Miris, Nomor Posko Pemadam Kebakaran Sampang Dibiarkan Rusak

- Jurnalis

Minggu, 18 April 2021 - 19:50 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Salah satu kendaraan Pemadam Kebakaran (Damkar) milik Pemkab Sampang.

Salah satu kendaraan Pemadam Kebakaran (Damkar) milik Pemkab Sampang.

Sampang || Rega Media News

Keterlambatan petugas Pemadam Kebakaran (Damkar), dalam menangani kebakaran beberapa waktu lalu disejumlah wilayah di Kabupaten Sampang, Madura, sempat dikeluhkan masyarakat.

Masyarakat mengaku bingung untuk meminta bantuan, karena para petugas Damkar dibawah naungan Satpol PP itu, terkadang sulit dihubungi hingga membuat penanganan kebakaran sedikit terlambat.

Menyikapi hal tersebut, Kasi Ops Damkar Satpol PP Sampang Maftuh Fathurrahman mengakui jika nomor telepon piket pemadam kebakaran sedang mengalami trouble atau bermasalah dan tidak berfungsi.

Baca Juga :  Hidup Makin Susah Dialami Warga Bantaran Rel Kiaracondong

“Dulu ada nomor poskonya, tapi sekarang kartunya sudah rusak,” ujar Maftuh saat dikonfirmasi awak media melalui telepon WhatsApp_nya, Minggu (18/04/21).

Ia juga mengaku, jika saat ini posko Damkar masih dompleng ke Satpol PP dan ada rencana mau pindah. Jadi hotline khususnya numpang punya Satpol PP.

Maftuh juga menjelaskan, tidak aktifnya nomor darurat tersebut pihaknya akan berkoordinir dengan pihak Telkom agar segera memperbaiki gangguan telepon yang rusak di kantornya.

Baca Juga :  PJ Kades Torjun Harap BPD Baru Dilantik Sinergi Bangun Desa

“Ada gangguan jaringan, selama ini kami pakai nomor telepon pribadi dari masing-masing petugas Damkar. Besok hari Senin kami evaluasi kembali,” jelasnya.

Maftuh menginformasikan, jika terjadi kebakaran untuk menghubungi nomor pribadinya di nomor 0818422767. “Apabila terjadi kebakaran dapat langsung menghubungi nomor saya ini,” ucapnya.

Berita Terkait

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang
PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth
Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan
PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar
Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong

Berita Terkait

Senin, 5 Januari 2026 - 12:39 WIB

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Minggu, 4 Januari 2026 - 20:08 WIB

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Jumat, 2 Januari 2026 - 18:48 WIB

Sidak Disperta, DPRD Sampang Desak Percepatan Distribusi Alsintan

Jumat, 2 Januari 2026 - 09:03 WIB

PMII Bangkalan Soroti Proyek KDMP Rp1,6 Miliar

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Berita Terbaru

Caption: PS Kasat Reskrim Polres Sampang, Iptu Nur Fajri Alim, saat ditemui di ruang kerjanya, (dok. Harry, Rega Media).

Hukum&Kriminal

Hilang Lagi!, Polisi Usut Pencuri Mesin Traktor Disperta-KP Sampang

Senin, 5 Jan 2026 - 16:06 WIB

Caption: Ketua ormas Gema Anak  Indonesia Bersatu 'GAIB' Perjuangan, Habib Yusuf,  saat ditemui awak media, (dok. Harry, Rega Media).

Daerah

Kasus Pajak RSMZ, Ketua GAIB Ultimatum Kejari Sampang

Senin, 5 Jan 2026 - 12:39 WIB

Caption: penyerahan tongkat dan tasbih isyarah pendirian NU diserahkan kepada Pengasuh Pondok Pesantren Tebuireng, (dok. foto istimewa).

Nasional

Tapak Tilas 1 Abad NU: Dari Bangkalan ke Jombang

Senin, 5 Jan 2026 - 08:18 WIB

Caption: Ketua PWI Bangkalan pose bersama usai seminar nasional di Kampus Institut Bahri Asyiq Galis, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

PWI Bangkalan Bedah Tantangan Jurnalisme Era Post Truth

Minggu, 4 Jan 2026 - 20:08 WIB

Caption: Kapolres Sumenep AKBP Rivanda, saat gelar konferensi pers ungkap kasus kriminal selama tahun 2025, (dok. foto istimewa).

Hukum&Kriminal

Kriminalitas di Sumenep, Kejahatan Siber Melonjak Tajam

Minggu, 4 Jan 2026 - 17:27 WIB