Kajati Aceh Resmikan Balai Rehab NAPZA Adhyaksa Aceh Selatan

- Jurnalis

Selasa, 7 Februari 2023 - 18:26 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kajati Aceh, Bambang Bachtiar, S.H., M.H.(Foto/AE)

Caption: Kajati Aceh, Bambang Bachtiar, S.H., M.H.(Foto/AE)

Aceh Selatan,- Kepala Kejaksaan Tinggi (Kajati) Aceh, Bambang Bachtiar, S.H., M.H. beserta rombongan tiba di Aceh Selatan dan disambut hangat oleh Forkopimda setempat di Kantor Camat Kluet Utara dalam rangka peresmian Balai Rehabilitasi NAPZA Adhyaksa Aceh Selatan, selasa (7/02/2023).

Kehadiran orang nomor satu di jajaran Kajati Aceh tersebut disambut langsung oleh Bupati Aceh Selatan,Tgk Amran dan Forkopimda, Kepala SKPK, Kabag, para Camat, para Keuchik dan Tokoh Masyarakat Aceh Selatan, di Kantor Camat Kluet Utara Kabupaten Aceh Selatan.

Baca Juga :  Jokowi: Kalau Saya Anti Ulama' Tidak Mungkin Ada Hari Santri

Kehadiran Kajati Aceh itu dalam rangka peresmian Balai Rehabilitasi Napza Adhyaksa Aceh Selatan yang berlokasi di Gampong Jambo Manyang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Balai Rehabilitasi Napza Adhyaksa Aceh Selatan yang diresmikan tersebut perwujudan dari pelaksanaan Pedoman Kejaksaan Nomor 18 Tahun 2021 tentang Penyelesaian Penanganan Perkara Tindak Pidana Narkotika melalui Rehabilitasi Dengan Pendekatan Keadilan Restoratif Sebagai Pelaksanaan Asas Dominus Litis Jaksa.

Dengan diresmikannya Balai Rehabilitasi Napza Adhyaksa Aceh Selatan ini maka Kejaksaan Tinggi telah mengupayakan reorientasi kebijakan narkotika yang seharusnya tidak menjatuhkan pemenjaraan bagi pengguna Narkotika.

Baca Juga :  Puluhan Guru Honorer di Sampang Turun Jalan

Pada hari yang sama Kajati Aceh, Bambang Bachtiar, SH, MH, menyerahkan tiga sertifikat wakaf terkait, Kuburan, Musholla dan Balai Pengajian.

Sebelumnya Kajati Aceh, Bambang Bachtiar, SH, MH, berkunjung Ke Aceh Singkil dan Subulusalam dan hari ini tiba di Kabupaten Aceh Selatan dalam rangka peresmian Balai Rehabilitasi NAPZA Adhyaksa Aceh Selatan, kata Kajari Aceh Selatan.Heru Anggoro S.H., M.H, melalui Kasie Intel, M.Alfryandi Hakim, SH.

Berita Terkait

Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat
Kapolres Sampang: ‘Polri Untuk Masyarakat’
Rajut Komunikasi – Perkuat Sinergi Dengan Pemerintah Daerah
Lapas Narkotika Pamekasan Tambah Energi Baru
Manfaat Layanan Tambahan BPJS Ketenagakerjaan
Disorot Aktivis Gorut, Humas HTI Angkat Bicara
RSUD ZUS Gorontalo Utara Terancam Turun Level
Pemdes Rongdalam Dorong Geliat Ekonomi Desa

Berita Terkait

Selasa, 1 Juli 2025 - 20:34 WIB

Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat

Selasa, 1 Juli 2025 - 18:30 WIB

Kapolres Sampang: ‘Polri Untuk Masyarakat’

Selasa, 1 Juli 2025 - 17:08 WIB

Rajut Komunikasi – Perkuat Sinergi Dengan Pemerintah Daerah

Selasa, 1 Juli 2025 - 07:23 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Tambah Energi Baru

Senin, 30 Juni 2025 - 13:55 WIB

Manfaat Layanan Tambahan BPJS Ketenagakerjaan

Berita Terbaru

Caption: didampingi istri, Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono berikan potongan tumpeng kepada anggotanya saat momen Hari Bhayangkara ke-79.

Daerah

Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat

Selasa, 1 Jul 2025 - 20:34 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono saat pimpin upacara HUT Bhayangkara ke-79, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Daerah

Kapolres Sampang: ‘Polri Untuk Masyarakat’

Selasa, 1 Jul 2025 - 18:30 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi sampaikan sambutan saat acara silaturahmi dan haul masyayikh Ponpes Bata-Bata, (sumber foto: Prokopim Pemkab Sampang).

Ragam

Bupati Sampang Minta Doa Kiai: ‘Relokasi RSMZ Lancar’

Selasa, 1 Jul 2025 - 12:47 WIB

Captiom: tujuh CPNS baru saat mengikuti apel di halaman kantor Lapas Narkotika Pamekasan, (foto istimewa).

Daerah

Lapas Narkotika Pamekasan Tambah Energi Baru

Selasa, 1 Jul 2025 - 07:23 WIB