Kepala BAANAR Disebut Sebagai Calon Alternatif Ketua PC. GP. Ansor Pamekasan

- Jurnalis

Rabu, 29 Agustus 2018 - 06:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ra Hassan Al-Mandury, Kepala BAANAR Pamekasan.

Ra Hassan Al-Mandury, Kepala BAANAR Pamekasan.

Pamekasan, (regamedianews.com) – Pimpinan Cabang Gerakan Pemuda (PC. GP) Kabupaten Pamekasan dijadwalkan akan menggelar Konferensi Cabang (Konfercab) ke IX untuk memilih Ketua Cabang GP. Ansor Pamekasan, Minggu (16/09/2018) di Pondok Pesantren Sekar Anom, Pegantenan, Pamekasan.

Beberapa nama calon Ketua periode 2018-2022 ini terus bermunculan. Untuk saat ini, nama Syafiuddin (Ketua PAC GP. Ansor Waru) dan Fathorrahman, Ketua PC. GP. Ansor Pamekasan yang saat ini sedang menjabat merupakan calon terkuat.

Baca Juga :  Terlibat Pembunuhan di Arosbaya, Satu Pelaku Kembali Dibekuk Polisi

Baca juga Hampir 1000 Peserta Ikuti DTD Yang Digelar PC. Ansor Sampang

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain itu, ada nama Hairul Anam (Ketua PAC GP. Ansor Kadur) dan Sudarsono (Ketua PAC GP. Ansor Palengaan) yang digadang-gadang sebagai kuda hitam dalam pencalonan Ketua.

Nama lain adalah Ra Hassan Al-Mandury, Kepala Badan Ansor Anti Narkona (BAANAR) Pamekasan yang juga disebut-sebut sebagai calon alternatif.

Saat dikonfirmasi, Hassan yang saat ini disibukkan sebagai Ketua Panitia Liga Santri Nusantara (LSN) 2018 Region Jatim IV Madura ini mengaku dirinya siap maju menjadi Ketua PC. GP. Ansor Pamekasan.

Baca Juga :  Bupati Gorontalo Nelson Pomalingo: Buatkan Perdes Untuk Lestarikan Adat dan Budaya Jaton

Baca juga PCNU Pamekasan Tidak Terima Logo NU Dijadikan Alat Kampanye

“Apabila dikehendaki oleh mayoritas PAC GP. Ansor, saya siap menjalankan tugas dan tanggung jawab sesuai dengan peraturan organisasi,” ungkapnya, Selasa (28/08/2018) disela kesibukan LSN. (bor/har)

Berita Terkait

Masyarakat Ramaikan Jalan Sehat Dies Natalis UTM
Wabup Sampang: Koperasi Penggerak Ekonomi lokal
BEM Unira Kecewa Ke Bupati Pamekasan
Rutan Sampang Gaet Pemerintah Daerah
UTM Berkomitmen Jadi Lokomotif Inovasi
Pemkab Sampang Dorong Transformasi ‘Pemerintah Digital’
Momen HAN 2025: Anak Binaan Punya Hak Sama
Didemo PMII, Bupati Bangkalan Sebut Lakukan Pembenahan

Berita Terkait

Minggu, 27 Juli 2025 - 17:03 WIB

Masyarakat Ramaikan Jalan Sehat Dies Natalis UTM

Minggu, 27 Juli 2025 - 09:49 WIB

Wabup Sampang: Koperasi Penggerak Ekonomi lokal

Jumat, 25 Juli 2025 - 14:18 WIB

BEM Unira Kecewa Ke Bupati Pamekasan

Jumat, 25 Juli 2025 - 09:25 WIB

Rutan Sampang Gaet Pemerintah Daerah

Kamis, 24 Juli 2025 - 08:57 WIB

Pemkab Sampang Dorong Transformasi ‘Pemerintah Digital’

Berita Terbaru

Caption: Rektor Universitas Trunojoyo Madura (Prof. Dr. Safi') saat membuka acara 'Jalan Sehat' dalam rangka Dies Natalis ke-24, (dok. Pemkab Bangkalan).

Daerah

Masyarakat Ramaikan Jalan Sehat Dies Natalis UTM

Minggu, 27 Jul 2025 - 17:03 WIB

Caption: bersama Kapolres Sampang, Wabup H.Ahmad Mahfud saat meninjau sembako murah di Alun-Alun Trunojoyo, (sumber foto. Diskominfo Sampang).

Daerah

Wabup Sampang: Koperasi Penggerak Ekonomi lokal

Minggu, 27 Jul 2025 - 09:49 WIB

Caption: Pengurus BEM Unira saat menyatakan sikap kekecewaannya terhadap Bupati Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

BEM Unira Kecewa Ke Bupati Pamekasan

Jumat, 25 Jul 2025 - 14:18 WIB

Caption: Kepala Rutan Sampang Kamesworo, memberikan buku karya warga binaan kepada Sekdakab Sampang, Yuliadi Setiyawan, (dok. regamedianews).

Daerah

Rutan Sampang Gaet Pemerintah Daerah

Jumat, 25 Jul 2025 - 09:25 WIB

Caption: Tim Inafis Polres Pamekasan  melakukan pemeriksaan terhadap korban pembunuhan di Desa Ambeder, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pembunuhan Pria Ambeder Pamekasan

Kamis, 24 Jul 2025 - 23:20 WIB