Polsek Mulyorejo Didatangi Ketua MWC NU

- Jurnalis

Rabu, 20 Oktober 2021 - 21:28 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kapolsek Mulyorejo menemui Ketua MWC NU saat silaturahmi.

Caption: Kapolsek Mulyorejo menemui Ketua MWC NU saat silaturahmi.

Surabaya || Rega Media News

Kepolisian Sektor Mulyorejo bersama Tiga Pilar Kecamatan Mulyorejo menyambut hangat pengurus Majelis Wakil Cabang (WC) Nahdlatul Ulama’ yang sedang melakukan silaturahmi, Selasa (19/10/21) malam.

Silaturahmi yang bertempat di Mapolsek Mulyorejo diikuti oleh Danramil 0831/04 Sukolilo, diwakili Babinsa Serka Heri, anggota Bhabinkamtibmas Bripka Agus Hindarto.

Saat itu, Kapolsek Mulyorejo AKP Ardi Purboyo didampingi Babinsa dan Bhabinkamtibmas menyambut kedatangan ketua MWC NU Kecamatan Mulyorejo H. Karto dan ketua Ranting NU Kelurahan Dukuh Setro Moch. Shoim Syahri.

Baca Juga :  Jadi Tempat Berkumpulnya Pemudik, Warga Tuntulow Minta Pemda Bolmut Ambil Tindakan

AKP Ardi Purboyo mengatakan, kedatangan ketua MWC NU dan ketua ranting NU ke Mapolsek Mulyorejo, untuk silaturahmi dan memberitahukan akan melakukan acara peringatan maulid nabi Muhammad SAW.

“Kami menerima hangat kedatangan beliau, serta memberikan himbauan agar dalam melaksanakan acara maulid nabi Muhammad SAW, agar tetap menjalankan protokol kesehatan,” ujar Ardi.

Baca Juga :  Staf Khusus Menkumham Lawatan Ke Lapas Narkotika Pamekasan

Kapolsek Mulyorejo AKP Ardi Purboyo juga menghimbau, agar selalu berkoordinasi kepada petugas instansi samping.

“Saya selaku pribadi juga menghimbau, pihak penyelenggara untuk tetap berkoordinasi dengan petugas tiga pilar, tim gugus Covid kecamatan maupun kota,” ungkapnya.

“Alhamdulillah, selama pelaksanaan acara silaturahmi bersama ketua MWC NU dan ketua ranting NU berjalan dengan lancar dan aman,” pungkasnya.

Berita Terkait

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7
Buntut Kasus RS Nindhita, DPRD Sampang Didemo

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB