - 18:51 WIB

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Senin, 17 November 2025 - 11:42 WIB

14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025

Berita Terbaru

Caption: Wakil Bupati Sampang KH Ahmad Mahfud, saat mengisi sambutan dalam acara launching SPPG di Desa Taddan, (dok. regamedianews).

Daerah

Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Selasa, 18 Nov 2025 - 16:20 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH Kholilurrahman sampaikan sambutan dan arahan, usai melantik sejumlah pimpinan OPD, (dok. regamedianews).

Daerah

Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Selasa, 18 Nov 2025 - 13:59 WIB

Caption: Kajari Sampang Fadilah Hilmi (baju cokelat), diwawancara awak media usai pemusnahan barang bukti pidana yang inkracht, (dok. regamedianews).

Daerah

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol

Selasa, 18 Nov 2025 - 08:59 WIB

Caption: Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono sematkan pita kepada anggotanya, tanda dimulainya Operasi Zebra Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Bangkalan).

Daerah

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Senin, 17 Nov 2025 - 18:51 WIB