Polres Sampang Bekuk Terduga Kurir 1 Kg Sabu di Ketapang

- Jurnalis

Selasa, 22 April 2025 - 11:29 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: ilustrasi.

Caption: ilustrasi.

Sampang,- Peredaran obat terlarang narkotika di Kabupaten Sampang, Madura, Jawa Timur, sangat memperihatinkan.

Kendati demikian, Polres setempat gencar melakukan pemberantasan terhadap penyalahgunaan barang haram tersebut.

Santer kabar, Satresnarkona Polres Sampang berhasil meringkus pelaku dengan Barang Bukti (BB) 1 Kg sabu-sabu.

Informasi dihimpun regamedianews, pelaku yang ditangkap tersebut pemuda berinisial A, diduga sebagai kurir.

Baca Juga :  Giliran Pengedar Sawah Pulo Surabaya Ditangkap

Pihak korps warna cokelat ini, berhasil menangkap inisial A di wilayah Kecamatan Ketapang, pada Sabtu (19/4/25) kemarin.

Kapolres Sampang AKBP Hartono membenarkan, adanya pengungkapan kasus narkoba dengan BB 1 Kg tersebut.

“Iya mas betul,” tulis singkat Hartono, saat dikonfirmasi melalui pesan whatsappnya, Selasa (22/4) pagi.

Baca Juga :  Polisi Tangkap Maling Motor di Bangkalan Bertitel Haji

Namun hingga berita ini dipublikasikan, Polres Sampang belum memberikan keterangan resmi terkait pengungkapan.

Selain itu, juga belum membeberkan identitas dan kronologis penangkapan pelaku narkotika tersebut.

Untuk sekedar diketahui, saat kegiatan Piramida Polres Sampang, AKBP Hartono berkomitmen akan memberantas pelaku narkoba.

Berita Terkait

Kasus Curanmor di Pasar Tanah Merah Terungkap
Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka
Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga
Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor
Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang
Sukses Tangkap Jambret Maut, Reskrim Pamekasan Diganjar Reward
Diringkus! Jambret Maut di Pamekasan Terancam 15 Tahun Penjara
Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Berita Terkait

Rabu, 21 Januari 2026 - 09:09 WIB

Kasus Curanmor di Pasar Tanah Merah Terungkap

Selasa, 20 Januari 2026 - 20:04 WIB

Hampir 5 Bulan, Kasus Pajak RSMZ Sampang Nihil Tersangka

Minggu, 18 Januari 2026 - 13:53 WIB

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Sabtu, 17 Januari 2026 - 14:21 WIB

Polres Sumenep Bongkar Sindikat Judi Online Slot Gacor

Jumat, 16 Januari 2026 - 10:15 WIB

Polisi Selidiki Pencurian Kabel Trafo PJU JLS Sampang

Berita Terbaru

Caption: Plt Kepala Dinas Pendidikan Kabupaten Sampang, Nur Alam, saat diwawancara awak media, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

SDN Batuporo Timur 1 Sampang Terancam “Gulung Tikar”

Kamis, 22 Jan 2026 - 10:09 WIB

Caption: ilustrasi Ikatan Wartawan Online Kabupaten Pamekasan gelar rakerda, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

IWO Pamekasan Fokus Kawal Pembangunan Madura

Kamis, 22 Jan 2026 - 08:34 WIB