Jasad Warga Sampang Yang Tenggelam Ditemukan

- Jurnalis

Kamis, 29 Juli 2021 - 18:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tampak warga bersama tim BPBD Sampang saat mengevakuasi jasad korban tenggelam di Embung Desa Pandiyangan.

Tampak warga bersama tim BPBD Sampang saat mengevakuasi jasad korban tenggelam di Embung Desa Pandiyangan.

Sampang || Rega Media News

Setelah sekian jam melakukan pencarian jasad Samhadi (28 th), korban tenggelam di Embun Dusun Perlantong, Desa Pandiyangan, Kecamatan Robatal, Sampang, Madura, akhirnya ditemukan.

Penemuan jasad seorang pemuda asal Desa Jelgung ini, ditemukan warga bersama tim Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) setempat, sekira pukul 13:45 Wib, Kamis (29/07/21).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jasad korban ditemukan dikedalaman Embung kurang lebih 5 meter, warga bersama tim BPBD menggunakan alat seadaanya, seperti bambu,” ujar Kasi Kebencanaan dan Logistik BPBD Sampang, Moh. Imam.

Baca Juga :  Persesa Sampang Kandas Dikandang Sendiri

Imam mengaku, saat melakukan pencarian sempat terkendala kondisi air sudah keruh karena lumpur. Selain itu, juga lantaran keterbatasan tim bagian penyelam.

“Tim penyelam kami hanya ada tiga orang, terlebih Embung itu cukup luas. Saat dikedalaman sekitar 1 meter dari permukaan tanah, tim penyelam sudah tidak bisa melihat karena air keruh,” ungkapnya

Baca Juga :  Solidaritas Peduli Ahmad Budi Cahyanto, Ribuan Masyarakat Lakukan Sholat Ghaib dan Tahlil Didepan Mapolres Sampang

Oleh karena itu, pihaknya juga meminta bantuan kepada Basarnas Sumenep untuk membantu melakukan pencarian terhadap jasad Samhadi, karena Basarnas lebih lengkap peralatannya.

“Sekitar pukul 13:45 Wib, akhirnya warga bersama tim menemukan jasad korban. Saat itu sebagian tim sudah mengatur strategi dan tim dari Basarnas juga tidak sampai melakukan penyelaman,” pungkas Imam.

Berita Terkait

Sampang Dilanda Fenomena Bediding
‘Adu Banteng’ Remaja Sampang Luka Berat
Warga Sampang Tewas Tersambar Petir
Pemuda Asal Sampang Tewas Gantung Diri
Viral, Kurir Ekspedisi Dianiaya Warga Pamekasan
Polisi Ungkap Identitas Pria Tewas di Omben
Pria di Omben Sampang Ditemukan Tewas
Atlet Sambo Asal Bangkalan Meninggal Dunia

Berita Terkait

Minggu, 13 Juli 2025 - 09:29 WIB

Sampang Dilanda Fenomena Bediding

Selasa, 8 Juli 2025 - 09:12 WIB

‘Adu Banteng’ Remaja Sampang Luka Berat

Minggu, 6 Juli 2025 - 14:24 WIB

Warga Sampang Tewas Tersambar Petir

Kamis, 3 Juli 2025 - 19:33 WIB

Pemuda Asal Sampang Tewas Gantung Diri

Rabu, 2 Juli 2025 - 12:03 WIB

Viral, Kurir Ekspedisi Dianiaya Warga Pamekasan

Berita Terbaru

Caption: ilustrasi.

Peristiwa

Sampang Dilanda Fenomena Bediding

Minggu, 13 Jul 2025 - 09:29 WIB

Caption: antusiasme penonton melihat penampilan event 'Ritmik Madura' di Alun-Alun Trunojoyo Sampang, (dok. regamedianews).

Hiburan

Sampang ‘Ritmik Madura’ Bangkitkan Identitas Budaya

Sabtu, 12 Jul 2025 - 23:22 WIB

Caption: antusias ibu-ibu PIPAS korwil Madura saat mengikuti senam bersama Ketua PIPAS Jatim, di Lapas Narkotika Pamekasan.

Daerah

Senam Sehat Bersama PIPAS Jawa Timur

Sabtu, 12 Jul 2025 - 22:18 WIB

Caption: Kakanwil Ditjenpas Jatim (Kadiyono) menyerahkan buku panduan program rehabilitasi kepada warga binaan Lapas Narkotika Pamekasan.

Daerah

100 Pecandu Narkoba Ikut Program Rehabilitasi

Sabtu, 12 Jul 2025 - 20:02 WIB

Caption: Ketua IWO Pamekasan (Dyah Heny Andrianty) menyerahkan piagam penghargaan kepada perwakilan Diskominfo Pamekasan (Arif Rachman Syah).

Daerah

Kuatkan Kredibilitas Jurnalis, Songsong Pamekasan Maju

Sabtu, 12 Jul 2025 - 18:02 WIB