Perguruan Tinggi Respon Terobosan G2-10, Bupati Thariq Diundang Kuliah Umum di UBM

- Jurnalis

Sabtu, 12 Juli 2025 - 16:53 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: Bupati Gorontalo Utara Thariq Modanggu, tengah memaparkan Agenda 100 Hari Kerja Pemerintahan

Caption: Bupati Gorontalo Utara Thariq Modanggu, tengah memaparkan Agenda 100 Hari Kerja Pemerintahan "Bercahaya", (dok. regamedianews).

Gorut,- Bupati Gorontalo Utara Thariq Modanggu, didaulat memberikan mata kuliah umum di Universitas Bina Mandiri (UBM) Gorontalo.

Kegiatan tersebut, dilaksanakan di Aula Pascasarjana Kampus UBM Gorontalo, Sabtu (12/6/25).

Turut dihadiri langsung Ketua Yayasan UBM Gorontalo, Azis Rachman dan Rektor UBM Gorontalo, Hj Titin Dunggio.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam mata kuliahnya, Thariq Modanggu memaparkan Agenda 100 Hari Kerja Pemerintahan “Bercahaya”.

Baca Juga :  Sengketa Tanah Percaton Desa Bira Tengah Jalani Sidang Descente

Mata kuliah yang juga bertajuk Membangun Daerah dengan Ilmu Refleksi 5 Cita, Rektor UBM Gorontalo memberikan dukungan penuh terhadap Agenda 100 Hari Kerja Bupati poin G2-10.

Tak hanya itu, tak tanggung-tanggung, Ketua Yayasan UBM Gorontalo menginvestasikan dua ekor kambing.

Investasi tersebut, sebagai bentuk dukungan terhadap Agenda 100 Hari Kerja Bupati poin G2-10.

Baca Juga :  Dalam Sepekan Madura Travel Buka 2 Kantor Cabang

Selain itu, UBM Gorontalo juga melakukan kerjasama dengan Pemerintah Daerah Kabupaten Gorut.

Tentunya, dalam hal tridarma perguruan tinggi yakni pendidikan, pengajaran, serta pengabdian dan penelitian.

Pihaknya berharap, menjadi ruang untuk perguruan tinggi ini bisa mengambil bagian atau peran terhadap agenda sosial.

“Khususnya untuk Agenda 100 Hari Kerja Bupati,” pungkasnya.

Penulis : Yusrianto

Editor : Redaksi

Berita Terkait

Senam Sehat Bersama PIPAS Jawa Timur
100 Pecandu Narkoba Ikut Program Rehabilitasi
Kuatkan Kredibilitas Jurnalis, Songsong Pamekasan Maju
RPJMD Sampang 2025-2029 Disepakati
Polantas Bangkalan Sosialisasi Aturan Kendaraan ODOL
Kemendes PDTT Gelar Bimtek Desa Peduli Iklim
Bangkalan ‘Bherse Ongghu’ Resmi Diluncurkan
Sampang Akan Ada Layanan SIM Keliling

Berita Terkait

Sabtu, 12 Juli 2025 - 22:18 WIB

Senam Sehat Bersama PIPAS Jawa Timur

Sabtu, 12 Juli 2025 - 20:02 WIB

100 Pecandu Narkoba Ikut Program Rehabilitasi

Sabtu, 12 Juli 2025 - 18:02 WIB

Kuatkan Kredibilitas Jurnalis, Songsong Pamekasan Maju

Sabtu, 12 Juli 2025 - 16:53 WIB

Perguruan Tinggi Respon Terobosan G2-10, Bupati Thariq Diundang Kuliah Umum di UBM

Sabtu, 12 Juli 2025 - 09:17 WIB

RPJMD Sampang 2025-2029 Disepakati

Berita Terbaru

Caption: antusias ibu-ibu PIPAS korwil Madura saat mengikuti senam bersama Ketua PIPAS Jatim, di Lapas Narkotika Pamekasan.

Daerah

Senam Sehat Bersama PIPAS Jawa Timur

Sabtu, 12 Jul 2025 - 22:18 WIB

Caption: Kakanwil Ditjenpas Jatim (Kadiyono) menyerahkan buku panduan program rehabilitasi kepada warga binaan Lapas Narkotika Pamekasan.

Daerah

100 Pecandu Narkoba Ikut Program Rehabilitasi

Sabtu, 12 Jul 2025 - 20:02 WIB

Caption: Ketua IWO Pamekasan (Dyah Heny Andrianty) menyerahkan piagam penghargaan kepada perwakilan Diskominfo Pamekasan (Arif Rachman Syah).

Daerah

Kuatkan Kredibilitas Jurnalis, Songsong Pamekasan Maju

Sabtu, 12 Jul 2025 - 18:02 WIB

Caption: Bupati Sampang H.Slamet Junaidi dan Ketua DPRD Sampang Rudi Kurniawan, tunjukkan surat kesepakatan RPJMD tahun 2025-2029.

Daerah

RPJMD Sampang 2025-2029 Disepakati

Sabtu, 12 Jul 2025 - 09:17 WIB