Bupati Baddrut Tamam Lepas Ratusan Santri Asal Pamekasan Balik Ke Pesantren

- Jurnalis

Kamis, 27 Mei 2021 - 18:01 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Pamekasan (Baddrut Tamam) saat melepas ratusan santri balik ke pondok pesantren.

Bupati Pamekasan (Baddrut Tamam) saat melepas ratusan santri balik ke pondok pesantren.

Pamekasan || Rega Media News

Bupati Pamekasan Badrrut Tamam memberangkatkan 300 santriwati yang hendak kembali ke Pondok Pesantren (Ponpes) Al-Amien Prenduan Sumenep, Kamis (28/5/2021).

Sebelumnya, ratusan santri asal Pamekasan yang hendak kembali ke Ponpes masing-masing telah menjalani Rapid Test Antigen gratis yang difasilitasi Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Pamekasan, Madura, Jawa Timur.

Ratusan santri tersebut dilepas di depan Pendopo Mandhapa Aghung Ronggosukowati, Pamekasan, Madura, dengan menggunakan 6 bus.

Baca Juga :  Gelar Sidang Amdal, DLH Pinta Dukungan Masyarakat

Dalam kesempatan itu, Bupati Pamekasan Baddrut Tamam mengatakan, meski di tengah pandemi Covid-19, seluruh santri diharapkan bisa tetap menimba ilmu dengan baik untuk keberlangsungan generasi hebat di masa yang akan datang.

“Selamat menempuh pendidikan agama para pemimpin hebat masa depan di PP Al-Amien, semoga ilmu yang diterima menjadi ilmu yang bermanfaat,” tuturnya di depan ratusan santriwati.

Karena menurutnya, santri merupakan generasi penerus bangsa yang akan melanjutkan perjuangan Indonesia dan khususnya Pamekasan yang lebih baik.

Baca Juga :  Aliansi Jurnalis Sumekar Siapkan Kontribusi Program Nyata

Apalagi saat ini Pemkab Pamekasan telah menyediakan program pendidikan seperti beasiswa santri yang akan memberikan kemudahan bagi santri untuk melanjutkan pendidikan ke jenjang yang lebih tinggi.

“Kami menginginkan lahir pemimpin Pamekasan dan Indonesia dari generasi yang mempunyai potensi hebat sehingga akan lahir pemimpin-pemimpin hebat,” harapnya. (Adv)

Berita Terkait

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga
Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun
Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi
Sambut 2026, Polantas Sampang Larang Konvoi dan Knalpot Brong
Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya
Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7
Buntut Kasus RS Nindhita, DPRD Sampang Didemo
MUI Sampang Imbau Masyarakat: Tahun Baru Tanpa Euforia

Berita Terkait

Kamis, 1 Januari 2026 - 10:13 WIB

Asal Jadi, Proyek Box Culvert Tanah Merah-Jenteh Diprotes Warga

Rabu, 31 Desember 2025 - 19:01 WIB

Ra Mahfud Imbau Warga Sampang Sambut Tahun 2026 Dengan Santun

Rabu, 31 Desember 2025 - 12:11 WIB

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Selasa, 30 Desember 2025 - 10:39 WIB

Empat Puskesmas di Pamekasan Temukan Suspek Chikungunya

Senin, 29 Desember 2025 - 20:34 WIB

Pemkab Pamekasan Matangkan Penyambutan Valen D’Academy 7

Berita Terbaru

Caption: dua pelaku curanmor inisial AA dan ZA tengah diperiksa penyidik Satreskrim, (sumber foto: Humas Polres Sampang).

Hukum&Kriminal

Dua Bandit Motor Asal Camplong Berhasil Diringkus

Kamis, 1 Jan 2026 - 08:08 WIB

Caption: suasana saat berlangsungnya doa bersama yang digelar Rutan Sampang untuk korban bencana Aceh dan Sumatera, (dok. foto istimewa).

Sosial

Napi Rutan Sampang Doakan Korban Bencana Aceh-Sumatera

Rabu, 31 Des 2025 - 16:36 WIB

Caption: penandatanganan SK Bupati Bangkalan tentang rotasi jabatan pejabat strategis Pemkab Bangkalan, (dok. Syafin, Rega Media).

Daerah

Jelang 2026, Puluhan Pejabat Pemkab Bangkalan Dirotasi

Rabu, 31 Des 2025 - 12:11 WIB