Pendaftaran Calon Kepala Desa di Bangkalan Ditutup

- Jurnalis

Selasa, 2 Maret 2021 - 08:24 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi

Ilustrasi

Bangkalan || Rega Media News

Tahapan Pendaftaran Calon Kepala Desa (Cakades) di 120 Desa di Bangkalan sudah selesai dan ditutup pada Senin 01 Maret 2021 pukul 16:00 Wib kemarin.

Pendaftaran calon kepala desa secara serentak di buka sejak tanggal 16 Februari 2021 sampai tanggal 01 Maret 2021.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kepala Dinas DPMD yang juga Ketua Tim Fasilitas Pemilihan Kepala Desa Kabupaten, A. Ahadiyat mengatakan, semua sudah terpenuhi, selama hampir dua minggu di buka tahapan pendaftaran calon kepala desa di 120 desa.

Baca Juga :  Polres Sampang Ciduk Seorang Pemuda Pelaku Curat

“120 desa sudah terpenuhi semua pendaftaran calon kepala desa,” ucapnya singkat, Senin (02/03/21).

Ia juga mengaku rekap yang pihaknya terima dari masing-masing desa ada pendaftar minimal 2 calon dan maksimal pendaftar ada yang 15 calon kepala desa.

Ia juga mengaku tidak bisa menyebutkan nama desa yang sudah 15 peserta calon kepala desa sudah mendaftar di Panitia Pemilihan Kepala Desa (P2KD).

Baca Juga :  Polisi Kerahkan Anjing Pelacak Saat Pelantikan Kades di Sampang

“Kami menyampaikan apresiasi setinggi tingginya terhadap semua pihak, baik TNI-Polri, Camat, P2KD dan semua pihak yang sudah membatu tahapan pendaftaran secara kondusif, aman dan berjalan dengan baik,” terangnya.

Setelah tahapan pendaftaran calon kepala desa selesai, selanjutnya menurut Diet sapaan akrabnya, memasuki tahapan penelitian kelengkapan dan keabsahan berkas administrasi yang di mulai pada tanggal 02-01 April 2021.

Berita Terkait

LAZISNU MWCNU Omben Santuni Anak Yatim
Pemkab Bangkalan: Rp135 Miliar Untuk Program Priotitas
Dishub Sampang Target PAD Parkir Tembus 3 Miliar
PWS Bentuk Panitia Pemilihan Nahkoda Baru
Gali Ilmu Didalam Lapas, Pelajari Psikoterapi dan Spiritual
Nasabah BRI Bangkalan Disuguhi Pembinaan Taat Hukum
Ra Mahfud Apresiasi Harmonisasi Polres Sampang
Pasang 36 CCTV, Perketat Pengawasan dan Keamanan

Berita Terkait

Minggu, 6 Juli 2025 - 20:29 WIB

LAZISNU MWCNU Omben Santuni Anak Yatim

Minggu, 6 Juli 2025 - 19:38 WIB

Pemkab Bangkalan: Rp135 Miliar Untuk Program Priotitas

Minggu, 6 Juli 2025 - 09:39 WIB

Dishub Sampang Target PAD Parkir Tembus 3 Miliar

Sabtu, 5 Juli 2025 - 17:54 WIB

PWS Bentuk Panitia Pemilihan Nahkoda Baru

Jumat, 4 Juli 2025 - 09:12 WIB

Nasabah BRI Bangkalan Disuguhi Pembinaan Taat Hukum

Berita Terbaru

Caption: potret sejumlah anak yatim setelah menerima santunan dari LAZISNU MWCNU Omben, Sampang, (dok. regamedianews).

Daerah

LAZISNU MWCNU Omben Santuni Anak Yatim

Minggu, 6 Jul 2025 - 20:29 WIB

Caption: Bupati Bangkalan (Lukman Hakim).

Daerah

Pemkab Bangkalan: Rp135 Miliar Untuk Program Priotitas

Minggu, 6 Jul 2025 - 19:38 WIB

Caption: Mujib, korban tersambar petir tampak tergeletak ditutupi kain di lokasi kejadian, (dok. regamedianews).

Peristiwa

Warga Sampang Tewas Tersambar Petir

Minggu, 6 Jul 2025 - 14:24 WIB

Caption: Kabid Perhubungan Darat Dinas Perhubungan Kabupaten Sampang (Hery Budiyanto).

Daerah

Dishub Sampang Target PAD Parkir Tembus 3 Miliar

Minggu, 6 Jul 2025 - 09:39 WIB

Caption: rapat pembentukan panitia pemilihan Ketua Persatuan Wartawan Sampang (PWS) periode 2025-2027, (dok. regamedianews).

Daerah

PWS Bentuk Panitia Pemilihan Nahkoda Baru

Sabtu, 5 Jul 2025 - 17:54 WIB