4 Kandidat Siap Berebut Nahkoda HIPMI

- Jurnalis

Senin, 27 Mei 2019 - 16:10 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana saat berlangsungnya Musyawarah Nasional (Munas) HIPMI XVI.

Suasana saat berlangsungnya Musyawarah Nasional (Munas) HIPMI XVI.

Jakarta,(regamedianews.com) – Dalam waktu dekat Badan Pengurus Pusat Himpunan Pengusaha Muda Indonesia (HIPMI) akan melakukan Pemilihan Ketua Umum periode 2019-2022.

Ada empat kandidat yang bersaing dibursa pemilihan Ketua Umum tersebut, yakni Bagas Adhadirga, Ajib Hamdani, Akbar Buchari dan Mardani H.Maming mantan Bupati Tanah Bumbu Kalimantan Selatan.

Baca juga 4 Pengurus BPC HIPMI Sampang Nyaleg, Bendum ; Semoga Mereka Berhasil

Keempatnya dinilai telah memenuhi persyaratan oleh Steering Commite (SC).

Baca Juga :  Dishub Perketat Bus Angkut Pemudik Yang Masuk Sampang

Musyawarah Nasional (Munas) HIPMI XVI sudah melalui verifikasi tahap pengumuman Bakal Calon Ketua Umum mulai tanggal 3 Mei sampai tanggal 20 Mei 2019, bahkan pengambilan nomor urut telah dilakukan saat acara Silaturahmi Nasional dan buka bersama yang dihadiri Presiden Jokowi.

Ketua Pengarah Munas HIPMI XVI Anggawira berharap, agar semua calon dapat benar-benar bersaing dalam menyiapka gagasan dan program prioritas yang akan di sampaikan di Munas HIPMI XVI.

Baca Juga :  Peduli Kesehatan, Pejuang Wanita Dari Paslon Hisbullah Senam Sehat Bersama Warga

Baca juga Disporabudpar Sampang Gandeng Hipmi Gelar Latihan Kewirausahaan Untuk Pemuda

“Saya berharap untuk semua calon dapat bersaing benar-benar serius dengan menyiapkan gagasan yang terbaik yang akan di tuangkan dalam program-program yang akan mereka kedepankan di Munas”, paparnya.

Anggawirapun berharap siapapun nantinya yang terpilih bisa membawa HIPMI lebih baik dan memberikan dampak positif kepada masyarakat. (rud/di)

Berita Terkait

Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang
SKK Migas Pacu Ekonomi Daerah Melalui TKDN
Fadli Zon Dorong Modernisasi Museum Cakraningrat
SKK Migas Gandeng Media, Maksimalkan Multiplier Effect dan Targetkan TKDN 57%
Bupati Sampang Slamet Junaidi Dinobatkan Sebagai Bangsawan
Pemdes Gunung Rancak Bangun Program Ketahanan Pangan dan Jalan Beton Capai 1.037 Meter Gunakan Dana Desa 2025
Jatim Lindungi 580 Ribu Pekerja Rentan Melalui Jamsostek Dengan DBHCHT
Sampang Bakal Jadi Pusat Logistik Pangan Modern Terbesar se-Pulau Madura

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 08:18 WIB

Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang

Rabu, 24 Desember 2025 - 19:03 WIB

SKK Migas Pacu Ekonomi Daerah Melalui TKDN

Selasa, 23 Desember 2025 - 22:44 WIB

Fadli Zon Dorong Modernisasi Museum Cakraningrat

Selasa, 23 Desember 2025 - 19:08 WIB

SKK Migas Gandeng Media, Maksimalkan Multiplier Effect dan Targetkan TKDN 57%

Senin, 22 Desember 2025 - 13:15 WIB

Bupati Sampang Slamet Junaidi Dinobatkan Sebagai Bangsawan

Berita Terbaru

Caption: penyerahan tongkat dan tasbih isyarah pendirian NU diserahkan kepada Pengasuh Pondok Pesantren Tebuireng, (dok. foto istimewa).

Nasional

Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang

Senin, 5 Jan 2026 - 08:18 WIB

Caption: Ketua PWI Bangkalan pose bersama usai seminar nasional di Kampus Institut Bahri Asyiq Galis, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Minggu, 4 Jan 2026 - 20:08 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Kriminalitas di Sumenep, Kejahatan Siber Melonjak Tajam

Minggu, 4 Jan 2026 - 17:27 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar press conference ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Polres Sumenep Gaspol, 82% Kasus Kriminal Diselesaikan

Sabtu, 3 Jan 2026 - 18:42 WIB