Ramadhan, Keamanan Lapas Narkotika Pamekasan Diperketat

- Jurnalis

Selasa, 18 Maret 2025 - 21:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: selama ramadhan, Kalapas Narkotika Pamekasan kontrol langsung blok hunian warga binaan.

Caption: selama ramadhan, Kalapas Narkotika Pamekasan kontrol langsung blok hunian warga binaan.

Pamekasan,- Selama bulan ramadhan, keamanan didalam Lapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan Jawa Timur, diperketat.

Diataranya, petugas regu Lapas melaksanakan pengawasan dan kontrol disetiap blok hunian warga binaan.

Selain itu, memastikan tidak ada barang terlarang serta mengedukasi warga binaan agar tetap menjaga ketertiban.

Guna memastikan keamanan, ketertiban, serta pencegahan terhadap potensi pelanggaran oleh warga binaan.

Kalapas Narkotika Pamekasan Fathorrosi menegaskan, peningkatan pengawasan ini sejalan dengan surat edaran Dirjepas.

Baca Juga :  300 Siswa Bangkalan Didaftarkan BPJS Ketenagakerjaan

“Tentang pengawasan internal terhadap potensi pelanggaran petugas pada satuan kerja pemasyarakatan,” ujarnya, Selasa (18/3/25).

Pihaknya berkomitmen, menjalankan pengawasan yang lebih ketat sesuai arahan dari Dirjenpas.

“Hal itu guna mencegah potensi pelanggaran didalam Lapas,” tegasnya.

Menurutnya, tidak hanya memastikan keamanan didalam blok hunian, tetapi juga mengawasi kinerja petugas.

“Agar tetap profesional dan berintegritas serta bebas dari penyimpangan,” tandasnya.

Terkait kontrol blok hunian diperketat selama ramadhan, Fathorrosi menekankan, bukan hanya sekadar upaya pengamanan.

Baca Juga :  Tahun 2018, Penderita Gangguan Jiwa di Sumenep Mencapai Sekian

“Tetapi juga bentuk dukungan bagi warga binaan, dalam menjalankan ibadah dengan nyaman dan khusyuk,” ujarnya.

Dengan pengawasan yang lebih ketat, pihaknya memastikan lingkungan Lapas tetap aman, tertib dan bebas dari gangguan.

Selain kontrol blok hunian, Lapas Narkotika Pamekasan juga mengadakan berbagai program keagamaan.

“Seperti tadarus Al-Qur’an, ceramah keagamaan, serta buka puasa bersama, guna meningkatkan spiritualitas warga binaan,” pungkasnya.

Berita Terkait

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis
PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang
RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap
Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi
Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang
Prestasi Menurun, Pengurus Baru KONI Pamekasan Dihadapkan Tantangan Berat
Wabup Sumenep: Program 2026 Harus Nyata, Bukan Habiskan Anggaran!
Dana BGN Macet, Tujuh SPPG di Sampang Mogok

Berita Terkait

Jumat, 9 Januari 2026 - 20:33 WIB

Polres-LBH Ansor Sumenep Komit Beri Pendampingan Hukum Gratis

Jumat, 9 Januari 2026 - 17:24 WIB

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Januari 2026 - 13:34 WIB

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Januari 2026 - 08:09 WIB

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Kamis, 8 Januari 2026 - 21:21 WIB

Pemkab Sampang “Sulap” Jalan Gelap Jadi Terang

Berita Terbaru

Caption: Manajer PLN UP3 Madura Fahmi Fahresi, diwawancara usai peresmian PJU baru di JLS Sampang, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

PLN Rampungkan Infrastruktur Listrik JLS Sampang

Jumat, 9 Jan 2026 - 17:24 WIB

Caption: kiri, Moh Ramadhoni mewakili Direktur RSUD Pamekasan saat ditemui awak media, (dok. Kurdi Rega Media).

Daerah

RSUD Pamekasan Putus Kontrak Proyek Gedung Rawat Inap

Jumat, 9 Jan 2026 - 13:34 WIB

Caption: potongan video viral, sejumlah warga Desa Penyaksagan menampung cairan dari semburan sumur bor menggunakan botol, (dok. Syafin Rega Media).

Peristiwa

Geger! Sumur Bor di Bangkalan Semburkan Minyak Mentah

Jumat, 9 Jan 2026 - 10:05 WIB

Caption: Bupati Sampang H Slamet Junaidi melakukan peninjauan sebelum meresmikan Penerangan Jalan Umum baru di JLS, (dok. Harry Rega Media).

Daerah

Visi Sampang Terang: Jadikan JLS Magnet Ekonomi

Jumat, 9 Jan 2026 - 08:09 WIB