Kadis Dukcapil; Saya Minta Warga Foto Di Kecamatan

- Jurnalis

Senin, 27 Agustus 2018 - 17:14 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bone, (regamedianews.com) – Warga di Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan yang akan mengurus e-KTP diminta melakukan sesi pemotretan (foto e-KTP) di kantor Pemerintah Kecamatan masing-masing.

Hal tersebut disampaikan Kepala Dinas Kependudukan dan Catatan Sipil (Kadispendukcapil) Kabupaten Bone, Sulsel, A Darmawan saat banyak warga antri di kantor Dispenduk capil setempat.

Baca juga Sukseskan dan Percepat Perekaman e-KTP di Sampang, PWS dan Dispendukcapil Datangi Sekolah

Baca Juga :  Ketua Umum PJI Ungkap Proses Vaksinasi Covid-19, Tidak Ada Efek Negatif

“Saya minta warga, supaya melakukan foto di kantor kecamatan (Kantor Camat) masing-masing,”kata A Darmawan dengan alat pengeras suara di tengah-tengah kerumunan antrian, Senin (27/8) sore.

Darmawan menjelaskan, permintaannya kepada warga agar melakukan sesi foto di kantor kecamatan tiada lain untuk mencegah terlalu banyaknya warga yang antri di kantor Dukcapil. Akibatbya, kata dia, pelayanan menjadi tidak bisa maksimal.

Baca Juga :  Bike To Work, Bike To School, Transportasi Sehat Merakyat

Baca juga Jelang Pelaksanaan Pilgub Jatim, Dispenduk Capil Target Warga Sumenep Sudah Miliki e-KTP

“Jadi saya minta berfoto di kecamatan saja, kecuali di kecamatan Patimpeng karena ada alatnya rusak,” pintanya.

Menurut Darmawan selain di Kecamatan Patimpeng, Kecamatan lainnya di Kabupaten Bone siap untuk melayani warga. (Abustan/har)

Berita Terkait

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan
SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan
Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang
Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers
Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik
Warga Miskin Pamekasan Luput Dari Bansos Akibat Salah Data
Soal HET Pupuk, Petani Sampang Bisa Lapor ke “Halo Pak Amran!”
Dana Desa Bangkalan 2026 Terpangkas Tajam

Berita Terkait

Senin, 19 Januari 2026 - 20:04 WIB

BPJS Ketenagakerjaan Perluas Perlindungan Jamsos Tenaga Pendidik Madrasah di Bangkalan

Senin, 19 Januari 2026 - 11:57 WIB

SDN Tlagah 2 Bangkalan Ambruk, Hak Keamanan Siswa Terabaikan

Sabtu, 17 Januari 2026 - 11:32 WIB

Antisipasi Cuaca Ekstrem, DLH Sampang Pangkas Pohon Rawan Tumbang

Jumat, 16 Januari 2026 - 14:23 WIB

Kodim 0826 Pamekasan Perkuat Sinergi Dengan Insan Pers

Kamis, 15 Januari 2026 - 16:28 WIB

Bupati Sumenep Mutasi Sejumlah Pejabat, Tekankan Peningkatan Pelayanan Publik

Berita Terbaru

Caption: jaket hitam, Ketua DPRD Pamekasan Ali Masykur saat meninjau rumah warga Sana Daja yang rusak akibat fenomena tanah gerak, (dok. Kurdi Rega Media).

Peristiwa

DPRD Pamekasan Desak BPBD Segera Tangani Longsor di Sana Daja

Senin, 19 Jan 2026 - 10:49 WIB

Caption: sejumlah warga Desa Gersempal berada di halaman rumah terduga pelaku wanita inisial SH, dan tampak anggota Polsek Omben melakukan pengamanan, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Diduga Selingkuh, Pemuda di Sampang Disandera Warga

Minggu, 18 Jan 2026 - 13:53 WIB