Pemkab Sampang Pending Relokasi Pedagang Pasar Srimangunan

- Jurnalis

Kamis, 24 Agustus 2023 - 16:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Sekda Sampang sampaikan penundaan relokasi pedagang Pasar Srimangunan dihadapan demonstrasi, (dok. regamedianews).

Caption: Sekda Sampang sampaikan penundaan relokasi pedagang Pasar Srimangunan dihadapan demonstrasi, (dok. regamedianews).

Sampang,- Setelah ratusan pedagang Pasar Srimangunan Sampang, Jawa Timur, melakukan aksi demo ke kantor Pemerintah Kabupaten (Pemkab) setempat, Kamis (24/08/2023) pagi.

Akhirnya, Pemkab Sampang mengambil sikap, mempending (menunda) relokasi pedagang Pasar Srimangunan ke Pasar Margalela, di Jl.Syamsul Arifin.

Hal itu disampaikan Sekretaris Daerah (Sekda) H.Yuliadi Setiyawan, mewakili Bupati Sampang H.Slamet Junaidi dihadapan ratusan massa demonstrasi.

Baca Juga :  Hari Ini Komisioner KPUD Sampang Bertambah Satu

“Setelah koordinasi dengan pimpinan, beliau menyetujui bahwa relokasi pedagang Pasar Srimangunan dipending,” ujar Yuliadi.

Ia menegaskan, dalam waktu dekat pihaknya meminta kepada perwakilan pedagang pasar, untuk berkoordinasi dalam proses-proses kedepannya.

“Insha Allah, apa yang menjadi keingin para pedagang Pasar Srimangunan, bisa disampaikan dalam pertemuan berikutnya,” ucap singkat Yuliadi.

Baca Juga :  Antisipasi Covid-19 Dalam Zona Hijau, Forkopimda Sampang Bagi-Bagi Masker

Untuk diketahui, sebelum adanya keputusan tersebut, Sekda Sampang menemui perwakilan massa dari pendemo, di aula mini kantor Pemkab setempat.

Diantaranya, ketua Asosiasi Pedagang Pasar Indonesia (APPI) Sampang bersama anggotanya, salah satu anggota DPRD Sampang, sejumlah aktivis dan pejabat OPD terkait.

Berita Terkait

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terkait

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Desember 2025 - 10:01 WIB

Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Berita Terbaru

Caption: anggota Polsek Kedungdung saat mengevakuasi almarhum Muhar ke rumah duka, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Peristiwa

Kakek di Sampang Ditemukan Meninggal di Dalam Masjid

Jumat, 2 Jan 2026 - 11:17 WIB

Caption: Ketua Pengurus Cabang Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia Kabupaten Bangkalan, Abd Kholik, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Jumat, 2 Jan 2026 - 09:03 WIB

Caption: Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang AKP Eko Puji Waluyo, saat diwawancara awak media di ruangan kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Bogem Nelayan Pamekasan, Pria di Sampang Diamankan Polisi

Kamis, 1 Jan 2026 - 21:49 WIB