Pegadaian Alternatif Investasi Yang Aman

- Jurnalis

Rabu, 21 Juni 2023 - 13:49 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: kegiatan edukasi konsumen bertema

Caption: kegiatan edukasi konsumen bertema "Literasi Keuangan Merdeka Finansial" yang digelar Pegadaian Syariah Sampang, (dok. regamedianews).

Sampang,- Pegadaian Syariah Cabang Sampang mengajak masyarakat (konsumen), untuk meningkatkan literasi keuangan syariah dalam mewujudkan hidup merdeka secara finansial, serta menjadikan Pegadaian sebagai alternatif investasi yang aman.

Hal itu disampaikan Kepala Cabang Pegadaian Syariah (CPS) Sampang Eka Chandra Hertiansyah, usai kegiatan edukasi bertema ‘Literasi Keuangan Merdeka Finansial’, di aula Hotel Bahagia, Sampang, Rabu (21/06/2023).

“Kegiatan tersebut untuk mengedukasi dan memperkenalkan produk Pegadaian kepada konsumen, dengan mengandeng Otoritas Jasa Konsumen (OJK),” ujar Chandra.

Ia menjelaskan, produk Pegadaian sejak tahun 2018 terus berkembang hingga saat ini, karena Pegadaian tidak hanya fokus terhadap gadai, namun ada produk yang membantu keuangan masyarakat.

“Kami berharap, Pegadaian lebih dikenal masyarakat, sebagai partner dalam bisnis mereka, sehingga Pegadaian ini diketahui sebagai jalan alternatif keuangan yang aman,” pungkas Chandra.

Sementara, Kepala Subbagian Edukasi dan Perlindungan OJK Regional IV Jawa Timur Angga Heriyadi menambahkan, pihaknya turut berpartisipasi dan mengenalkan tugas, serta fungsi OJK.

Baca Juga :  Tega, Seorang Anak Di Bangkalan Perkarakan Ibu Kandung Sendiri

“Diantaranya tentang pengaturan dan pengawasan jasa keuangan, serta perlindungan konsumen. Kami juga mengenalkan beberapa macam alternatif investasi yang aman,” ungkap Angga.

Namum, imbuh Angga, dengan harapan konsumen dapat bisa memilah dan memilih, sehingga tidak terjebak dalam investasi ilegal. Salah satunya, invetasi aman dari produk-produk Pegadaian.

“Seperti produk cicilan emas, tabungan emas dan umroh. Maka, dengan meningkatnya literasi keuangan, masyarakat bisa memanfaatkan produk dan layanan keuangan Pegadaian, sebagai jalan alternatif investasi yang aman,” pungkasnya.

Berita Terkait

BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura
Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG
Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong
Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol
Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran
Aksi Peduli Pendidikan: Sulap Sekolah Dengan Mural Cantik
14 Hari !, Polres Sampang Gelar Operasi Zebra 2025
Lapas Narkotika Pamekasan Geber Baksos

Berita Terkait

Selasa, 18 November 2025 - 22:08 WIB

BPJS Kesehatan Rekredensialing Perdana di RSIA Puri Bunda Madura

Selasa, 18 November 2025 - 16:20 WIB

Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Selasa, 18 November 2025 - 13:59 WIB

Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Selasa, 18 November 2025 - 08:59 WIB

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol

Senin, 17 November 2025 - 18:51 WIB

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Berita Terbaru

Caption: Wakil Bupati Sampang KH Ahmad Mahfud, saat mengisi sambutan dalam acara launching SPPG di Desa Taddan, (dok. regamedianews).

Daerah

Wabup Sampang: SPPG Jangan Main-Main Dengan Menu MBG

Selasa, 18 Nov 2025 - 16:20 WIB

Caption: Bupati Pamekasan KH Kholilurrahman sampaikan sambutan dan arahan, usai melantik sejumlah pimpinan OPD, (dok. regamedianews).

Daerah

Reshuffle, Empat Jabatan Kepala OPD Pamekasan Kosong

Selasa, 18 Nov 2025 - 13:59 WIB

Caption: Kajari Sampang Fadilah Hilmi (baju cokelat), diwawancara awak media usai pemusnahan barang bukti pidana yang inkracht, (dok. regamedianews).

Daerah

Perkara Pencabulan Anak di Sampang Menonjol

Selasa, 18 Nov 2025 - 08:59 WIB

Caption: Kapolres Bangkalan AKBP Hendro Sukmono sematkan pita kepada anggotanya, tanda dimulainya Operasi Zebra Semeru 2025, (sumber foto: Humas Polres Bangkalan).

Daerah

Operasi Zebra 2025, Polres Bangkalan Incar 8 Pelanggaran

Senin, 17 Nov 2025 - 18:51 WIB