KONI Kota Cimahi Tak Puas Dengan Hasil Porda 2018

- Jurnalis

Sabtu, 22 Juni 2019 - 12:31 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Umum KONI Kota Cimahi (Trenggono).

Ketua Umum KONI Kota Cimahi (Trenggono).

Cimahi, (regamedianews.com) – Koni Kota Cimahi di PORDA 2018 Kabupaten Bogor tahun yang lalu, berhasil menyabet 10 Emas, 10 Perak dan 35 Perunggu.

“Ini artinya, Koni Kota Cimahi pada PORDA 2018 telah berhasil menaikkan Prestasinya 100%, dibanding PORDA Tahun 2014 di Kabupaten Bekasi”, ungkap Ketua Umum KONI Kota Cimahi Trenggono ketika ditemui Kantor Koni Jl.Sisingamangaraja Comp Chitose Cimahi, Sabtu (22/6/19).

Tak lantas puas dengan hasil tersebut, pihaknya terus meningkatkan kualitas dan prestasi atlit-atlit Cimahi agar mereka lebih giat lagi.

Baca juga Atlet Cimahi, Pelatih dan Manager Dapat Tunjangan Prestasi

“Terutama bagi atlit-atlit yang dalam PORDA Tahun 2018 meraih dan membawa pulang medali baik emas, perak maupun perunggu”, unjar Trenggono.

Dijelaskannya, pihaknya mengawali pembinaaan atlit-atlit usia dini sebanyak 20 atlit dari Cabor seperti, senam, taekwondo, menembak, bulu tangkis, atletik, renang dan tarung drajat, dengan memberikan anggaran khusus untuk pembinaan atlit tersebut.

“Insya Allah tahun depan kami akan menambah jumlah atlit-atlit yang akan dibina secara khusus, sehingga berjumlah 40 atlit putra-putri”, jelas Trenggono.

Baca Juga :  5 Pesantren Ternama Di Madura Keluarkan Himbauan Kepada Masyarakat

Pada tahun 2019 KONI kota Cimahi, telah mendapatkan Anggaran Pembinaan Atau Dana Operasional untuk setiap Cabor.

Baca juga Cimahi Kota Seribu Cerita

“Masing-masing Cabor akan mendapatkan dana pebinaan, sesuai prestasi yang dicapai pada PORDA 2018”, tandasnya.

Harapannya, semoga apa yang sudah diberikan oleh Koni Cimahi untuk Cabor yang ada bisa menambah motivasi, semangat dan spirit atlit untuk meraih prestasi pada masa yang akan datang khususnya pada PORDA 2022. (agil)

Berita Terkait

Ops Patuh, Polres Bangkalan Incar Pelat Nomor Palsu
Catat !, Operasi Patuh di Sampang Dimulai
Rutan Sampang Siapkan Program Keagamaan
Senam Sehat Bersama PIPAS Jawa Timur
100 Pecandu Narkoba Ikut Program Rehabilitasi
Kuatkan Kredibilitas Jurnalis, Songsong Pamekasan Maju
Perguruan Tinggi Respon Terobosan G2-10, Bupati Thariq Diundang Kuliah Umum di UBM
RPJMD Sampang 2025-2029 Disepakati

Berita Terkait

Senin, 14 Juli 2025 - 16:06 WIB

Ops Patuh, Polres Bangkalan Incar Pelat Nomor Palsu

Senin, 14 Juli 2025 - 11:39 WIB

Catat !, Operasi Patuh di Sampang Dimulai

Minggu, 13 Juli 2025 - 19:17 WIB

Rutan Sampang Siapkan Program Keagamaan

Sabtu, 12 Juli 2025 - 22:18 WIB

Senam Sehat Bersama PIPAS Jawa Timur

Sabtu, 12 Juli 2025 - 20:02 WIB

100 Pecandu Narkoba Ikut Program Rehabilitasi

Berita Terbaru

Caption: penerima bantuan becak listrik dari Presiden RI Prabowo, hendak keluar dari halaman Kantor Pemkab Sampang, (dok. regamedianews).

Nasional

Warga Sampang Dapat Becak Listrik Dari Prabowo

Senin, 14 Jul 2025 - 20:47 WIB

Caption: Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono, pasang pita tanda dimulainya Operasi Patuh Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Bangkalan).

Daerah

Ops Patuh, Polres Bangkalan Incar Pelat Nomor Palsu

Senin, 14 Jul 2025 - 16:06 WIB

Caption: Kapolres Sampang AKBP Hartono pasang pita kepada personel TNI, saat apel Operasi Patuh Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Daerah

Catat !, Operasi Patuh di Sampang Dimulai

Senin, 14 Jul 2025 - 11:39 WIB

Caption: hasil rekaman cctv, tampak mobil pickup perlahan menepi ke kiri di jembatan Suramadu sebelum menabrak pesepeda.

Peristiwa

Polisi Buru Pelaku Tabrak Lari di Suramadu

Minggu, 13 Jul 2025 - 21:58 WIB

Caption: Kepala Rutan Sampang (Kamesworo) pose bersama Kepala Kankemenag Sampang (H. Fandi), saat kunjungan silaturahmi.

Daerah

Rutan Sampang Siapkan Program Keagamaan

Minggu, 13 Jul 2025 - 19:17 WIB