PHK Sepihak, Karyawan PLTU Didampingi YLBHI-GU dan LSM-MPP Lapor ke Disnakertrans Gorut

- Jurnalis

Rabu, 17 Juni 2020 - 07:59 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua YLBHI-GU dan Ketua LSM-PP serta para buruh saat diterima oleh Kabid HI Disnakertrans diruang kerjanya.

Ketua YLBHI-GU dan Ketua LSM-PP serta para buruh saat diterima oleh Kabid HI Disnakertrans diruang kerjanya.

Gorontalo Utara || Rega Media News

Sejumlah Karyawan PLTU Tomilito yang di PHK oleh pihak PT. KJP, HYPEC, MIA, dan PT. WYSER, didampingi Ketua LSM-Maha Putra Persada (MPP) Amin Dj. Suleman dan Ketua YLBHI-GU Tutun Suaib mendatangi kantor Dinas Ketenagakerjaan dan Transmigrasi (Disnakertrans) Gorontalo Utara (Gorut), Selasa (16/6/2020).

Ketua YLBHI-GU Tutun Suaib menjelaskan, kedatangan dirinya bersama Ketua LSM MPP yaitu melaporkan nasib para buruh yang di PHK tersebut. Selain itu, mereka meminta Disnakertrans dapat memanggil pihak perusahan untuk dimintai keterangan terkait dengan hal ini.

Baca Juga :  Fantastis! Anggaran DBHCHT di Sampang Capai Rp 28 Miliar

“Kami hanya meminta tiga poin penting kepada Disnakertrans Gorut, pertama pulangkan para pekerja ke kampung halamannya sesuai harapan mereka, sebab para buruh ini berasal dari luar daerah. Kedua, upah kerja mereka harus dibayarkan. Ketiga, Disnakertrans harus memberikan sangsi tegas terkait administrasi PLTU Tomilito yang dinilai tidak lengkap,” tegas Tutun.

Ditempat yang sama, Kabid Hubungan Industial Disnakertrans Gorut Mansir Ajulu mengatakan, pihaknya akan segera menindaklanjuti laporan tersebut.

Baca Juga :  Rutan Sampang Disulap Ala Pesantren

“Dengan adanya laporan ini, dalam waktu dekat kami akan turun ke lokasi PLTU dan memanggil para manajer perusahan beserta para Subkon terkait PHK terhadap buruh tersebut. Hal ini juga sudah saya komunikasikan dengan Kadis,” jelas Mansir.

Selain itu, kata Mansir, pihaknya juga sudah mengantongi nama-nama para buruh yang telah diserahkan oleh kuasa hukum mereka Tutun Suaib, “Sehingga ini yang menjadi dasar kami untuk turun ke lokasi PLTU,” tegasnya. (SN)

Berita Terkait

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terbaru

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB