Walikota Cimahi: Adanya PHBS Semoga Bisa Merubah Menjadi Budaya Prilaku

- Jurnalis

Minggu, 21 April 2019 - 17:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Rombongan Walikota Cimahi saat meninjau kampung PHBS di RW 12, Kelurahan Cibabat, Kecamatan Cimahi Utara.

Rombongan Walikota Cimahi saat meninjau kampung PHBS di RW 12, Kelurahan Cibabat, Kecamatan Cimahi Utara.

Cimahi, (regamedianews.com) – Walikota Cimahi Ajay M Priatna berkunjung ke RW 12, Kelurahan Cibabat, Kecamatan Cimahi Utara, melihat kondisi yang akan di nilai ketingkat nasional untuk mewakili Cimahi, dalam lomba Prilaku Hidup Bersih Sehat (PHBS), Minggu (21/04/2019).

Ajay mengatakan, pihaknya berkunjung untuk mengontrol ke daerah yang mudah mudahan menjadi inspirasi, seperti wilayah RW 12, kondisinya bersih, tertata rapih dan memanfaatkan tempat sebaik mungkin, seperti tembok bergambar dan di jadikan tempat tanaman.

“Mudah mudahan prilaku ini tidak karena akan menghadapi penilaian dari tingkat pusat yang akan dilaksanakan tanggal 29 april mendatang, namun menjadi prilaku budaya”, tuturnya.

Kedepannya menurut ajay, dalam program jangka pendeknya karena sudah mendekati penilaian PHBS mari bersama-sama jaga prilaku hidup sehat, jangka panjangnya budaya prilaku masyarakat menjadi mengerti merawat hidup sehat.

Hal senada juga di utarakan Camat Cimahi Utara Dani Bastiani, pihaknya untuk melihat langsung kondisi persiapan perlombaan nanti. “Terpenting dengan lomba ini kita sedikit demi sedikit bisa merubah menjadi prilaku budaya, minimal masyarakat bisa merubah secara prilaku, dan tentunya semoga menang itu targetnya”, ucapnya.

Baca Juga :  Camat Robatal Lepas Relawan Semprot Disinfektan MWC NU

Disaat yang sama Lurah Cibabat Sodikin juga menambahkan, masyarakat Cibabat khususnya ingin berubah. Karena jika sudah sakit biayanya sangat mahal, namun dengan pola ini jika dijalankan kesehatan masyarakat akan terjaga.

“Dan sesuai dengan program ini, berbudaya bukan berarti hanya berkesenian namun banyak yang harus kita lakukan dengan budaya itu sendiri. Harapannya kita menjadi pemenang namun bukan itu yang menjadi pokok, tapi perubahan pola hidup masyarakat yang terpenting”, harapnya. (agil)

Berita Terkait

Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat
Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan
Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan
Bupati Bangkalan Dorong Guru Terus Berinovasi
Woro-Woro !, Ada Pasar Murah di Kecamatan Omben
PLN UP3 Madura Perkuat Kolaborasi Dengan FRPB
Syafiudin Asmoro: Syaikhona Kholil Inspirasi Bagi Generasi Muda
Dandim Sampang Pimpin Upacara Hari Pahlawan, Ini Pesannya !

Berita Terkait

Rabu, 12 November 2025 - 12:02 WIB

Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat

Rabu, 12 November 2025 - 09:10 WIB

Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan

Selasa, 11 November 2025 - 19:24 WIB

Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan

Selasa, 11 November 2025 - 18:43 WIB

Bupati Bangkalan Dorong Guru Terus Berinovasi

Selasa, 11 November 2025 - 09:09 WIB

PLN UP3 Madura Perkuat Kolaborasi Dengan FRPB

Berita Terbaru

Caption: korban kecelakaan mendapat penanganan medis petugas Puskesmas Omben didampingi Polantas, (sumber foto: Satlantas Polres Sampang).

Peristiwa

Warga Sampang dan Surabaya Meninggal Usai Dihantam Fuso

Rabu, 12 Nov 2025 - 13:48 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono, mencoret foto anggota Polri yang dipecat sebagai tanda pemberhentian tidak dengan hormat, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Daerah

Anggota Polres Sampang Dipecat Tidak Terhormat

Rabu, 12 Nov 2025 - 12:02 WIB

Caption: Kalapas Narkotika Pamekasan pose bersama Kalapas dan Kajari Pamekasan usai agenda silaturahmi, (dok. foto istimewa).

Daerah

Lapas Perkuat Sinergitas Dengan Kejari Pamekasan

Rabu, 12 Nov 2025 - 09:10 WIB

Caption: berlangsungnya apel trantibum dan kesiapsiagaan bencana hidrometeorologi, di Monumen Arek Lancor Pamekasan, (dok. regamedianews).

Daerah

Pamekasan Siaga Bencana Alam, Kolaborasi Kunci Kesiapsiagaan

Selasa, 11 Nov 2025 - 19:24 WIB

Caption: Bupati Bangkalan Lukman Hakim, sampaikan sambutan saat membuka talkshow pelatihan pembelajaran bagi guru dan kepala sekolah, (dok. regamedianews).

Daerah

Bupati Bangkalan Dorong Guru Terus Berinovasi

Selasa, 11 Nov 2025 - 18:43 WIB