Kapolda Jatim Imbau Jajarannya Tak Pelit Informasi Kepada Media

- Jurnalis

Rabu, 11 Oktober 2023 - 05:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Kapolda Jatim (Irjen Pol Toni Harmanto).

Caption: Kapolda Jatim (Irjen Pol Toni Harmanto).

Surabaya,- Kepolisian Daerah (Polda) Jawa Timur menggelar acara diskusi panel sinergitas dengan insan media Jawa Timur, di salah satu hotel di kawasan Rungkut Surabaya, Selasa (10/10/2023).

Acara tersebut digelar Polda Jatim bersama Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Jatim, dan dihadiri ratusan insan media dari berbagai daerah di Jawa Timur.

Hadir dalam acara tersebut Kapolda Jatim Irjen Pol Toni Hermanto, Wakapolda dan Kabidhumas Polda Jatim, Ketua PWI, Komisi Pemilihan Umum serta Bawaslu Provinsi Jawa Timur.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolda Jatim mengatakan, pertemuan tersebut untuk menjalin sinergi dan kolaborasi, antara Kepolisian Daerah Jawa Timur dengan insan media, terutama dalam upaya mensukseskan pelaksanaan Pemilu pada 2024 mendatang.

Baca Juga :  Detik Terakhir di Surabaya, AKBP Ganis Ingatkan Warga Terapkan Prokes

“Kita berharap kolaborasi media dengan kita (kepolisian, red) jauh lebih baik yang saat ini sudah terjalin sangat baik,” ujar Toni Harmanto.

Apalagi menurut jenderal bintang dua ini, terkait permasalahan yang nantinya terjadi dilapangan terkait dengan tahapan Pemilu.

Toni juga menghimbau terhadap jajarannya, agar bisa terbuka dalam memberikan informasi kepada media, supaya tidak menimbulkan isu yang terbalik.

“Jangan terlalu pelit menyampaikan hal-hal kepada media, sehingga tidak menjadi pertanyaan, karena jika kita tidak tebuka, justru akan menimbulkan isu yang sebaliknya,” tegas Toni.

Baca Juga :  Ternyata di Indonesia ada 16 Daerah yang Dimasuki ISIS

Pria lulusan Akpol tahun 1988 itupun berharap, sinergitas tersebut dapat menghasilkan berita yang benar-benar real.

“Harapan kita tadi tidak hanya bad news is good news, tapi bad news is bad news, good news is good news itu yang coba kita lakukan,” tuturnya.

Orang nomor satu dijajaran Polda Jatim itupun menambahkan, dalam menyambut pelaksanaan Pemilu 2024, pihaknya bersama Bawaslu dan beberapa pihak telah melakukan pemetaan-pemetaan.

Berita Terkait

Wamen Imipas Lawatan Ke Madura, Ini Tujuannya !
Syafiuddin Desak Akselerasi Ekonomi Madura
Rektor UTM Sentil Keberadaan Rest Area Bangkalan
Pelebaran Jalan Nasional Pamekasan-Sumenep Disetujui
Kemendes Fokus Pengembangan Ketahanan Pangan
Demo Mahasiswa Gorontalo Berujung Ricuh
Andre Taulany Ajak Pekerja Indonesia Jadi Peserta BPJS Ketenagakerjaan
DPD Partai Gelora se-Jatim Resmi Dilantik

Berita Terkait

Kamis, 2 Oktober 2025 - 16:53 WIB

Wamen Imipas Lawatan Ke Madura, Ini Tujuannya !

Sabtu, 27 September 2025 - 20:52 WIB

Syafiuddin Desak Akselerasi Ekonomi Madura

Kamis, 25 September 2025 - 23:18 WIB

Rektor UTM Sentil Keberadaan Rest Area Bangkalan

Kamis, 25 September 2025 - 19:33 WIB

Pelebaran Jalan Nasional Pamekasan-Sumenep Disetujui

Jumat, 5 September 2025 - 19:23 WIB

Kemendes Fokus Pengembangan Ketahanan Pangan

Berita Terbaru

Caption: Tim Jatanras Satreskrim Polres Sampang, amankan DPO pelaku persetubuhan dan pencabulan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Satu Persatu, Jatanras Sampang Ciduk Pelaku Cabul

Senin, 6 Okt 2025 - 22:08 WIB

Caption: petugas pemadam kebakaran tengah memadamkan api yang melalap gedung SDN Poto'an Daya 2, (dok. regamedianews).

Peristiwa

SDN Poto’an Daya 2 Dilahap Si Jago Merah

Senin, 6 Okt 2025 - 16:21 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH Kholilurrahman, menikmati MBG bersama guru dan siswa SDI Matsaratul Huda, (dok. regamedianews).

Daerah

Bupati Pamekasan Pastikan Menu MBG Layak Konsumsi

Senin, 6 Okt 2025 - 15:43 WIB

Caption: pose bersama usai tasyakuran atas dibukanya Kantor PT Surya Haromain Cabang Sampang, (dok. regamedianews).

Bisnis

Surya Haromain Melayani Umroh Murah & Berkah

Senin, 6 Okt 2025 - 13:26 WIB

Caption: suasana kemeriahan grand launching 2BI Yours skincare, di Febria Cafe and Resto, (dok. regamedianews).

Bisnis

‘2BI Yours’ Hadir Ditengah Industri Skincare

Senin, 6 Okt 2025 - 08:05 WIB