Jabat Kapolres Pamekasan, Hendra Komitmen Lanjutkan Program Jazuli

- Jurnalis

Jumat, 17 Januari 2025 - 16:03 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Caption: AKBP Jazuli Dani Iriawan dengan Kapolres Pamekasan yang baru AKBP Hendra Eko Triyulianto.

Caption: AKBP Jazuli Dani Iriawan dengan Kapolres Pamekasan yang baru AKBP Hendra Eko Triyulianto.

PAMEKASAN,- Polres Pamekasan melaksanakan rangkaian serah terima jabatan melalui tradisi Welcome and Farewell Parade, Jumat (17/01/25) pagi.

Dalam acara ini, tongkat komando Polres Pamekasan resmi diserahkan dari AKBP Jazuli Dani Iriawan kepada AKBP Hendra Eko Triyulianto.

Sebelumnya, prosesi serah terima jabatan Kapolres jajaran dilaksankan di Gedung Mahameru Polda Jatim, Selasa (14/01).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Rangkaian acara di Mapolres Pamekasan meliputi tradisi penyambutan pedang pora, laporan kesatuan, apel kesatuan dan acara pamit kenal.

Baca Juga :  Fakultas Keislaman UTM Gelar Conference Annual Internasional

Dalam sambutannya, AKBP Jazuli Dani Iriawan menyampaikan rasa terima kasih, atas dukungan dan loyalitas seluruh personel Polres Pamekasan.

“Saya pribadi mengucapkan selamat datang kepada AKBP Hendra Eko Triyulianto,” tuturnya.

Ia berharap, seluruh personel terus memberikan yang terbaik kepada kesatuan dibawah kepemimpinan Kapolres baru.

“Sebagaimana telah dilakukan selama saya menjabat,” ujar Jazuli yang kini menjabat sebagai Kapolres Pasuruan.

Baca Juga :  Penjual Sate di Surabaya Masuk Sel Tahanan

Sementara itu, Kapolres Pamekasan yang baru, AKBP Hendra Eko Triyulianto, memberikan penghormatan tinggi kepada AKBP Jazuli atas dedikasinya.

“Khususnya dalam menjaga situasi kamtibmas yang aman dan kondusif selama tahun politik 2024,” ujarnya.

Kendati demikian, memohon bantuan dan kerja sama dari seluruh personel Polres Pamekasan.

“Saya berkomitmen untuk melanjutkan tugas, tanggung jawab, serta program-program yang telah dijalankan beliau,” pungkasnya.

Berita Terkait

Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman
ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan
Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja
PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh
Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi
Pemkab Bangkalan Matangkan Pinjam Pakai Terminal Tipe A
Tahun 2025, Jumlah Janda di Sampang Melonjak
Klaim JHT Gratis, BPJS Ketenagakerjaan Ingatkan Peserta Waspadai Calo

Berita Terkait

Sabtu, 22 November 2025 - 08:58 WIB

Mahasiswa UTM Sosialisasi ‘Stop Bullying’ Wujudkan Sekolah Aman

Jumat, 21 November 2025 - 16:14 WIB

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan

Jumat, 21 November 2025 - 12:29 WIB

Bupati Sampang Tekan OPD Tingkatkan Kinerja

Kamis, 20 November 2025 - 12:19 WIB

PHE WMO Bangun Ekosistem Laut Produktif di Tlangoh

Rabu, 19 November 2025 - 20:08 WIB

Hari Bhakti Kemenimipas, Momentum Lapas Memperkuat Transformasi

Berita Terbaru

Caption: Bupati Pamekasan Kholilurrahman membuka Kejurprov Jatim road race 2025, (dok. regamedianews).

Olahraga

Bupati Pamekasan Buka Kejurprov Road Race 2025

Sabtu, 22 Nov 2025 - 12:12 WIB

Caption: sebelum ditangkap dan dibawa ke Mako Polres Sampang, tersangka inisial S sempat bersembunyi dibawah kolong ranjang, (dok. regamedianews).

Hukum&Kriminal

Mau Ditangkap, Maling di Sampang ‘Ngumpet’ Dibawah Ranjang

Jumat, 21 Nov 2025 - 19:39 WIB

Caption: gambar ilustrasi cuaca ekstrem berupa hujan disertai petir, (dok. regamedianews).

Peristiwa

36 Wilayah di Jawa Timur Dihantui Cuaca Ekstrem

Jumat, 21 Nov 2025 - 17:16 WIB

Caption: Electrostatic Precipitator pada Pembangkit Listrik Tenaga Uap di Kecamatan Anggrek Gorontalo Utara, (dok. regamedianews).

Daerah

ESP PLTU Anggrek Bermasalah, Pemda Didesak Turun Tangan

Jumat, 21 Nov 2025 - 16:14 WIB