IWO Pamekasan Hiasi HPN Dengan Ziarah & Baksos

- Jurnalis

Minggu, 11 Februari 2024 - 18:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: IWO Pamekasan saat berziarah ke makam wartawan dan memberikan bantuan kepada masyarakat, (dok. regamedianews).

Caption: IWO Pamekasan saat berziarah ke makam wartawan dan memberikan bantuan kepada masyarakat, (dok. regamedianews).

Pamekasan,- Peringatan Hari Pers Nasional (HPN) 2024, menjadi momen penting bagi Ikatan Wartawan Online (IWO) Pamekasan, Madura, Jawa Timur.

Dalam hal ini, IWO menghiasinya dengan Bakti Sosial (Baksos), mulai dari membantu warga kurang mampu, hingga berziarah ke makam wartawan.

Tidak hanya itu, komunitas para media online tersebut, juga mengemasnya dengan pemberian santunan kepada keluarga wartawan yang wafat.

Dyah Heny Andryanti ketua IWO Pamekasan mengatakan, baksos dalam memperingati HPN 2024, sebagai wujud kepeduliannya.

Baca Juga :  JCW Kecewa, Fasilitas RSUD Sampang Kurang Memadai

“Kami ingin membantu dan meringankan beban sesama, disaat meroketnya harga kebutuhan masyarakat,” ujarnya, Minggu (11/02).

Selain itu, kata Heny, dapat membantu meringankan beban keluarga seperjuangan (wartawan, red) yang telah meninggal dunia.

“Kami berharap, kegiatan ini dapat memberikan manfaat dan berkah bagi penerimanya, terlebih sasarannya keluarga almarhum wartawan,” tandasnya.

Wanita yang akrab disapa mbak Heny ini berpesan, mereka agar tetap sabar dan tabah serta selalu optimis, dalam menata masa depan.

Baca Juga :  Kadinsos Sampang Diperiksa Kejaksaan

“Saya yakin, wartawan yang tergabung di IWO, bisa menjaga marwah dalam menjalankan profesi jurnalistik yang profesional dan peduli sesama,” tegasnya.

Kendati demikian, HPN yang mengusung tema ‘Mengawal Transisi Kepemimpinan Nasional dan Menjaga Keutuhan Bangsa’ terwujud.

“Terima kasih kepada rekan-rekan IWO Pamekasan, dan seluruh partisipan yang telah membantu, hingga kegiatan ini berjalan lancar,” pungkasnya.

Berita Terkait

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam
Buntut HET Pupuk-Hand Traktor Raib, Disperta KP Sampang Didemo

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:20 WIB

Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data

Berita Terbaru

Caption: jaket hitam, Ketua DPRD Pamekasan Ali Masykur saat meninjau rumah warga Sana Daja yang rusak akibat fenomena tanah gerak, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Senin, 19 Jan 2026 - 10:49 WIB

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB