Gagal Rebut Piala Presiden 2017, Pemain Madura United Diberi Jatah Libur

- Jurnalis

Kamis, 2 Maret 2017 - 08:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Live-Streaming-Pusamania-Borneo-FC-Vs-Madura-United

Pamekasan (regamedianews.com) – Usai gagalnya merebut dalam laga Piala Presiden 2017, Manajemen Madura United memberikan jatah libur kepada pemainnya.

Fabiano dan kawan-kawan pulang ke kampung halamannya untuk menikmati libur bersama keluarga, tak terkecuali pemain asing.

“Pemain akan balik lagi ke mess pada tanggal 5 Maret, tapi kalau Fabiano dan Luis Carlos Junior pulang ke kontrakannya di Surabaya,” kata Media Offiser Madura United, Tabri S Munir, (01/03/2017).

Madura United kalah dalam adu pinalti melawan Pusamania Borneo FC (PBFC) pada delapan besar Piala Presiden yang digelar di Stadion Manahan Solo pada hari Sabtu lalu.

Baca Juga :  Plt Kadinsos PPA Sampang Larang Stafnya Berikan Statemen Ke Media

Setelah sukses mengalahkan Madura United, PBFC akan menghadapi Persib Bandung di ajang semifinal Piala Presiden 2017. (*)

 

Berita Terkait

UTM Berkomitmen Jadi Lokomotif Inovasi
Pemkab Sampang Dorong Transformasi ‘Pemerintah Digital’
Momen HAN 2025: Anak Binaan Punya Hak Sama
Didemo PMII, Bupati Bangkalan Sebut Lakukan Pembenahan
Tak Pakai Helm, Dominasi Pelanggar Lalin di Sampang
Rutan Sampang Peduli Anak Warga Binaan
Bupati Bangkalan Keluarkan Edaran ‘Wajib Berdoa’
Disidak !, Proyek BK Desa Apaan Digaris Aman

Berita Terkait

Kamis, 24 Juli 2025 - 21:48 WIB

UTM Berkomitmen Jadi Lokomotif Inovasi

Kamis, 24 Juli 2025 - 08:57 WIB

Pemkab Sampang Dorong Transformasi ‘Pemerintah Digital’

Rabu, 23 Juli 2025 - 21:18 WIB

Didemo PMII, Bupati Bangkalan Sebut Lakukan Pembenahan

Rabu, 23 Juli 2025 - 17:15 WIB

Tak Pakai Helm, Dominasi Pelanggar Lalin di Sampang

Rabu, 23 Juli 2025 - 11:54 WIB

Rutan Sampang Peduli Anak Warga Binaan

Berita Terbaru

Caption: Tim Inafis Polres Pamekasan  melakukan pemeriksaan terhadap korban pembunuhan di Desa Ambeder, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Polisi Ungkap Pembunuhan Pria Ambeder Pamekasan

Kamis, 24 Jul 2025 - 23:20 WIB

Caption: Rektor UTM (Prof. Dr. Safi) menyerahkan sertifikat penghargaan kepada Anggota VI Badan Pemeriksa Keuangan RI (Fathan Subchi).

Daerah

UTM Berkomitmen Jadi Lokomotif Inovasi

Kamis, 24 Jul 2025 - 21:48 WIB

Caption: Achmad Bahri dan Didiyanto kuasa hukum Syamsiyah, saat diwawancara awak media di Pengadilan Negeri Sampang, usai sidang tanggapan JPU soal eksepsi, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Kuasa Hukum ‘Syamsiyah’: Yakin Terdakwa Dibebaskan

Kamis, 24 Jul 2025 - 20:13 WIB

Caption: potongan video viral, saat polisi melakukan penangkapan terhadap terduga bandar narkoba, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Pelaku Narkoba di Proppo Kembali Digerebek

Kamis, 24 Jul 2025 - 17:53 WIB