Irjen Pol Nico Afinta Sosok Kapolda Yang Bermasyarakat

- Jurnalis

Kamis, 20 Oktober 2022 - 13:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Aktivis Pendidikan Bangkalan Taufik Hidayah, pose bersama dengan Irjen Pol Nico Afinta, saat menjabat Kapolda Jatim, (Doc: Harry/RMN).

Caption: Aktivis Pendidikan Bangkalan Taufik Hidayah, pose bersama dengan Irjen Pol Nico Afinta, saat menjabat Kapolda Jatim, (Doc: Harry/RMN).

Bangkalan || Rega Media News

Dimutasinya Kapolda Jawa Timur Irjen Pol Nico Afinta sebagai Staf Ahli Bidang Sosial Budaya (Sahlisosbud) Kapolri, menjadi kenangan tersendiri bagi aktivis pendidikan di pulau Madura.

Seperti yang diungkapkan Taufik Hidayah, salah satu aktivis pendidikan di Kabupaten Bangkalan. Meski demikian, ia sangat mengapresiasi setiap langkah dari Irjen Pol Nico Afinta.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saya apresiasi, karena selama beliau (Irjen Pol Nico Afinta) menjabat Kapolda Jatim, Kamtibmas di Madura khususnya di Bangkalan aman dan kondusif,” ujar Taufik, Kamis (20/10/2022).

Baca Juga :  Haji Tahun Ini Batal, Direktur Travel PT. Mirza Arumi Mubarok Minta Para Jamaah Bersabar & Ikhlas

Kendati demikian, ia juga menyampaikan terima kasih kepada Irjen Pol Nico Afinta, karena banyak memberikan kontribusi kepada masyarakat, terutama dalam segi keamanan.

“Selan itu, saat masa dalam penanganan pandemi Covid-19 tahun 2021, di Bangkalan kasus covid sangat menurun, hingga mendapat apresiasi dari Presiden RI,” tandasnya.

Hal itu, kata Taufik, tidak lain karena berkat kerja keras Irjen Pol Nico Afinta selama menjabat Kapolda Jatim, yang telah memerintahkan anggotanya, terutama Polres jajaran.

Baca Juga :  Berkas Persyaratan Cakades Ditolak, Bacakades Panggung Bakal Gugat P2KD

“Beliau sangat luar biasa. Semoga ditempat tugasnya yang baru sebagai Sahlisosbud Kapolri, beliau tetap semangat dan menjadi motivasi bagi Polres jajaran,” pungkasnya.

Taufik menambahkan, Irjen Pol Nico Afinta adalah sosok Polri yang sangat bersahabat dengan masyarakat, diantaranya dengan para mahasiswa maupun para aktivis.

“Beliau sosok Kapolda yang Humanis. Semoga Irjen Pol Nico Afinta senantiasa diberi kesehatan dan diberi kesuksesan di tempat tugasnya yang baru,” pungkasnya.

Berita Terkait

Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis
Siswa di Sampang Numpang Belajar di Rumah Warga
Dukung Ketahanan Pangan Melalui Budidaya Ayam Petelur
Kacong Cebbhing Bangkalan Siap Promosikan Wisata dan Budaya Bangkalan
Peringati HSN, Kapolres Sampang Sebut Peran Santri Dalam Resolusi Jihad Kemerdekaan
Bupati Bangkalan Pinta Santri Cerdas Digital dan Adaptif
Guru Ngaji di Sampang Terima Santunan BPJS Ketenagkerjaan
Bupati Sampang Ajak Santri Teladani Perjuangan Ulama’

Berita Terkait

Jumat, 24 Oktober 2025 - 20:59 WIB

Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis

Jumat, 24 Oktober 2025 - 11:49 WIB

Siswa di Sampang Numpang Belajar di Rumah Warga

Jumat, 24 Oktober 2025 - 08:08 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Melalui Budidaya Ayam Petelur

Kamis, 23 Oktober 2025 - 13:39 WIB

Kacong Cebbhing Bangkalan Siap Promosikan Wisata dan Budaya Bangkalan

Rabu, 22 Oktober 2025 - 23:26 WIB

Peringati HSN, Kapolres Sampang Sebut Peran Santri Dalam Resolusi Jihad Kemerdekaan

Berita Terbaru

Caption: Dandim 0826 Pamekasan pose bersama dengan sejumlah insan pers, disela acara coffe morning, (dok. regamedianews).

Daerah

Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis

Jumat, 24 Okt 2025 - 20:59 WIB

Caption: Tim BPBD saat turun langsung ke lokasi bencana rumah roboh, di Dusun Karongan Desa Tanggumong, (dok. BPBD Sampang).

Peristiwa

Waspada !, Sampang Dilanda Cuaca Ekstrem

Jumat, 24 Okt 2025 - 16:54 WIB

Caption: tampak kondisi atap ruang kelas SDN Madulang 2 ambruk, dan sebagian siswa belajar di rumah warga, (dok. regamedianews).

Daerah

Siswa di Sampang Numpang Belajar di Rumah Warga

Jumat, 24 Okt 2025 - 11:49 WIB

Caption: panen perdana puluhan telur hasil budidaya ayam petelur, dongkrak ketahanan pangan nasional, (dok. foto istimewa).

Daerah

Dukung Ketahanan Pangan Melalui Budidaya Ayam Petelur

Jumat, 24 Okt 2025 - 08:08 WIB

Caption: Pendamping Hukum Kepala Dinas PMD Gorontalo Utara, Rivki Mohi, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Disebut ‘Papancuri’, Kadis PMD Gorut Lapor Polisi

Kamis, 23 Okt 2025 - 18:59 WIB