Disanksi Komdis PSSI, Madura United Rugi Milyaran Rupiah

- Jurnalis

Senin, 23 Oktober 2017 - 09:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(regamedianews.com) 23/10/2017 – Komisi Disiplin (Komdis) PSSI telah menjatuhkan sanksi kepada Madura United dengan menjalani empat laga kandang usiran tanpa penonton. Itu adalah imbas dari tingkah laku buruk ofisial tim Madura United terhadap perangkat pertandingan pada laga melawan Borneo FC, 13 Oktober lalu.

Sanksi itu pun berpotensi merugikan tim Laskar Sape Kerrap hingga miliaran rupiah. Berdasarkan keterangan di laman resmi klub, Madura United bisa merugi hingga Rp 2,15 miliar.

Baca Juga :  AFK Aceh Selatan Target Juara Pora Aceh

Itu meliputi klaim pihak sponsor Madura United terkait hak promosi logo di tiket pertandingan, serta pengembalian uang tiket terusan kepada suporter. Maka itu, banding pun dilakukan pihak manajemen Madura United.

“PSSI harus memiliki pedoman sanksi sanksi sepakbola, sehingga hukuman bukan berdasar perasaan dan kira-kira. Mendidik bukan membunuh, adil tanpa dendam,” ucap Achsanul Qosasi, presiden klub Madura United dikutip dari laman resmi klub.

Baca Juga :  Madura United Tahan Imbang Persebaya

Madura United saat ini masih bersaing dalam perebutan gelar juara. Kini, skuat yang dilatih Gomes de Oliveira itu berada di posisi kelima klasemen dengan 54 poin dari 30 laga yang telah dijalani. (red)

Berita Terkait

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025
Lapas Narkotika Pamekasan ‘Jalan Sehat’
Buka Pekan Olahraga Peringati HUT RI Ke-80
Bangkalan Kokoh di 10 Besar Porprov Jatim 2025
Porprov 2025, Kontingen Sumenep Catat Sejarah Baru
Merasa Dicurangi, KONI Sampang Protes Ke PB Porprov
Atlet Sambo Asal Bangkalan Meninggal Dunia
Bupati Sampang Akan Beri Bonus Atlet Berprestasi

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 12:12 WIB

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025

Rabu, 13 Agustus 2025 - 11:38 WIB

Lapas Narkotika Pamekasan ‘Jalan Sehat’

Selasa, 12 Agustus 2025 - 15:23 WIB

Buka Pekan Olahraga Peringati HUT RI Ke-80

Kamis, 10 Juli 2025 - 10:36 WIB

Bangkalan Kokoh di 10 Besar Porprov Jatim 2025

Senin, 7 Juli 2025 - 21:42 WIB

Porprov 2025, Kontingen Sumenep Catat Sejarah Baru

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi pelaku kriminal ditangkap, Pj Kades Tlagah beberkan surat pengunduran diri inisial UA dari jabatannya sebagai perangkat desa, (dok. Harry Rega Media).

Hukum&Kriminal

Pj Kades Tlagah Bantah Jambret Maut di Pamekasan Jabat Kasun

Minggu, 11 Jan 2026 - 21:49 WIB

Caption: Dandim Sumenep Letkol Arm Bendi Wibisono, menyampaikan arahannya saat grand launching SPPG di Kecamatan Rubaru, (sumber foto. Sumenep.go.id).

Daerah

Dandim Sumenep Tegaskan Pengawasan Ketat Program MBG

Minggu, 11 Jan 2026 - 12:02 WIB

Caption: sebelum pengukuhan, panitia membacakan SK pengurus ranting dan anak ranting Muslimat NU Kecamatan Kedungdung, (dok. foto istimewa).

Daerah

Perkuat Basis, 600 Muslimat NU Kedungdung Dikukuhkan

Sabtu, 10 Jan 2026 - 17:13 WIB

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB