LMP Tuding BK DPRD Kota Cimahi Lambat Tangani Pelanggaran PPKM

- Jurnalis

Sabtu, 6 Maret 2021 - 10:46 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ketua Laskar Merah Putih Kota Cimahi (Dieky Surachman).

Ketua Laskar Merah Putih Kota Cimahi (Dieky Surachman).

Cimahi || Rega Media News

Kinerja Badan Kehormatan (BK) DPRD Kota Cimahi, terkesan lambat dan mengulur-ngulur waktu dalam menindak lanjuti surat aduan yang dilayangkan Laskar Merah Putih (LMP) Kota Cimahi terkait pelanggaran PPKM I.

Menurut Ketua LMP Kota Cimahi Dieky Surachman, BK DPRD Kota Cimahi harusnya bisa mengeluarkan produk BK berupa hasil kesimpulan dan rekomendasi itu secara cepat. Dengan begitu, masalah pelanggran yang dilakukan anggota DPRD bisa ditindak lanjuti dan cepat terselesaikan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami layangkan surat itu kepada BK sebulan yang lalu. Waktu sebulan itu menurut saya terlalu lama, karena laporan kami sudah lengkap dan BK pun sedang tidak ada kasus. Mestinya BK cepat tanggap setelah menerima surat yang kami layangkan,” tutur Dieky, Sabtu (06/3/21).

Baca Juga :  BPJS Ketenagakerjaan Sumenep Serahkan Kartu Kepesertaan Kepada Atlet KONI

Pihaknya mengaku sangat kecewa melihat kinerja para yang terhormat BK DPRD Kota Cimahi. Lambannya tanggapan itu, kata Dieky, bisa jadi karena yang dilaporkan adalah salah satu anggota BK itu sendiri. Kendati demikian, pihaknya masih akan menunggu hasil atau jawaban yang akan diberikan pihak BK atas pelaporan LMP.

“Setiap masalah yang dilaporkan harus ada ending penyelesaian masalahnya, di DPRD sudah banyak masalah yang menggantung engga beres. Namun kami akan masih menunggu, tapi jika dalam waktu dekat surat kedua kami masih juga belum ada tanggapan, dengan terpaksa masalahnya akan kami lebarkan ke hal-hal yang lain. Termasuk, kami akan mengerahkan masa untuk mempertanyakan kapabilitas baik pimpinan maupun anggota BK Kota Cimahi,” ungkapnya

Baca Juga :  Warga Bangkalan Jadi Korban Pembacokan di Sreseh Sampang

Untuk itu, lanjutnya, ia meminta BK DPRD Kota Cimahi agar bekerja secara profesional dan sesuai tupoksinya saat menanggapi setiap pelaporan yang dilayangkan masyarakat.

Dirinya berharap, BK sebagai badan yang terhormat sesuai nama yang disandangnya, bisa menjaga marwah baik dimata anggota DPRD maupun masyarakat secara keseluruhan.

Berita Terkait

Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan
Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja
PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh
Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi
Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A
Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak
Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 08:58 WIB

Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman

Jumat, 21 November 2025 - 16:14 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan

Kamis, 20 November 2025 - 12:19 WIB

PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh

Rabu, 19 November 2025 - 20:08 WIB

Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi

Rabu, 19 November 2025 - 18:48 WIB

Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A

Berita Terbaru

Caption: sebelum ditangkap dan dibawa ke Mako Polres Sampang, tersangka inisial S sempat bersembunyi dibawah kolong ranjang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Mau Ditangkap, Maling di Sampang ‘Ngumpet’ Dibawah Ranjang

Jumat, 21 Nov 2025 - 19:39 WIB

Caption: gambar ilustrasi cuaca ekstrem berupa hujan disertai petir, (dok. regamedianews).

Peristiwa

36 Wilayah di Jawa Timur Dihantui Cuaca Ekstrem

Jumat, 21 Nov 2025 - 17:16 WIB

Caption: Electrostatic Precipitator pada Pembangkit Listrik Tenaga Uap di Kecamatan Anggrek Gorontalo Utara, (dok. regamedianews).

Daerah

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan

Jumat, 21 Nov 2025 - 16:14 WIB

Caption: Satreskrim Polres Pamekasan tunjukkan barang bukti dan tersangka penganiayaan berinisial P, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Resmob Pamekasan Kembali Ciduk Satu Pelaku Penganiayaan

Jumat, 21 Nov 2025 - 13:59 WIB