Bukber AMP, Pererat Tali Silaturahmi dan Jaga Kamtibmas

- Jurnalis

Selasa, 26 April 2022 - 19:48 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: anggota AMP bersama Kasat Lantas Polres Tanjung Perak Surabaya usai buka puasa bersama.

Caption: anggota AMP bersama Kasat Lantas Polres Tanjung Perak Surabaya usai buka puasa bersama.

Surabaya || Rega Media News

Bertempat di kantor Jl. Kedinding Lor Gang Palem 3 Surabaya, Aliansi Madura Perantau (AMP) menggelar acara buka puasa bersama (bukber) dengan seluruh anggota, Selasa (26/04/2022) sore.

Buka puasa bersama yang dipimpin langsung H. Nawadi pimpinan umum AMP dihadiri langsung Kasat Lantas Polres Pelabuhan Tanjung Perak AKP Eko Adi Wibowo dan Camat Kenjeran, Nono.

Baca Juga :  100 Pecandu Narkoba Ikut Program Rehabilitasi

“Terimakasih kepada seluruh tamu undangan yang hadir dalam acara buka bersama, khususnya Kasat Lantas Polres Pelabuhan Tanjung Perak dan Camat Kenjeran,” ucapnya H. Nawadi.

Lanjut H. Nawadi, semoga dengan berkumpulnya dalam acara buka bersama ini, dapat lebih mempererat tali silaturahmi antara sesama.

“Kami juga berharap keluarga besar AMP dan kepolisian wilayah selalu dilindungi Allah SWT serta dilancarkan segala bentuk tugas untuk menjaga Kamtibmas bersama,” harapnya.

Baca Juga :  Jatanras Polres Pelabuhan Tanjung Perak Ringkus Maling AC

H. Nawadi juga mengatakan, jika sebentar lagi AMP akan melakukan tasyakuran hari jadi Aliansi Madura Perantau yang ke 2 tahun.

“Tasyakuran yang ke 2 tahun berdirinya AMP pada hari Jum’at (29/04) besok, kami akan melakukan di Pos Pemantauan di Suramadu yang Insha Allah akan dihadiri Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak,” ungkapnya.

Berita Terkait

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Bukan Sekadar Seremonial, Tasyakuran Syaikhona Kholil Bakar Spirit Kebangsaan
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7
Buntut Kasus RS Nindhita, DPRD Sampang Didemo

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Selasa, 30 Desember 2025 - 10:39 WIB

Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Senin, 29 Desember 2025 - 21:13 WIB

Bukan Sekadar Seremonial, Tasyakuran Syaikhona Kholil Bakar Spirit Kebangsaan

Berita Terbaru

Caption: dua pelaku curanmor inisial AA dan ZA tengah diperiksa penyidik Satreskrim, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Dua Bandit Motor Asal Camplong Berhasil Diringkus

Kamis, 1 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: suasana saat berlangsungnya doa bersama yang digelar Rutan Sampang untuk korban bencana Aceh dan Sumatera, (dok. foto istimewa).

Sosial

Napi Rutan Sampang Doakan Korban Bencana Aceh-Sumatera

Rabu, 31 Des 2025 - 16:36 WIB