Nelayan Terdampak Tak Masuk Dalam CSR Petronas Carigali

- Jurnalis

Rabu, 16 September 2020 - 19:23 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Senior Manager Corporate Affairs & Administration Petronas Carigali Indonesia (Andiono Setiawan), saat diwawancara awak media.

Senior Manager Corporate Affairs & Administration Petronas Carigali Indonesia (Andiono Setiawan), saat diwawancara awak media.

Sampang || Rega Media News

Upaya menambah hasil produksi Kontraktor Kontrak Kerjasama (KKKS) Petronas, Carigali Ketapang. Berencana melakukan pengeboran sumur baru eksplorasi Hidayah 1 Pc North Madura II Ltd yang diawali dengan sosialisasi oleh Satuan Kerja Khusus Pelaksana Kegiatan Usaha Hulu Migas (SKK Migas) beserta Petronas di Pendopo Trunojoyo Kabupaten Sampang, Selasa (16/9/2020).

Kegiatan sosialisasi pengembangan lapangan sumur baru itu, mengundang para tokoh agama, aktivis, tokoh masyarakat, LSM dan Forkopimcam tiga Kecamatan yakni Banyuates, Ketapang Sokobanah.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Senior Manager Corporate Affairs & Administration Petronas Carigali Indonesia, Andiono Setiawan menyampaikan jika sosialiasi tersebut dilakukan dalam rangka proses pengembangan lapangan produksi Hidayah 1 yang berlokasi di 6 kilometer dari tepi pantai utara Sampang.

Baca Juga :  Beredar Kabar Seorang Gadis Diduga Kena Begal di Bangkalan

“Kita sebenarnya sudah melakukan tiga kali pengeboran, yang pertama dry hole atau gagal untuk menemukan sumur baru, kedua kapasitasnya belum mencukupi dan yang ketiga ini harapanya sukses,” kata pria berkacamata tersebut saat dihadapan para peserta sosialisasi.

Sementara ketika menginjak pada sesi dialog interaktif berlangsung sejumlah nelayan mempertanyakan adanya program yang dinilai tidak memihak pada nelayan semisal pengemukan sapi di wilayah Sokobanah yang dirasa tidak berdampak. Sehingga, nelayan berharap bahwa program CSR Petronas ke depan diharapkan lebih memihak kepada kebutuhan nelayan. Tak hanya itu, program biasiswa yang bersumber dari CSR juga diharapkan bisa bermanfaat kepada anak-anak nelayan.

Baca Juga :  Program TMMD Ke-117 di Sampang Wujud Kontribusi TNI Membangun Daerah

“Harapan kami, biasiswa yang diberikan kepada Petronas tentunya untuk anak-anak nelayan,” terang ketua Himpunan Seluruh Nelayan Indonesia (HSNI).

Di tempat yang sama, Wakil Bupati Sampang H. Abdullah Hidayat menyambut positif langkah Petronas yang telah memberikan sosialisasi kepada masyarakat terdampak sebelum eksplorasi Hidayah 1 dilakukan. Sebab, dengan adanya sosialisasi tersebut masyarakat terdampak bisa mengetahui kegiatan yang akan dilakukan oleh Petronas secara transparan.

“Adanya sosialisasi ini diharapkan juga berdampak pada tanggungjawab sosialnya seperti halnya pemberikan CSR khususnya masyarakat terdampak seperti Ketapang, Sokobanah dan Banyuates secara transparan sesuai kebutuhan warga,” tandasnya. (adi/har)

Berita Terkait

Dandim Sampang: MBG Langkah Atasi Masalah Gizi
Dilaporkan Penganiayaan, Jih Kur: Itu Mengada-Ngada
Lapas Narkotika Pamekasan Teguhkan Semangat Pancasila
Bupati Sampang Launching Dapur SPPG Al-Baghdady
DPRKP Pamekasan Genjot Program Drainase
Jumlah SPPG di Sampang Tak Capai Target
IDI Cabang Pamekasan Resmi Dikukuhkan
Pemkab Sampang Pancing Petani Berinovasi

Berita Terkait

Kamis, 2 Oktober 2025 - 22:11 WIB

Dandim Sampang: MBG Langkah Atasi Masalah Gizi

Kamis, 2 Oktober 2025 - 12:18 WIB

Dilaporkan Penganiayaan, Jih Kur: Itu Mengada-Ngada

Rabu, 1 Oktober 2025 - 19:59 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan Teguhkan Semangat Pancasila

Senin, 29 September 2025 - 22:18 WIB

DPRKP Pamekasan Genjot Program Drainase

Senin, 29 September 2025 - 09:57 WIB

Jumlah SPPG di Sampang Tak Capai Target

Berita Terbaru

Caption: Komandan Kodim 0828 Sampang, Letkol Czi Dika Catur Yanuar Anwar, (dok. regamedianews).

Daerah

Dandim Sampang: MBG Langkah Atasi Masalah Gizi

Kamis, 2 Okt 2025 - 22:11 WIB

Caption: Wakil Menteri Imipas RI, Silmy Karim, tengah memberikan arahan kepada seluruh jajarannya, (foto istimewa).

Nasional

Wamen Imipas Lawatan Ke Madura, Ini Tujuannya !

Kamis, 2 Okt 2025 - 16:53 WIB

Caption: Plh Kasi Humas Kepolisian Resor Sampang (AKP Eko Puji Waluyo), saat diwawancara awak media.

Hukum&Kriminal

Polres Sampang Gulung 25 Budak Sabu

Kamis, 2 Okt 2025 - 15:12 WIB

Caption: Wakil Ketua DPRD Bangkalan, H. Fatkhurrahman, saat diwawancara awak media, (dok. regamedianews).

Daerah

Dilaporkan Penganiayaan, Jih Kur: Itu Mengada-Ngada

Kamis, 2 Okt 2025 - 12:18 WIB

Caption: seluruh pegawai Lapas Narkotika Pamekasan, saat menggelar upacara peringatan Hari Kesaktian Pancasila, (foto istimewa).

Daerah

Lapas Narkotika Pamekasan Teguhkan Semangat Pancasila

Rabu, 1 Okt 2025 - 19:59 WIB