Kapolda Jatim: Capaian Vaksinasi Masih 31%

- Jurnalis

Rabu, 8 September 2021 - 18:22 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Antusias warga mengikuti vaksinasi Drive Thru dan disapa langsung Kapolda Jatim (Irjen Pol Nico Afinta).

Antusias warga mengikuti vaksinasi Drive Thru dan disapa langsung Kapolda Jatim (Irjen Pol Nico Afinta).

Surabaya || Rega Media News

Saat mengecek langsung kegiatan vaksinasi Drive Thru, Kapolda Jatim Irjen Pol Nico Afinta menyebutkan sebanyak 26.250 dosis vaksin yang disebar di Polres jajaran.

Diantaranya, yang mendapat dropping vaksin yakni Polres Pelabuhan Tanjung Perak, Surabaya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Nico menyebutkan, untuk di Polres Pelabuhan Tanjung Perak sendiri dalam giat vaksinasi mendapat 2.400 dosis yang disiapkan untuk masyarakat bervaksinasi.

Baca Juga :  Disdikbud Aceh Selatan Terus Dongkrak Mutu Pendidikan

“Untuk sasaran sendiri dilakukan kepada masyarakat yang berada disekitar wilayah atau masyarakat yang sudah mendaftar,” terangnya, Rabu (08/09/21).

Sambung Nico, terkait vaksinasi yang dilakukan di Polres Pelabuhan Tanjung Perak, dilakukan secara Drive Thru.

“Jadi ini hal yang luar biasa, meskipun vaksinasi dilakukan secara Drive Thru, banyak sekali masyarakat yang mengikuti,” ungkap Nico kepada awak media.

Nico menambahkan, saat ini capaian vaksin di Jatim, sudah mendekati 31% dari target 31,6 juta. Sementara dropping vaksin juga sudah tiba di Dinas Kesehatan (Dinkes).

Baca Juga :  Soal Kecurangan, KPU dan Bawaslu Bangkalan Tepis Pernyataan BPN

“Kurang lebih ada 2,1 juta yang ada di Dinkes dan segera dibagikan, tentunya yang di Polres Pelabuhan Tanjung Perak juga akan mendapatkan tambahan vaksin,” pungkas Nico di dampingi Kabid Humas Polda Jatim dan Kapolres Pelabuhan Tanjung Perak Surabaya.

Berita Terkait

Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis
Siswa di Sampang Numpang Belajar di Rumah Warga
Dukung Ketahanan Pangan Melalui Budidaya Ayam Petelur
Kacong Cebbhing Bangkalan Siap Promosikan Wisata dan Budaya Bangkalan
Peringati HSN, Kapolres Sampang Sebut Peran Santri Dalam Resolusi Jihad Kemerdekaan
Bupati Bangkalan Pinta Santri Cerdas Digital dan Adaptif
Guru Ngaji di Sampang Terima Santunan BPJS Ketenagkerjaan
Bupati Sampang Ajak Santri Teladani Perjuangan Ulama’

Berita Terkait

Jumat, 24 Oktober 2025 - 20:59 WIB

Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis

Jumat, 24 Oktober 2025 - 11:49 WIB

Siswa di Sampang Numpang Belajar di Rumah Warga

Jumat, 24 Oktober 2025 - 08:08 WIB

Dukung Ketahanan Pangan Melalui Budidaya Ayam Petelur

Kamis, 23 Oktober 2025 - 13:39 WIB

Kacong Cebbhing Bangkalan Siap Promosikan Wisata dan Budaya Bangkalan

Rabu, 22 Oktober 2025 - 23:26 WIB

Peringati HSN, Kapolres Sampang Sebut Peran Santri Dalam Resolusi Jihad Kemerdekaan

Berita Terbaru

Caption: Dandim 0826 Pamekasan pose bersama dengan sejumlah insan pers, disela acara coffe morning, (dok. regamedianews).

Daerah

Dandim Pamekasan Gaet Pers Jadi Mitra Strategis

Jumat, 24 Okt 2025 - 20:59 WIB

Caption: Tim BPBD saat turun langsung ke lokasi bencana rumah roboh, di Dusun Karongan Desa Tanggumong, (dok. BPBD Sampang).

Peristiwa

Waspada !, Sampang Dilanda Cuaca Ekstrem

Jumat, 24 Okt 2025 - 16:54 WIB

Caption: tampak kondisi atap ruang kelas SDN Madulang 2 ambruk, dan sebagian siswa belajar di rumah warga, (dok. regamedianews).

Daerah

Siswa di Sampang Numpang Belajar di Rumah Warga

Jumat, 24 Okt 2025 - 11:49 WIB

Caption: panen perdana puluhan telur hasil budidaya ayam petelur, dongkrak ketahanan pangan nasional, (dok. foto istimewa).

Daerah

Dukung Ketahanan Pangan Melalui Budidaya Ayam Petelur

Jumat, 24 Okt 2025 - 08:08 WIB

Caption: Pendamping Hukum Kepala Dinas PMD Gorontalo Utara, Rivki Mohi, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Disebut ‘Papancuri’, Kadis PMD Gorut Lapor Polisi

Kamis, 23 Okt 2025 - 18:59 WIB