Pengawasan Covid-19 Legislatif Belum Optimal, AMC Datangi Kantor DPRD Cimahi

- Jurnalis

Kamis, 10 September 2020 - 22:06 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Aliansi Mahasiswa Cimahi (AMC) saat audiensi dengan Komisi IV DPRD Kota Cimahi.

Aliansi Mahasiswa Cimahi (AMC) saat audiensi dengan Komisi IV DPRD Kota Cimahi.

Cimahi || Rega Media News

Kalau Sebelumnya Pemerintah Kota Cimahi, kini giliran kantor Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) yang disambangi Aliansi Mahasiswa Cimahi (AMC), untuk mempertanyakan beberapa hal tekait penanganan Covid-19.

Seperti, pengawasan yang dilakukan lembaga Legislatif terhadap percepatan penanganan Covid-19 di Kota Cimahi. Karena menurut Koorditor AMC, Robby Permana Putra RY, sejauh ini pengawasan yang dilakukan lembaga legislatif belum optimal.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami sampaikan ini sebagai keluh kesah sekaligus cek and balance. Kami juga tadi dalam audiensi menekankan agar dewan yang terhormat mau terus mengawal dan mengawasi penaganan Covid-19,” tandas Robby, usai pertemuannya dengan Komisi IV DPRD Kota Cimahi. Kamis (10/09/20).

Baca Juga :  Melonjak Sampai 19 Orang, Pasien Positif Corona di Bangkalan Dominasi Pelayaran

Selain itu, kata Robby, ada beberapa yang disampaikan dalam audiensi tadi diantaranya, terkait pengawasan dan penindakan video viral terkait kegiatan yang dilakukan di kediaman Wali Kota Cimahi, bentuk sosialisasi yang dilakukan terkait Adaptasi Kebiasaan Baru, dan Distribusi Bantuan Langsung Tunai (BLT) bagi masyarakat Kota Cimahi yang terdampak Covid-19.

Dilain pihak, Ketua Komisi IV DPRD Kota Cimahi, Ayis Lavilianto menilai, kedatangan AMC ke DPRD sangat membantu DPRD untuk mengawasi penanganan Covid-19. Karena, kedatangan para mahasiswa tadi sudah memberi banyak informasi dilapangan.

Baca Juga :  Sosialisasikan UU Lalu Lintas, Bapera Gorut Berkolaborasi Dengan Satlantas Polres Gorut

“Kami tentu merasa terbantu dengan informasi yang disamapaikan oleh para mahasiswa tadi, karena kami tidak semuanya tahu. Tentu hal ini akan menjadi masukan buat kami,” imbuh Ayis.

Kedepan pihaknya akan mengkomunikasikan dengan Satgas Covid-19 Kota Cimahi, terkait informasi yang tadi sudah disampaikan AMC. Ia berharap, dangan banyaknya informasi yang disampaikan masyarakat, tugas Satgas gugus tugas Covid-19 akan semakin baik.

“Karena kan indikator keberhasilan Satgas gugus tugas Covid-19 dilihat makin melambannya kasus. Minimalnya stagnan, tidak ada penambahan kasus. Lebih bagus tidak ada lagi ada kasus,” pungkasnya. (agil)

Berita Terkait

Polantas Bangkalan Sosialisasi Aturan Kendaraan ODOL
Kemendes PDTT Gelar Bimtek Desa Peduli Iklim
Bangkalan ‘Bherse Ongghu’ Resmi Diluncurkan
Sampang Akan Ada Layanan SIM Keliling
Mahasiswa UIM Kenalkan Manfaat POC PSB
Petugas Lapas Narkotika Pamekasan Dites Urine
Melalui Posyandu, Wujudkan Masyarakat Sampang Sehat
Berdayakan Warga Binaan Dengan Program Kemandirian

Berita Terkait

Jumat, 11 Juli 2025 - 20:52 WIB

Polantas Bangkalan Sosialisasi Aturan Kendaraan ODOL

Jumat, 11 Juli 2025 - 19:38 WIB

Kemendes PDTT Gelar Bimtek Desa Peduli Iklim

Jumat, 11 Juli 2025 - 11:52 WIB

Bangkalan ‘Bherse Ongghu’ Resmi Diluncurkan

Jumat, 11 Juli 2025 - 09:40 WIB

Sampang Akan Ada Layanan SIM Keliling

Jumat, 11 Juli 2025 - 07:59 WIB

Mahasiswa UIM Kenalkan Manfaat POC PSB

Berita Terbaru

Caption: anggota Satlantas Polres Bangkalan sosialisasikan aturan ODOL kepada sopir kendaraan bermuatan berat, (dok. regamedianews).

Daerah

Polantas Bangkalan Sosialisasi Aturan Kendaraan ODOL

Jumat, 11 Jul 2025 - 20:52 WIB

Caption: berlangsungnya bimtek dari Kemendes PDTT melalui Ditjen PDP, tentang desa peduli iklim dan desa tanggap bencana yang ramah anak.

Daerah

Kemendes PDTT Gelar Bimtek Desa Peduli Iklim

Jumat, 11 Jul 2025 - 19:38 WIB

Caption: petugas kebersihan tampak mengendarai kendaraan pengangkut sampah usai peluncuran program 'Bangkalan Bherse Ongghu',  (dok. regamedianews).

Daerah

Bangkalan ‘Bherse Ongghu’ Resmi Diluncurkan

Jumat, 11 Jul 2025 - 11:52 WIB

Caption: uji coba Layanan SIM Keliling di sekitar Alun-Alun Trunojoyo Sampang oleh Satpas Satlantas Polres Sampang, (dok. regamedianews).

Daerah

Sampang Akan Ada Layanan SIM Keliling

Jumat, 11 Jul 2025 - 09:40 WIB

Caption: berlangsungnya pelatihan tentang pembuatan dan manfaat POC PSB oleh mahasiswa KKN-T 12 Universitas Islam Madura, (dok. regamedianews).

Daerah

Mahasiswa UIM Kenalkan Manfaat POC PSB

Jumat, 11 Jul 2025 - 07:59 WIB