Bantuan 20 Unit Pick Up Ke BUMDes di Bangkalan Dianggarkan 2,5 Miliar

- Jurnalis

Selasa, 27 Agustus 2019 - 19:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mobil pick up yang akan disalurkan kepada sejumlah BUMDes di Bangkalan diparkir di Dinas Perhubungan Bangkalan

Mobil pick up yang akan disalurkan kepada sejumlah BUMDes di Bangkalan diparkir di Dinas Perhubungan Bangkalan

Bangkalan, (regamedianews.com) – Dinas Perhubungan (Dishub) Kabupaten Bangkalan realisasikan bantuan 20 unit mobil pick up kepada Badan Usaha Milik Desa (BUMDes) secara bertahap.

Padahal sebelumnya, Kabid Pengembangan dan Keselamatan Dishub Bangkalan Agung Firmansya mengaku realisasi  bantuan mobil Pick Up, menunggu intruksi dari pimpinan untuk direalisasikan. Akan tetapi, faktanya realisasi bantuan itu dilakukan secara bertahap dan terkesan tertutup.

“Hanya saja sekarang kami menunggu penyelesaian administrasinya dan tinggal menunggu persiapan penyerahan kepada BUMdes, waktu pelaksanaan realisasi masih menunggu intruksi pimpinan”, ujarnya, (18/7/2019) lalu.

Ketika dikonfirmasi ulang, Selasa, (27/8), Agung mengatakan, bantuan mobil pick up 50 persen sudah direalisasikan.

“Realisasi mobil pick up sebagian sudah direalisasikan secara bertahap di dua kecamatan yaitu Kecamatan Kamal dan Kecamatan Tanah Merah, yang dibagikan masih lima lima perkecamatan”, ujarnya.

Dua Kecamatan di Bangkalan itu mendapat bantuan Dana Alokasi Khusus (DAK) untuk pengadaan mobil Pick Up dari Kementerian Desa, Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi (Kemendes-PDTT).

Baca Juga :  Kades Bubode Ronal Adam Dipercaya Nahkodai APDESI Gorut

Sebelumnya (18/7), Agung mengaku, pemerintah pusat mengucurkan dana sebesar Rp 4 miliar. Namun, setelah dikomfirmasi ulang, ia mengatakan DAK itu dikucurkan hanya 2,5 miliar. Dana tersebut khusus untuk pengadaan 20 unit mobil angkutan pedesaan dengan harga mobil per-unit 125 juta.

“Bantuan dari kementerian Desa kepada Bumdes di Bangkalan tercatat ada dua Kecamatan, yakni Kecamatan Kamal dan Kecamatan Tanah Merah, dari dua kecamatan masing-masing mendapat 10 unit kendaraan”, pungkasnya. (sfn/tfk)

Berita Terkait

PWS Bentuk Panitia Pemilihan Nahkoda Baru
Gali Ilmu Didalam Lapas, Pelajari Psikoterapi dan Spiritual
Nasabah BRI Bangkalan Disuguhi Pembinaan Taat Hukum
Ra Mahfud Apresiasi Harmonisasi Polres Sampang
Pasang 36 CCTV, Perketat Pengawasan dan Keamanan
Polres Bangkalan Komitmen Layani Masyarakat
Kapolres Sampang: ‘Polri Untuk Masyarakat’
Rajut Komunikasi – Perkuat Sinergi Dengan Pemerintah Daerah

Berita Terkait

Sabtu, 5 Juli 2025 - 17:54 WIB

PWS Bentuk Panitia Pemilihan Nahkoda Baru

Jumat, 4 Juli 2025 - 16:04 WIB

Gali Ilmu Didalam Lapas, Pelajari Psikoterapi dan Spiritual

Jumat, 4 Juli 2025 - 09:12 WIB

Nasabah BRI Bangkalan Disuguhi Pembinaan Taat Hukum

Rabu, 2 Juli 2025 - 15:50 WIB

Ra Mahfud Apresiasi Harmonisasi Polres Sampang

Rabu, 2 Juli 2025 - 13:48 WIB

Pasang 36 CCTV, Perketat Pengawasan dan Keamanan

Berita Terbaru

Caption: rapat pembentukan panitia pemilihan Ketua Persatuan Wartawan Sampang (PWS) periode 2025-2027, (dok. regamedianews).

Daerah

PWS Bentuk Panitia Pemilihan Nahkoda Baru

Sabtu, 5 Jul 2025 - 17:54 WIB

Caption: Menteri P2MI Abdul Kadir Karding, menyerahkan santunan jaminan sosial kepada keluarga PMI dari BPJS Ketenagakerjaan, (foto istimewa).

Nasional

PMI di Korsel Meninggal Saat Kerja, Pemerintah Beri Bantuan

Jumat, 4 Jul 2025 - 11:23 WIB

Caption: pihak Kejaksaan saat memberikan pembinaan taat hukum kepada nasabah dan Relationship Manager BRI Cabang Bangkalan.

Daerah

Nasabah BRI Bangkalan Disuguhi Pembinaan Taat Hukum

Jumat, 4 Jul 2025 - 09:12 WIB

Caption: Pramudya Iriawan Buntoro, Direktur Utama BPJS Ketenagakerjaan yang baru. (foto istimewa).

Nasional

Pramudya Jabat Dirut BPJS Ketenagakerjaan

Jumat, 4 Jul 2025 - 07:39 WIB